Breaking News

Polres Karangasem Gelar Police Goes To School Di Smpn 2 Amlapura

Senin, 3 Februari 2025 - 18:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya indonesia.net – Kabag SDM Polres Karangasem KOMPOL Made Mustiada, S.H., melaksanakan kegiatan Police Goes To School di SMPN 2 Amlapura, Kelurahan Subagan, Karangasem pada Senin (3/2/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 07.15 WITA ini dihadiri oleh sekitar 750 siswa, jajaran guru, dan staf sekolah.

Dalam kegiatan yang diawali dengan upacara bendera tersebut, hadir pula Kepala Sekolah SMPN 2 Amlapura Kadek Wirawan, S.Pd, M.Pd, Kasat Binmas Polres Karangasem AKP I Wayan Sumerti, S.H., beserta anggota Satbinmas Polres Karangasem.

“Kegiatan Police Goes To School merupakan upaya Polres Karangasem dalam menjalin hubungan yang erat dengan dunia pendidikan. Program ini bertujuan memberikan wawasan, motivasi, dan edukasi kepada generasi muda,” ujar KOMPOL Made Mustiada dalam sambutannya selaku pembina upacara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam paparannya, Kabag SDM Polres Karangasem menekankan beberapa poin penting, termasuk Pentingnya disiplin dan tanggung jawab dalam kehidupan sehari-hari, Kesadaran hukum bagi generasi muda, Bahaya penyalahgunaan narkoba dan pergaulan bebas, Keselamatan berlalu lintas, Etika bermedia sosial

“Masa muda adalah waktu terbaik untuk belajar, berkembang, dan membangun karakter. Jadilah siswa yang jujur, disiplin, dan berprestasi. Polres Karangasem siap mendukung kegiatan positif para siswa demi mewujudkan generasi muda penerus bangsa yang cerdas, bermoral, dan taat hukum,” tegas KOMPOL Made Mustiada.

Kegiatan Police Goes To School ini merupakan bagian dari program rutin Polres Karangasem dalam membangun kedekatan dengan generasi muda sekaligus memberikan pemahaman tentang peran penting kepolisian dalam masyarakat.

( Ags )

Berita Terkait

Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Denpasar Selatan Intensifkan KRYD dan Patroli Malam
Polresta Denpasar Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Periode 1 Januari 2026 Dirangkaikan Wisuda Purna Bhakti
Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Pecalang Bersama Tokoh Adat Bahas Penertiban Kos-kosan di Buaji Anyar
Polri Tegaskan Komitmen Pemulihan Pascabencana, SMA Negeri 1 Peusangan Siap untuk Kegiatan Belajar Mengajar
Kapolda Bali Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 1.258 Personel
Patroli R4 Gabungan Polisi dan Avsec Amankan Kawasan Bandara Ngurah Rai
Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan Pengamanan dan Pemantauan Penumpang di Terminal Internasional
Cegah Pencurian 3C, Polsek Selemadeg Gelar Patroli Blue Light malam hari

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 15:57 WIB

Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Denpasar Selatan Intensifkan KRYD dan Patroli Malam

Senin, 5 Januari 2026 - 15:56 WIB

Polresta Denpasar Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Periode 1 Januari 2026 Dirangkaikan Wisuda Purna Bhakti

Senin, 5 Januari 2026 - 15:54 WIB

Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Pecalang Bersama Tokoh Adat Bahas Penertiban Kos-kosan di Buaji Anyar

Senin, 5 Januari 2026 - 15:50 WIB

Polri Tegaskan Komitmen Pemulihan Pascabencana, SMA Negeri 1 Peusangan Siap untuk Kegiatan Belajar Mengajar

Senin, 5 Januari 2026 - 15:48 WIB

Kapolda Bali Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 1.258 Personel

Senin, 5 Januari 2026 - 15:44 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan Pengamanan dan Pemantauan Penumpang di Terminal Internasional

Senin, 5 Januari 2026 - 15:42 WIB

Cegah Pencurian 3C, Polsek Selemadeg Gelar Patroli Blue Light malam hari

Senin, 5 Januari 2026 - 15:40 WIB

Polsek Kerambitan laksnakan Pengamanan dan Antisipasi Aksi Balap Liar di Pantai Pasut

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Kapolda Bali Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 1.258 Personel

Senin, 5 Jan 2026 - 15:48 WIB