Breaking News

Bhabinkamtibmas Monitoring Ketahanan Pangan Bergizi di Banjar Bunutin Bangli

Sabtu, 22 Februari 2025 - 18:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangli, Surya Indonesia.net – Sebagai ujung tombak Kepolisian yang bersentuhan langsung dengan masyarakat terutama warga binaannya, Bhabinkamtibmas Desa Bunutin Bripka I Nengah Padmayada bersinergi dengan Babinsa selalu aktif melakukan kunjungan/sambang ke Warga di wilayah Desa Binaannya, Sabtu pagi (22/2/2025).

Dalam patroli sambang Bripka I Nengah Padmayasa bertemu dengan warga yang sedang merawat tanamanan Cabai di sepuataran pekarangan rumahnya, Br./Desa Bunutin dan mengajak Warga untuk bersama-sama mensukseskan program pemerintah terkait dengan ketahanan pangan di wilayah Desa Masing-masing.

Ditempat terpisah Kapolsek Bangli Kompol I Dewa Made Suryatmaja, S.H.,M.H, seijin Kapolres Bangli, saat dikonfirmasi menyampaikan bahwa, “peran Bhabinkamtibmas sangat penting dalam membina warganya guna mendukung dan mewujudkan program pemerintah untuk menjaga ketahanan pangan nasional,” tuturnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Seluruh Bhabinkamtibmas saya perintahkan untuk lebih sering melakukan kunjungan dan pembinaan kepada kelompok tani di wilayah binaannya, ajak masyarakat untuk terus melakukan kreativitas dalam pertanian,” tegasnya

“Jadi kehadiran Bhabinkamtibmas selain untuk memotivasi petani untuk lebih giat dalam bertani sekaligus ikut membantu warga agar terus semangat dalam bercocok tanam, sehingga diharapkan hasil panen bisa melimpah guna mendukung ketahanan pangan nasional,” tutupnya.

( Ags )

Berita Terkait

Langkah Nyata Polsek Pupuan Dukung Swasembada Pangan Nasional dengan melaksanakan penanaman jagung
Satpolairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir di Pantai Klecung, Jaga Keamanan Nelayan dan Pengunjung
Peran Aktif Bhabinkamtibmas Hadirkan Rasa Aman dan Nyaman dalam Memberikan Pelayanan Kepada Masyarakat
Polsek Marga Gelar Personil Strong Point Pagi Cegah Laka Lantas Dan Kemacetan
Wujudkan Solidaritas, Polsek Selemadeg Sambangi Rumah Duka Anggota
Pelayanan Kesehatan untuk Balita dan Lansia, Babinsa Hadir Dampingi Kelancaran Posyandu
Posyandu Rutin Desa Peguyangan Kaja Digelar, Babinsa Serka Daniel Yunias Berikan Dukungan
Posyandu Rutin Desa Peguyangan Kaja Digelar, Babinsa Serka Daniel Yunias Berikan Dukungan

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:11 WIB

Langkah Nyata Polsek Pupuan Dukung Swasembada Pangan Nasional dengan melaksanakan penanaman jagung

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:05 WIB

Satpolairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir di Pantai Klecung, Jaga Keamanan Nelayan dan Pengunjung

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:04 WIB

Peran Aktif Bhabinkamtibmas Hadirkan Rasa Aman dan Nyaman dalam Memberikan Pelayanan Kepada Masyarakat

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:02 WIB

Polsek Marga Gelar Personil Strong Point Pagi Cegah Laka Lantas Dan Kemacetan

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:00 WIB

Wujudkan Solidaritas, Polsek Selemadeg Sambangi Rumah Duka Anggota

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:51 WIB

Posyandu Rutin Desa Peguyangan Kaja Digelar, Babinsa Serka Daniel Yunias Berikan Dukungan

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:49 WIB

Posyandu Rutin Desa Peguyangan Kaja Digelar, Babinsa Serka Daniel Yunias Berikan Dukungan

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:47 WIB

Babinsa Peguyangan Kaja Aktif Dampingi Pelaksanaan Posyandu Balita dan Lansia di Denpasar Utara

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Wujudkan Solidaritas, Polsek Selemadeg Sambangi Rumah Duka Anggota

Rabu, 14 Jan 2026 - 10:00 WIB