Breaking News

Jaga Ketahanan Pangan, Polsek Petang Bersama Warga Kompak Tanam Jagung

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mangupura , Surya Indonesia.net – Demi menjaga ketahanan pangan, Polsek Petang bersinergi dengan unsur TNI dan warga menanam jagung di Subak Buangga, Banjar Buangga, Desa Getasan, Kecamatan Petang, kabupaten Badung, Senin (10/02/2025).

Kapolsek Petang AKP I Dewa Ketut Suriyawan, S.Sos., disela-sela kegiatan tersebut mengungkapkan hal ini merupakan salah satu wujud Kemitraan Polri dengan Masyarakat. Sehingga terjalin sinergitas untuk meningkatkan capaian pemerintah dalam mewujudkan ketahanan pangan yang optimal.

“Dengan pertumbuhan pertanian yang baik akan menghasilkan peningkatan produksi pangan yang berkualitas guna memenuhi kebutuhan masyarakat,” ujarnya seijin Kapolres Badung AKBP M. Arif Batubara, SH, SIK, MH, M.Tr.Opsla.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disamping itu Kapolsek juga menyebut bahwa bantuan serta perhatian para Bhabinkamtibmas tersebut mampu membantu pemerintah dalam menciptakan swasembada pangan di wilayah binaan. Tidak hanya jagung, tetapi tanaman pangan yang lain, seperti padi dan komoditas lainnya.

“Polri melalui Bhabinkamtibmas akan terus ditingkatkan dalam memberikan dukungan serta semangat kepada warga untuk menanam jagung seperti sekarang ini demi kesejahteraan masyarakat,” tandasnya.

( Ags )

Berita Terkait

Pemkab Badung kini telah membangun kantin yang akan menjadi sentra UMKM di pintu selatan Puspem Badung. Kantin tersebut dibangun dengan konsep terbuka dengan 12 kios
Pastikan Situasi Aman dan kondusif Polsek Penebel Patroli Malam Hari
Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari
Polsek Gianyar Intensifkan Patroli Malam Hari, Antisipasi Gangguan Kamtibmas dan Balapan Liar
Dipimpin Kapolsek Kuta, Sinergi Lintas Sektor Tertibkan Ojol dan Pengendara Motor di Legian
Polsek Dentim Bersama Satpol PP dan Pecalang Gelar KRYD di Bajra Sandi, Tertibkan Pengunjung yang Membawa Miras
Rencana Pemkab Badung dalam membuka 4 akses jalan baru untuk mengatasi kemacetan di wilayah Kabupaten Badung.
Polsek Selemadeg Amankan Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 H

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:21 WIB

Pemkab Badung kini telah membangun kantin yang akan menjadi sentra UMKM di pintu selatan Puspem Badung. Kantin tersebut dibangun dengan konsep terbuka dengan 12 kios

Senin, 12 Januari 2026 - 07:57 WIB

Pastikan Situasi Aman dan kondusif Polsek Penebel Patroli Malam Hari

Senin, 12 Januari 2026 - 07:55 WIB

Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

Senin, 12 Januari 2026 - 07:53 WIB

Polsek Gianyar Intensifkan Patroli Malam Hari, Antisipasi Gangguan Kamtibmas dan Balapan Liar

Senin, 12 Januari 2026 - 07:51 WIB

Dipimpin Kapolsek Kuta, Sinergi Lintas Sektor Tertibkan Ojol dan Pengendara Motor di Legian

Senin, 12 Januari 2026 - 07:43 WIB

Rencana Pemkab Badung dalam membuka 4 akses jalan baru untuk mengatasi kemacetan di wilayah Kabupaten Badung.

Senin, 12 Januari 2026 - 07:03 WIB

Polsek Selemadeg Amankan Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 H

Senin, 12 Januari 2026 - 07:00 WIB

Mengawali tahun 2026, kegiatan sidak ojek kembali dilaksanakan di kawasan Legian sebagai langkah penertiban dan pengawasan lapangan.

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

Senin, 12 Jan 2026 - 07:55 WIB