Breaking News

Bhabinkamtibmas Kelurahan Benoa Berikan Himbauan Kamtibmas kepada Komunitas Ojek Online

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Selatan, Surya  Indonesia.net – 3 Februari 2025 – Bhabinkamtibmas Kelurahan Benoa, Aiptu I Made Nidia, melaksanakan patroli sambang ke komunitas pangkalan ojek online di Jalan Kurusetra, Lingkungan Pande, Kelurahan Benoa, Kecamatan Kuta Selatan, Badung, Senin (3/2).

Dalam kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas bertemu dengan Ketua Komunitas Ojek Online, Bapak Mulyono, asal Jawa Timur, untuk menyampaikan pesan-pesan harkamtibmas (pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat). Ia mengimbau agar para pengemudi ojek online selalu menjaga keamanan dan kenyamanan penumpang serta segera melaporkan kepada pihak kepolisian jika menemukan kejadian menonjol di jalan.

Selain itu, Aiptu I Made Nidia juga mengingatkan pentingnya mematuhi peraturan lalu lintas, termasuk mengenakan helm berstandar SNI bagi pengemudi dan penumpang, serta memastikan kelengkapan kendaraan, termasuk memasang plat nomor dengan benar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Patroli ini berjalan dengan aman dan lancar. Bhabinkamtibmas berharap kerja sama antara komunitas ojek online dan kepolisian dapat terus terjalin demi menciptakan lingkungan yang lebih aman dan tertib di wilayah Kuta Selatan.

( Ags )

Berita Terkait

Jadikan Masjid Sebagai Ladang Amal
Berpesta Di Atas Bencana AKPERSI Kecam PaniGold, Minta Maaf Dinilai Sekadar Majas Pengabur Dosa
Piket Fungsi Polsek Kediri Dipimpin Pawas Laksanakan Blue Light Patrol (BLP)
Polsek Kerambitan intensifkan Patroli dalam rangka Imbangan Ops Cipkon Agung 2025 dan Antisipasi 3C
Polsek Kerambitan yang melaksanakan Gaturlalin antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas
Personel Pos Pam Ulundanu Laksanakan Pengamanan dan Pelayanan Ibadah di Pura Ulun Danu
BHABINKAMTIBMAS ATENSI LUNGE IDA RATU GEDE SAKTI SEGARA MENUH LUWUS
Mengawali Tugas di Awal Tahun 2026, Kapolsek Pupuan Mengajak Personel Untuk Melaksanakan Persembahyang Bersama

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 23:41 WIB

Jadikan Masjid Sebagai Ladang Amal

Jumat, 2 Januari 2026 - 19:20 WIB

Berpesta Di Atas Bencana AKPERSI Kecam PaniGold, Minta Maaf Dinilai Sekadar Majas Pengabur Dosa

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:37 WIB

Polsek Kerambitan intensifkan Patroli dalam rangka Imbangan Ops Cipkon Agung 2025 dan Antisipasi 3C

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:36 WIB

Polsek Kerambitan yang melaksanakan Gaturlalin antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:34 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Laksanakan Pengamanan dan Pelayanan Ibadah di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:32 WIB

BHABINKAMTIBMAS ATENSI LUNGE IDA RATU GEDE SAKTI SEGARA MENUH LUWUS

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:30 WIB

Mengawali Tugas di Awal Tahun 2026, Kapolsek Pupuan Mengajak Personel Untuk Melaksanakan Persembahyang Bersama

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:28 WIB

Pengamanan Ibadah Sholat Jumat di Wilayah Baturiti Berlangsung Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Jadikan Masjid Sebagai Ladang Amal

Jumat, 2 Jan 2026 - 23:41 WIB