Breaking News

Kapolres Karangasem Hadiri Rapat Paripurna Istimewa Dprd Bahas LKPJ Tahun 2024

Selasa, 11 Februari 2025 - 14:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Kapolres Karangasem AKBP I Nengah Sadiarta, S.H., S.I.K., M.K.P., bersama jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) menghadiri Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Karangasem, Senin (10/2/2025). Rapat yang digelar di ruang Paripurna DPRD Kabupaten Karangasem ini membahas penyampaian catatan strategis dan rekomendasi DPRD terhadap Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Kepala Daerah Kabupaten Karangasem Tahun 2024.

Kehadiran Kapolres bersama Forkopimda dalam rapat paripurna istimewa ini menunjukkan sinergitas dan dukungan penuh dari unsur pimpinan daerah terhadap kinerja pemerintahan Kabupaten Karangasem. Rapat ini juga diisi dengan penyampaian sambutan dari Bupati Karangasem terkait LKPJ tahun 2024.

AKBP I Nengah Sadiarta mengungkapkan bahwa kehadirannya dalam rapat paripurna ini merupakan bentuk komitmen Polres Karangasem dalam mendukung program-program pemerintah daerah, khususnya dalam aspek keamanan dan ketertiban masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sinergitas antara Polri dengan pemerintah daerah dan DPRD sangat penting untuk mewujudkan Karangasem yang aman dan sejahtera,” ujar AKBP Sadiarta usai mengikuti rapat paripurna.

Rapat paripurna istimewa ini menjadi momentum evaluasi kinerja pemerintah daerah sekaligus penguatan koordinasi antar institusi di Kabupaten Karangasem.

( Ags )

Berita Terkait

Libur Akhir Pekan, Polisi Magetan Intensifkan Patroli Wisata di Sarangan
Hari ulang tahun smk yosonegoro kabupaten magetan memang di peringati setiap tahun dan di ikuti beberapa lembaga pendidikan
Kebakaran Kantor PT Jaya Etika Beton di Bojonegoro, BBM Subsidi Diduga Jadi Pemicu Masalah
Upaya Cegah Kelangkaan BBM Polsek Kerambitan himbau SPBU Lumajang hindari Tindakan Penyelewengan BBM Bersubsidi
Pawas Polsek Baturiti Patroli Malam cegah C3
Polsek Kerambitan Intensifkan Patroli Malam Hari Persempit Ruang bagi Aksi Kejahatan
Babinsa Desa Buduk Gerakkan Masyarakat Bersihkan Pura dan Sungai, Wujudkan Desa Terdepan
Gotong Royong Desa Buduk: Pembersihan Pura dan Sungai untuk Cegah Banjir dalam Hari Desa Nasional 2026

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 11:29 WIB

Libur Akhir Pekan, Polisi Magetan Intensifkan Patroli Wisata di Sarangan

Senin, 12 Januari 2026 - 10:57 WIB

Hari ulang tahun smk yosonegoro kabupaten magetan memang di peringati setiap tahun dan di ikuti beberapa lembaga pendidikan

Senin, 12 Januari 2026 - 10:51 WIB

Kebakaran Kantor PT Jaya Etika Beton di Bojonegoro, BBM Subsidi Diduga Jadi Pemicu Masalah

Senin, 12 Januari 2026 - 10:27 WIB

Upaya Cegah Kelangkaan BBM Polsek Kerambitan himbau SPBU Lumajang hindari Tindakan Penyelewengan BBM Bersubsidi

Senin, 12 Januari 2026 - 10:25 WIB

Pawas Polsek Baturiti Patroli Malam cegah C3

Senin, 12 Januari 2026 - 10:19 WIB

Babinsa Desa Buduk Gerakkan Masyarakat Bersihkan Pura dan Sungai, Wujudkan Desa Terdepan

Senin, 12 Januari 2026 - 10:16 WIB

Gotong Royong Desa Buduk: Pembersihan Pura dan Sungai untuk Cegah Banjir dalam Hari Desa Nasional 2026

Senin, 12 Januari 2026 - 10:13 WIB

Serma I Putu Putra, Gagas Gotong Royong Bersihkan Lingkungan dalam Rangka Hari Desa Nasional 2026

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Pawas Polsek Baturiti Patroli Malam cegah C3

Senin, 12 Jan 2026 - 10:25 WIB