Breaking News

Jamin Keamanan Masyarakat Polsek Kuta Utara Gelar Patroli Malam Minggu

Minggu, 9 Februari 2025 - 07:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara , Surya Indonesia.net – Kepolisian Sektor Kuta Utara menggelar patroli malam minggu sebagai upaya preventif pencegahan terhadap gangguan Kamtibmas dan tindak kriminal dan mewujudkan situasi daerah hukum Polsek Kuta Utara yang aman dan kondusif pada saat malam hari.

Sebelumnya di lakukan apel kesiapan di pimpin langsung Kapolsek Kuta Utara AKP I Ketut Agus Pasek Sudina S.I.K.,M.H bertempat di halaman apel Polsek Kuta Utara jalan pantai Batu Bolong, no 30 A Banjar Pipitan, Desa Canggu, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Sabtu (8/2/2025) pukul 23.00 wita.

Kapolsek mengatakan pihaknya terus melaksanakan kegiatan patroli atensi malam minggu dengan melibatkan para Perwira dan anggota Polsek Kuta Utara di titik titik strategis dan rawan kriminalitas guna memberikan jaminan keamanan kepada masyarakat saat malam hari

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sebelumnya Kami maping tempat – tempat rawan kriminalitas selanjutnya melaksanakan patroli di area strategis khususnya kawasan wisata hingga subuh,” Terang Kapolsek.

Patroli malam minggu menggunakan empat kendaraan dinas yakni Kijang patroli Samapta 940 dan Kijang SPKT menyusuri Beat Utara sedangkan Kijang 943 dan Kijang Unit Lalu Lintas 1131 menyusuri beat selatan

“Kami pastikan malam ini tidak ada aksi kriminalitas yang dapat mengganggu kenyamanan masyarakat di daerah hukum Polsek Kuta Utara Kecamatan Kuta Utara,” Imbuh Kapolsek Kuta Utara AKP Pasek Sudina.

“Para Bhabinkamtibmas bersinergi dengan Linmas juga melaksanakan patroli wilayah termasuk Uni Opsnal ikut aktif mengambil perannya memberdayakan kring serse sehingga aksi kejahatan dapat di minimalisir,” Pungkasnya.

( Ags )

Berita Terkait

Minimalisir Potensi Kejahatan, Patroli Subuh Polsek Abiansemal Sisir Jalur Sepi
Pastikan Kunjungan Wisatawan Aman Polsek Kuta Utara Patroli Di Kawasan Wisata
Sosialisasi Kreatif, Satgas Ops Zebra Agung 2025 Edukasi Warga Melalui Siaran Radio
Prestasi Membanggakan, Polres Badung Raih Tiga Penghargaan Sekaligus Pada Rakorbin Polda Bali
357 Pelanggar Terjaring di Minggu Pertama Ops Zebra Agung 2025, Teguran Mendominasi Penindakan
Gerakan Polantas Menyapa, Mendekatkan Polisi dengan Masyarakat di Loket Pelayanan SIM
Pendataan Penduduk Non Permanen, Bhabinkamtibmas Renon gabung Inkait Lakukan Penertiban di Sejumlah Titik
Polsek Penebel Patroli Malam Hari Pastikan Situasi Aman dan kondusif

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 10:50 WIB

Minimalisir Potensi Kejahatan, Patroli Subuh Polsek Abiansemal Sisir Jalur Sepi

Rabu, 26 November 2025 - 10:47 WIB

Pastikan Kunjungan Wisatawan Aman Polsek Kuta Utara Patroli Di Kawasan Wisata

Rabu, 26 November 2025 - 10:45 WIB

Sosialisasi Kreatif, Satgas Ops Zebra Agung 2025 Edukasi Warga Melalui Siaran Radio

Rabu, 26 November 2025 - 10:43 WIB

Prestasi Membanggakan, Polres Badung Raih Tiga Penghargaan Sekaligus Pada Rakorbin Polda Bali

Rabu, 26 November 2025 - 10:41 WIB

357 Pelanggar Terjaring di Minggu Pertama Ops Zebra Agung 2025, Teguran Mendominasi Penindakan

Rabu, 26 November 2025 - 07:41 WIB

Pendataan Penduduk Non Permanen, Bhabinkamtibmas Renon gabung Inkait Lakukan Penertiban di Sejumlah Titik

Rabu, 26 November 2025 - 07:39 WIB

Polsek Penebel Patroli Malam Hari Pastikan Situasi Aman dan kondusif

Rabu, 26 November 2025 - 07:37 WIB

Polsek Baturiti Gencarkan Patroli Malam Cegah Curat, Curas dan Curanmor

Berita Terbaru