Breaking News

Polsek Benoa Lakukan Penggalangan dan Monitoring Agen LPG Pastikan Stok Aman.

Kamis, 6 Februari 2025 - 11:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Benoa, Surya Indonesia.net – Unit lntelkam Polsek Benoa dibawah pimpinan Ps. Kanit Intelkam Iptu I Komang Gede Nuaba, S.H. terus melakukan penggalangan dan monitoring terhadap agen elpiji yang ada di wilayah hukum Polsek Benoa.

Penggalangan dan monitoring ini dilakukan pada hari Kamis tgl (6/2/2025) pkl 09.00 wita di agen LPG PT. Liqitro Sanur Bali dan PT. Distribusi Energi Bali yang berada di jalan pelabuhan Benoa, hal ini untuk memastikan stok LPG 3 Kg aman sampai saat ini.

Menurut penjelasan dari Iptu Nuaba, PT Liqitro Sanur Bali dan PT Distribusi Energi Bali mempunya pangkalan resmi sebanyak 85 titik dan hingga saat ini pendistribusiam berjalan normal dan lancar serta stok aman dan mecukupi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun fenomena adanya kelangkaan gas 3 kg beberapa hari yang lalu, diakibatkan oleh adanya kebijakan melalui Surat Edaran dari pertamina yang hanya memperbolehkan pangkalan yang boleh menjual gas 3 kg, sementara pengecer dan warung tidak diperbolehkan yang membuat masarakyat sulit mendapatkan gas 3 kg, Namun per hari Selasa tgl 4 Pebruari 2025 Kebijakan tersebut sudah dicabut.

Dari keterangan ibu Wiwiek selaku Admin PT Liqitro Sanur Bali dan PT Distribusi Energi Bali mengatakan, Mereka mendapatkan pasokan gas 3 kg sebanyak 3..360 tabung dari SPBE PT. Sari Dharma untuk didistribusikan ke pangkalan penjualan yang sudah terdaftar.

Kegiatan ini atas perintah langsung dari Kapolsek Benoa Kompol I Ketut Budiana, S.H., M.H, agar terus dilakukan monitoring terhadap agen gas elpiji untuk memastikan stok aman agar tidak menimbulkan kegaduhan masarakyat yang dapat menjadi potensi gangguan Kamtibmas.

( Ags )

Berita Terkait

Usai Sholat Jumat, Kapolres Gresik Silaturahmi dengan Pengurus Masjid Agung Maulana Malik Ibrahim
Ridwan Ahmad, Keikhlasan Jamaah dan Donatur Jadi Kekuatan Jumat Berkah Majelis Al Hikam Girian
Jejakdigitalnusantara.com Resmi Diluncurkan, Menjadikan Akurasi Panglima dan Hukum sebagai Kompas
Diduga Oknum Polisi Melakukan Penangkapan, Penggeledahan dan Penyitaan Tanpa Surat Tugas, Advokat Indra Surya Nasution, SH Alami Kekerasan Fisik Dan Intimidasi Mental di Parkiran Polrestabes Medan.
Warga Sampang Laporkan Oknum Aparat ke Propam Diduga Dipaksa dan Paksa Mengaku
Bupati Sidoarjo Subandi Klarifikasi Dugaan Investasi Perumahan Rp28 Miliar
Kapolres Tabanan Pimpin Anev Operasional Program Makan Bergizi Gratis Polri, Perkuat Kualitas Layanan bagi Masyarakat
Polres Bener Meriah dan Brimob Polda Aceh Bangun Jembatan Darurat di Kampung Setie Kecamatan Timang Gajah

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:31 WIB

Usai Sholat Jumat, Kapolres Gresik Silaturahmi dengan Pengurus Masjid Agung Maulana Malik Ibrahim

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:09 WIB

Ridwan Ahmad, Keikhlasan Jamaah dan Donatur Jadi Kekuatan Jumat Berkah Majelis Al Hikam Girian

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:50 WIB

Jejakdigitalnusantara.com Resmi Diluncurkan, Menjadikan Akurasi Panglima dan Hukum sebagai Kompas

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:46 WIB

Diduga Oknum Polisi Melakukan Penangkapan, Penggeledahan dan Penyitaan Tanpa Surat Tugas, Advokat Indra Surya Nasution, SH Alami Kekerasan Fisik Dan Intimidasi Mental di Parkiran Polrestabes Medan.

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:40 WIB

Warga Sampang Laporkan Oknum Aparat ke Propam Diduga Dipaksa dan Paksa Mengaku

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:33 WIB

Kapolres Tabanan Pimpin Anev Operasional Program Makan Bergizi Gratis Polri, Perkuat Kualitas Layanan bagi Masyarakat

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:29 WIB

Polres Bener Meriah dan Brimob Polda Aceh Bangun Jembatan Darurat di Kampung Setie Kecamatan Timang Gajah

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:26 WIB

Polsek Silih Nara dan Brimob Polda Aceh Lanjutkan Gotong Royong Bersihkan Akses Jalan Pasca Bencana

Berita Terbaru