Breaking News

Cegah Potensi Gangguan Keamanan Bhabinkamtibmas Polsek Denpasar Barat Sambang Dialogis Dengan Warga Binaanya

Senin, 3 Februari 2025 - 18:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Denpasar , Surya Indonesia.net – Sambang desa selain bertujuan untuk menjalin kemitraan dengan masyarakat juga untuk mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas di desa binaan.

Aiptu I Gusti Ngurah Agung Suparta Bhabinkamtibmas Desa Tegal Harum Polsek Denpasar Barat melaksanakan sambang dialogis, berikan himbauan kepada warga masyarakat, Senin (3/2/2025) pagi.

Pada kegiatan sambang desa ini Bhabinkamtibmas menyempatkan diri untuk menjumpai juru parkir Made Sastrawan yang sedang mengatur sepeda motor yang diparkir di Toko Eka Jaya 2 Jl. Gunung Rinjani Denpasar, sekaligus menyampaikan pesan-pesan serta himbauan kamtibmas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Di himbau kepada juru parkir untuk lebih meningkatkan kewaspadaan dan kepekaannya terhadap situasi keamanan di area parkir kendaraan disekitar toko tersebut. Apabila ada seseorang yang mencurigakan untuk tidak ragu melapor ke pihak Kepolisian “ ujar Aiptu Ngurah Suparta.

Saat dikonfirmasi Kapolsek Denpasar Barat Kompol Laksmi Trisnadewi W, S.H, S.I.K., menjelaskan bahwa, kedatangan bhabinkamtibmas dalam hal ini merupakan kegiatan rutin yang dilakukan guna menciptakan situasi kamtibmas didaerah hukum Polsek Denpasar yang aman dan kondusif.

“Pelaksanaan kegiatan sambang dialogis ini merupakan agenda rutin yang dilaksanakan Bhabinkamtibmas dengan mengunjungi warga untuk mengetahui perkembangan diwilayah binaan. Selain itu juga sebagai sarana mempererat hubungan antara Polri dan Masyarakarat”, kata Kapolsek.

( Ags )

Berita Terkait

Majelis ALHIKAM KEMA 3 Tutup Kegiatan Pra-Ramadan dengan Tausiah Reflektif
Kapolresta Sleman, Kombes Pol Edy Setyanto Erning Wibowo, resmi dinonatifkan dari jabatannya
Pangdam IX/Udayana Dukung Langkah Terpadu Pemda Bali–NTT Jaga Stabilitas dan Keharmonisan Masyarakat*
Ex Komisioner KPK Lihat Praperadilan kasus Kakanwil BPN Bali
Polres Bangli Matangkan Kesiapan Personel melalui Lat Pra Ops Keselamatan Agung 2026
Tingkatkan Kebugaran Personel, Polres Gianyar Laksanakan Olahraga Pagi di Monkey Forest
Polres Gianyar Gelar Latihan Pra Operasi Keselamatan Agung 2026
Satlantas Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengamanan Arus Lalu Lintas di Terminal Domestik Jelang Akhir Pekan

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 08:20 WIB

Majelis ALHIKAM KEMA 3 Tutup Kegiatan Pra-Ramadan dengan Tausiah Reflektif

Jumat, 30 Januari 2026 - 20:00 WIB

Kapolresta Sleman, Kombes Pol Edy Setyanto Erning Wibowo, resmi dinonatifkan dari jabatannya

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:25 WIB

Pangdam IX/Udayana Dukung Langkah Terpadu Pemda Bali–NTT Jaga Stabilitas dan Keharmonisan Masyarakat*

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:06 WIB

Ex Komisioner KPK Lihat Praperadilan kasus Kakanwil BPN Bali

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:37 WIB

Polres Bangli Matangkan Kesiapan Personel melalui Lat Pra Ops Keselamatan Agung 2026

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:34 WIB

Tingkatkan Kebugaran Personel, Polres Gianyar Laksanakan Olahraga Pagi di Monkey Forest

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:32 WIB

Polres Gianyar Gelar Latihan Pra Operasi Keselamatan Agung 2026

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:29 WIB

Satlantas Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengamanan Arus Lalu Lintas di Terminal Domestik Jelang Akhir Pekan

Berita Terbaru

Kriminal

Komplotan Maling Spesialis Minimarket DICIDUK di Gilimanuk

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:53 WIB