Breaking News

Kapolsek Ubud Lepas Anggotanya Yang Memasuki Masa Purna Bhakti.

Selasa, 4 Februari 2025 - 13:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ubud Gianyar Surya Indonesia.net –  Dilaksanakan apel pelepasan personil polsek Ubud yang memasuki Purna Bhakti (pensiun) pada hari Selasa tanggal 04 Februari 2025 pkl 08.00 wita, bertempat di Mapolsek Ubud, Polres Gianyar.

Kegiatan diawali dengan pelaksanaan apel pelepasan yang dipimpin oleh Kapolsek Ubud KOMPOL Gusti Nyoman Sudarsana,S.St diingkuti oleh PJU dan seluruh personil Polsek Ubud.

Kapolsek Ubud, Mengucapkan terimakasih kepada personil yang hadir dan bagi anggota yang purna bakti serta mutasi juga diucapkan terimakasih atas kerja sama selama ini dalam melaksanakan tugas di Polsek Ubud dan selamat ditugaskan di tempat yang baru, tetap jaga nama baik Polsek Ubud.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

personil Polsek Ubud yang dilaksanakan pelepasan Purna Bhakti (pensiun), antara lain, IPDA I Wayan Swastama dan AIPTU Ngakan Putu Sudiarta, sedangkan personil polsek ubud yang mutasi antara lain AIPTU I Nyoman Suparta dan Brigadir Pande Putu Paris Andika.

Dalam kesempatan tersebut Kapolsek Ubud menekankan dalam arahannya bahwa saat ini banyak pemberitaan negatif yang memberitakan tentang Polri, melihat hal tersebut agar personil tidak membuat pelanggaran dan melaksanakan tugas dengan baik.

Agar personil Polsek Ubud dapat menjaga inventarisasi negara dan selama saya jadi kapolsek saya adalah bapak kedinasan yang bertanggung jawab kepada anggotanya, pungkasnya.

Setelah pelaksanaan apel kemudian dilanjutkan dengan pemberian Cenderamata oleh Kapolsek Ubud yang diserahkan kepada personil yang purna bakthi maupun yang mutasi di lingkungan Polres Gianyar, meudian diakhiri dengan acara tebar bunga dan salam-salaman dari semua personil polsek ubud.

( Ags )

Berita Terkait

PENYEGARAN BESAR-BESARAN! Kapolres Bangli Rombak Jabatan Strategis, Kasat Reskrim Hingga Wakapolres Diganti
Dinas Pariwisata Kabupaten Badung melanjutkan program penataan desa wisata pada tahun 2026
Wakil Ketua DPRD Kota Denpasar I Wayan Mariyana Wandhira, mempertanyakan belum diisinya kembali stockpile pasir di Pantai Mertasari, Sanur Kauh
pengguna jasa prostitusi yang tidak membayar sesuai kesepakatan tidak dapat diproses secara pidana sebagai penipuan.
Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) kompak menyatakan dukungan agar Polri tetap berada langsung di bawah Presiden.
Polres Kediri Kota Intensifkan Patroli Khusus Pantau Bus Ugal – ugalan
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Jembrana tidak main-main dalam menegakkan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 4 Tahun 2016
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Jembrana turun menggelar sidak penduduk non-permanen di Banjar Tirtakusuma,

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:08 WIB

PENYEGARAN BESAR-BESARAN! Kapolres Bangli Rombak Jabatan Strategis, Kasat Reskrim Hingga Wakapolres Diganti

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:06 WIB

Dinas Pariwisata Kabupaten Badung melanjutkan program penataan desa wisata pada tahun 2026

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:03 WIB

Wakil Ketua DPRD Kota Denpasar I Wayan Mariyana Wandhira, mempertanyakan belum diisinya kembali stockpile pasir di Pantai Mertasari, Sanur Kauh

Selasa, 27 Januari 2026 - 19:44 WIB

pengguna jasa prostitusi yang tidak membayar sesuai kesepakatan tidak dapat diproses secara pidana sebagai penipuan.

Selasa, 27 Januari 2026 - 19:17 WIB

Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) kompak menyatakan dukungan agar Polri tetap berada langsung di bawah Presiden.

Selasa, 27 Januari 2026 - 19:15 WIB

Polres Kediri Kota Intensifkan Patroli Khusus Pantau Bus Ugal – ugalan

Selasa, 27 Januari 2026 - 19:00 WIB

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Jembrana tidak main-main dalam menegakkan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 4 Tahun 2016

Selasa, 27 Januari 2026 - 18:55 WIB

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Jembrana turun menggelar sidak penduduk non-permanen di Banjar Tirtakusuma,

Berita Terbaru