Breaking News

Pimpin Apel Jam Pimpinan, Kapolres Karangasem Tekankan Komitmen Wujudkan Zona Integritas

Senin, 3 Februari 2025 - 18:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem, Surya indonesia.net –  Kapolres Karangasem AKBP I Nengah Sadiarta, S.I.K., S.H., M.K.P., memimpin Apel Jam Pimpinan dengan konsep kekeluargaan pada Senin (3/2/2025) di Aula Kanya Badra Paramartha Polres Karangasem. Dalam arahannya, Kapolres menekankan pentingnya dukungan seluruh anggota dalam mewujudkan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM).

“Saat ini Polres Karangasem sedang berproses menuju Pembangunan Pencanangan program Zona Integritas. Untuk itu, saya meminta dukungan seluruh anggota untuk memberikan pelayanan yang cepat, tepat, dan ikhlas kepada masyarakat,” tegas Kapolres Karangasem.

Dalam kesempatan tersebut, Kapolres juga memberikan arahan tentang pentingnya manajemen kehidupan yang baik, baik dalam lingkup pribadi maupun profesional. “Banyak pola kehidupan yang perlu dikelola dengan baik, tidak hanya dalam kehidupan pribadi tetapi juga di lingkungan kerja,” tambahnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Program Zona Integritas yang dicanangkan Polres Karangasem merupakan langkah strategis untuk meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap institusi kepolisian. Melalui konsep kekeluargaan dalam kepemimpinannya, Kapolres Karangasem berupaya membangun kesadaran kolektif untuk menciptakan pelayanan publik yang bersih dan profesional.

( Ags )

Berita Terkait

Tradisi Pisah Sambut Kapolres Gresik, AKBP Rovan Berpamitan, AKBP Ramadhan Siap Lanjutkan Pengabdian
Tradisi Pisah Sambut Kapolres Gresik, AKBP Rovan ‘ Pamit’  AKBP Ramadhan Siap Lanjutkan Pengabdian
Kapolresta Pimpin Upacara Sertijab dan Penyerahan Jabatan Kasi Humas Polresta
Polantas Menyapa, Satlantas Polresta Denpasar Hadir Berikan Pelayanan Humanis kepada Pemohon SIM
Melalui Rapat Anev, Kapolsek Dentim Dorong Optimalisasi Kinerja dan Kesiapsiagaan Personel
Kapolsek Tabanan Pimpin Langsung Pengamanan Peresmian Gedung Graha Yadnya Sanjayaning Singasana
Satpolairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir di Pantai Selabih Demi Keamanan Pengunjung
Perkuat Sinergitas, Kapolsek Selemadeg sambangi Koramil 1619/02 Selemadeg

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 18:27 WIB

Tradisi Pisah Sambut Kapolres Gresik, AKBP Rovan Berpamitan, AKBP Ramadhan Siap Lanjutkan Pengabdian

Selasa, 13 Januari 2026 - 18:23 WIB

Tradisi Pisah Sambut Kapolres Gresik, AKBP Rovan ‘ Pamit’  AKBP Ramadhan Siap Lanjutkan Pengabdian

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:33 WIB

Kapolresta Pimpin Upacara Sertijab dan Penyerahan Jabatan Kasi Humas Polresta

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:28 WIB

Melalui Rapat Anev, Kapolsek Dentim Dorong Optimalisasi Kinerja dan Kesiapsiagaan Personel

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:25 WIB

Kapolsek Tabanan Pimpin Langsung Pengamanan Peresmian Gedung Graha Yadnya Sanjayaning Singasana

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:22 WIB

Satpolairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir di Pantai Selabih Demi Keamanan Pengunjung

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:19 WIB

Perkuat Sinergitas, Kapolsek Selemadeg sambangi Koramil 1619/02 Selemadeg

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:16 WIB

Jalin Komunikasi Kapolsek Marga Sambangi Kantor Desa Tua

Berita Terbaru

Hukum

BANDAR SABUNG AYAM LIMAU SUNDAI KEBAL HUKUM

Selasa, 13 Jan 2026 - 19:24 WIB