Breaking News

Cegah Kriminalitas Di Jalan Sepi, Polsek Abiansemal Intensifkan Blue Light Patrol

Jumat, 7 Februari 2025 - 11:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Abiansemal , Surya indonesia.net  – Guna untuk mengantisipasi timbulnya tindak kriminalitas di titik-titik jalan yang sepi saat malam hari, Polsek Abiansemal terus mengintensifkan Blue Light Patrol malam, terutama saat jam-jam rawan. Jumat, 07/02/2025 pukul 01.20 Wita.

Selain untuk mengantisipasi kemungkinan adanya tidak pidana konvensional seperti pencurian dan pembegalan, Blue Light Patrol tersebut juga untuk mengantisipasi aksi kejahatan yang biasa terjadi di jalur sepi saat malam hari.

Pawas IPTU I Wayan Budayasa seijin Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H., menjelaskan bahwa untuk mengantisipasi tindak kejahatan di jam-jam rawan atau di malam hari, anggota patroli Polsek Abiansemal mengintensifkan Blue Light Patrol dengan sasaran lokasi yang sepi dan minim penerangan jalan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pawas juga menghimbau kepada masyarakat saat hendak melintas jalur sepi, agar tidak sendirian hendaklah beriringan dengan kendaraan lainnya.

“Jika warga yang hendak berangkat kerja atau pulang tengah malam, usahakan ada beriringan melintas, jangan sendirian berkendara,” tuturnya.

( Ags )

Berita Terkait

Polsek Baturiti Penuhi Hak Tahanan, Pelayanan Humanis Tetap Diutamakan
Sinergitas Bhabinkamtibmas Desa Mambang dengan Pecalang Antisipasi Giat Pujawali Di Pura Puseh
Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif, Polsek Tabanan Intensifkan Patroli Subuh
Babinsa Sertu Ketut Lopi Bantu Awasi Kelancaran Pasar Murah Gas LPG, Dapatkan Respon Positif Masyarakat
Babinsa Sanur Turut Aktif dalam Penertiban Parkir Liar, Guna Kurangi Kemacetan di Jalan
Kodim 1611/Badung dan Instansi Terkait Kerjasama Tangani Parkir Liar di Kawasan Sanur
Serka Ikram Sena Pewa: Parkir Liar di Bahu Jalan dan Trotoar Sanur Ditertibkan, Fungsi Trotoar Dipulihkan
Gabungan Instansi Gelar Sidak Penertiban Parkir Liar di Kawasan Pariwisata Sanur

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:30 WIB

Polsek Baturiti Penuhi Hak Tahanan, Pelayanan Humanis Tetap Diutamakan

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:28 WIB

Sinergitas Bhabinkamtibmas Desa Mambang dengan Pecalang Antisipasi Giat Pujawali Di Pura Puseh

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:26 WIB

Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif, Polsek Tabanan Intensifkan Patroli Subuh

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:17 WIB

Babinsa Sertu Ketut Lopi Bantu Awasi Kelancaran Pasar Murah Gas LPG, Dapatkan Respon Positif Masyarakat

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:15 WIB

Babinsa Sanur Turut Aktif dalam Penertiban Parkir Liar, Guna Kurangi Kemacetan di Jalan

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:09 WIB

Serka Ikram Sena Pewa: Parkir Liar di Bahu Jalan dan Trotoar Sanur Ditertibkan, Fungsi Trotoar Dipulihkan

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:07 WIB

Gabungan Instansi Gelar Sidak Penertiban Parkir Liar di Kawasan Pariwisata Sanur

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:05 WIB

Warga Terbantukan Melalui Pasar Murah Gas LPG 3 Kg, di Jalan WR Supratman Guna Pengendalian Inflasi

Berita Terbaru