Breaking News

Datangi Warga Binaanya Bhabinkamtibmas Polsek Denpasar Barat Ingatkan Waspada Curanmor

Selasa, 4 Februari 2025 - 18:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Denpasar , Surya Indonesia.net – Datangi Warga Binaanya Bhabinkamtibmas Polsek Denpasar Barat Ingatkan Waspada Curanmor Sebagai upaya pencegahan, mengurangi dan menekan angka kejahatan terutama pencurian kendaraan bermotor (curanmor) , Bhabinkamtibmas Polsek Denpasar Barat turun ke lapangan menemui warga binaan.

Bertempat di salah satu minimarket jalan Gunung Lempuyang Desa Tegal Harum Denpasar, Aiptu I Gusti Ngurah Agung Suparta sebagai Bhabinkamtibmas Polsek Denpasar Barat menyambangi sekaligus menghimbau kepada juru parkir Wayan Linggih untuk selalu menjaga areal parkir dengan baik pastikan tidak adanya kunci nyantol saat sepeda motor milik customer ditinggalkan berbelanja, Selasa (4/2/2025) siang.

“Apabila ada barang atau kunci kontak yang tertinggal di sepeda motor agar diingatkan kepada pemilik atau diamankan terlebih dahulu untuk kemudian dikembalikan”, kata Aiptu Suparta kepada juru parkir.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat dikonfirmasi ditempat terpisah Kapolsek Denpasar Barat Kompol Laksmi Trisnadewi W, S.H, S.I.K., mengatakan, himbauan Kamtibmas ini bertujuan untuk mengurangi atau menekan angka kejahatan terutama pencurian kendaraan bermotor yang terjadi di lingkungan masyarkat.

“Disamping memberikan himbauan dan pesan-pesan kamtibmas, anggota Babinkamtibmas kami selalu hadir di tengah-tengah masyarakat untuk mengetahui informasi yang sedang berkembang saat ini di masyarakat”, ucapnya.

Selain itu pihaknya berharap agar warga memiliki rasa kepedulian untuk memberikan informasi kepada petugas Bhabinkamtibmas tentang apa saja terkait potensi gangguan kamtibmas sehingga dapat segera untuk ditindaklanjuti.

( Ags )

Berita Terkait

Usai Sholat Jumat, Kapolres Gresik Silaturahmi dengan Pengurus Masjid Agung Maulana Malik Ibrahim
Ridwan Ahmad, Keikhlasan Jamaah dan Donatur Jadi Kekuatan Jumat Berkah Majelis Al Hikam Girian
Jejakdigitalnusantara.com Resmi Diluncurkan, Menjadikan Akurasi Panglima dan Hukum sebagai Kompas
Diduga Oknum Polisi Melakukan Penangkapan, Penggeledahan dan Penyitaan Tanpa Surat Tugas, Advokat Indra Surya Nasution, SH Alami Kekerasan Fisik Dan Intimidasi Mental di Parkiran Polrestabes Medan.
Warga Sampang Laporkan Oknum Aparat ke Propam Diduga Dipaksa dan Paksa Mengaku
Bupati Sidoarjo Subandi Klarifikasi Dugaan Investasi Perumahan Rp28 Miliar
Kapolres Tabanan Pimpin Anev Operasional Program Makan Bergizi Gratis Polri, Perkuat Kualitas Layanan bagi Masyarakat
Polres Bener Meriah dan Brimob Polda Aceh Bangun Jembatan Darurat di Kampung Setie Kecamatan Timang Gajah

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:31 WIB

Usai Sholat Jumat, Kapolres Gresik Silaturahmi dengan Pengurus Masjid Agung Maulana Malik Ibrahim

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:09 WIB

Ridwan Ahmad, Keikhlasan Jamaah dan Donatur Jadi Kekuatan Jumat Berkah Majelis Al Hikam Girian

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:50 WIB

Jejakdigitalnusantara.com Resmi Diluncurkan, Menjadikan Akurasi Panglima dan Hukum sebagai Kompas

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:46 WIB

Diduga Oknum Polisi Melakukan Penangkapan, Penggeledahan dan Penyitaan Tanpa Surat Tugas, Advokat Indra Surya Nasution, SH Alami Kekerasan Fisik Dan Intimidasi Mental di Parkiran Polrestabes Medan.

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:40 WIB

Warga Sampang Laporkan Oknum Aparat ke Propam Diduga Dipaksa dan Paksa Mengaku

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:33 WIB

Kapolres Tabanan Pimpin Anev Operasional Program Makan Bergizi Gratis Polri, Perkuat Kualitas Layanan bagi Masyarakat

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:29 WIB

Polres Bener Meriah dan Brimob Polda Aceh Bangun Jembatan Darurat di Kampung Setie Kecamatan Timang Gajah

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:26 WIB

Polsek Silih Nara dan Brimob Polda Aceh Lanjutkan Gotong Royong Bersihkan Akses Jalan Pasca Bencana

Berita Terbaru