Breaking News

Berikan Pelayanan Sidik Jari Personel Urident Sat Reskrim Polres Karangasem Tidak Memungut Biaya

Rabu, 5 Februari 2025 - 19:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Sat Reskrim, Sebagai salah satu syarat bagi pemohon SKCK (Surat Keterangan Catatan Kepolisian) adalah dengan mengisi keterangan rumus sidik jari pemohon, hal ini sangat penting guna kelengkapan data diri pemohon SKCK yang akan dilampirkan sebagai syarat administrasi untuk tujuan tertentu seperti misalnya pendaftaran sebagai CPNS, anggota TNI/Polri, Caleg atau keperluan lainnya.

Untuk mendapatkan rumus sidik jadi, para pemohon dapat mengurusnya melalui loket Pelayanan Sidik Jari Polres Karangasem yang ada di Gedung Pelayanan Terpadu Polres Karangasem, pelayanan sidik jari dilaksanakan oleh anggota Urident Sat Reskrim Polres Karangasem.

Seperti tampak pada Rabu (5/2/2025), Personil Ident Sat Reskrim melayani pemohon sidik jari untuk kepentingan melengkapi persyaratan SKCK, adapun syarat yang harus dipenuhi untuk mendapatkan rumus sidik jari yaitu:
1. Fotokopi KTP;
2. Pasfoto berlatarbelakang warna merah, memakai baju berkerah & tampak telinga ukuran 3×4 sebanyak 1 lembar dan ukuran 4×6 sebanyak 2 lembar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

( Ags )

Berita Terkait

Perumda Pasar Bitung Ambil Alih Bangunan Kantor yang Disalahgunakan Jadi Kios Dagang di Pasar Girian
Proyek peningkatan infrastruktur ruas Jalan Lelateng–Pengambengan atau yang dikenal dengan sebutan Jalan Awen di Kecamatan Negara, Jembrana, ditargetkan rampung pada 15 Desember 2025.
Proyek pelebaran dan peninggian Jembatan Kutuh-Alas Arum di Kecamatan Kuta Selatan, Badung memasuki tahap akhir dengan progres hampir mencapai 90 persen
Babinsa Desa Pangsan Hadiri Evaluasi TPPS, Komitmen TNI untuk Kesejahteraan Masyarakat
Pamapta Polresta Sidoarjo Berhasil Temukan Anak Hilang, Keluarga Apresiasi Kerja Keras Polisi
Sinergi Desa Pangsan dan TNI: Percepatan Penurunan Stunting Jadi Prioritas Utama
Sosialisasi Kreatif, Satgas Ops Zebra Agung 2025 Edukasi Warga Melalui Siaran Radio
357 Pelanggar Terjaring di Minggu Pertama Ops Zebra Agung 2025, Teguran Mendominasi Penindakan

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 22:48 WIB

Perumda Pasar Bitung Ambil Alih Bangunan Kantor yang Disalahgunakan Jadi Kios Dagang di Pasar Girian

Rabu, 26 November 2025 - 19:20 WIB

Proyek peningkatan infrastruktur ruas Jalan Lelateng–Pengambengan atau yang dikenal dengan sebutan Jalan Awen di Kecamatan Negara, Jembrana, ditargetkan rampung pada 15 Desember 2025.

Rabu, 26 November 2025 - 19:14 WIB

Proyek pelebaran dan peninggian Jembatan Kutuh-Alas Arum di Kecamatan Kuta Selatan, Badung memasuki tahap akhir dengan progres hampir mencapai 90 persen

Rabu, 26 November 2025 - 17:51 WIB

Babinsa Desa Pangsan Hadiri Evaluasi TPPS, Komitmen TNI untuk Kesejahteraan Masyarakat

Rabu, 26 November 2025 - 17:49 WIB

Pamapta Polresta Sidoarjo Berhasil Temukan Anak Hilang, Keluarga Apresiasi Kerja Keras Polisi

Rabu, 26 November 2025 - 17:43 WIB

Sosialisasi Kreatif, Satgas Ops Zebra Agung 2025 Edukasi Warga Melalui Siaran Radio

Rabu, 26 November 2025 - 17:41 WIB

357 Pelanggar Terjaring di Minggu Pertama Ops Zebra Agung 2025, Teguran Mendominasi Penindakan

Rabu, 26 November 2025 - 17:39 WIB

Mengalirkan Manfaat, Merajut Harapan: Imipas Peduli di TK Kumara Jaya

Berita Terbaru