Breaking News

Ditreskrimsus Polda Bali Adakan Kegaitan FGD Bersama Kementrian Perdagangan Direktorat Jenderal Perlindungan Konsumen

Kamis, 6 Februari 2025 - 12:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bali , Surya Indonesia.net – Direktorat Kriminal Khusus (Dit Reskrimsus) Polda Bali menggelar kegiatan Focus Group Discussion (FGD) bertema “Perlindungan Konsumen dalam Perdagangan melalui Sistem Elektronik dan Sistem Pembayaran” yang dihadiri oleh aparat penegak hukum dan berbagai pihak terkait.

Acara dibuka langsung oleh Direskrimsus Polda Bali Kombes Pol. Roy H.M. Sihombing, S.I.K. Dengan dihadiri narasumber yaitu Ronald jenri silalahi dari direktur pemberdayaan konsumen Kemendak, One yusril fikar, dari analis senior bank indonesia dan Ivan gerladi siallagan dari legal manager PT. Global digital niaga, Kamis (6/2/2025).

Acara ini bertujuan untuk menggali dan meningkatkan pemahaman tentang tantangan serta langkah-langkah yang perlu diambil dalam melindungi konsumen di dunia perdagangan elektronik yang terus berkembang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam diskusi tersebut, para peserta membahas berbagai isu seputar transaksi online, yang melibatkan sistem pembayaran digital dan perlindungan konsumen dari potensi penyalahgunaan atau penipuan. Berbagai perspektif dari aparat penegak hukum.

Kegiatan FGD ini juga menjadi ajang untuk memperkuat kolaborasi antara pihak kepolisian dan lembaga terkait lainnya dalam menciptakan ekosistem perdagangan elektronik yang lebih aman dan transparan. Diharapkan, melalui dialog yang konstruktif ini, tercipta kebijakan dan mekanisme hukum yang dapat melindungi konsumen serta mendukung perkembangan perdagangan melalui sistem elektronik yang sehat.

( Ags )

Berita Terkait

Sat Samapta Polres Tabanan Gelar Patroli Barcode Cegah Aksi Balap Liar di Jalur By Pass Ir. Soekarno
Pemdes Sukajaya Bangun Jalan Lapen 490 Meter di Dusun 4
Perhutani KPH Bondowoso Optimalkan Fungsi Ekologis Hutan melalui Gound Braeking Besama IIKP dan Lintas Sektor
Pembangunan Rabat Beton di Desa Srijaya Rampung, Tingkatkan Aksesibilitas dan Perekonomian Warga
Pemdes Srijaya Bangun Akses Baru: Jalan Lapen 434 M Wujudkan Harapan Warga
Pemkot Denpasar memastikan segera melaksanakan sosialisasi proyek Pengolahan Sampah menjadi Energi Listrik (PSEL)
Proyek PPN Pengambengan Molor Lagi, Benarkah Jembrana Kehilangan Kesempatan Emas
Hunting Mobile System dalam Ops Zebra Agung 2025, Polda Bali Ciptakan Ketertiban Lalu Lintas

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 06:31 WIB

Sat Samapta Polres Tabanan Gelar Patroli Barcode Cegah Aksi Balap Liar di Jalur By Pass Ir. Soekarno

Kamis, 27 November 2025 - 23:13 WIB

Pemdes Sukajaya Bangun Jalan Lapen 490 Meter di Dusun 4

Kamis, 27 November 2025 - 21:23 WIB

Perhutani KPH Bondowoso Optimalkan Fungsi Ekologis Hutan melalui Gound Braeking Besama IIKP dan Lintas Sektor

Kamis, 27 November 2025 - 20:13 WIB

Pembangunan Rabat Beton di Desa Srijaya Rampung, Tingkatkan Aksesibilitas dan Perekonomian Warga

Kamis, 27 November 2025 - 18:54 WIB

Pemkot Denpasar memastikan segera melaksanakan sosialisasi proyek Pengolahan Sampah menjadi Energi Listrik (PSEL)

Kamis, 27 November 2025 - 18:46 WIB

Proyek PPN Pengambengan Molor Lagi, Benarkah Jembrana Kehilangan Kesempatan Emas

Kamis, 27 November 2025 - 18:39 WIB

Hunting Mobile System dalam Ops Zebra Agung 2025, Polda Bali Ciptakan Ketertiban Lalu Lintas

Kamis, 27 November 2025 - 18:37 WIB

Setelah Sebelumnya Ditemukan Adanya Beberapa Pelanggaran, Kini Semua Toko Sudah Menjual Sesuai HET

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Pemdes Sukajaya Bangun Jalan Lapen 490 Meter di Dusun 4

Kamis, 27 Nov 2025 - 23:13 WIB