Breaking News

Bhabinkamtibmas Desa Suwat Bersama Babinsa Melayat Ke Rumah Warga Binaan

Senin, 3 Februari 2025 - 14:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gianyar , Surya indonesia.net -Sebagai Wujud kepedulian, Bhabinkamtibmas Desa Suwat Aiptu AA Gde Agung bersama Babinsa Serda Dewa Putu Dwijati Jaya, melaksanakan kegiatan melayat ke rumah warga binaan di Banjar Triwangsa, Desa Suwat, Kecamatan Gianyar, Senin (3/2) siang.

Tampak Bhabinkamtibmas bersama Babinsa bertemu dan berbincang- bincang dengan keluarga Almarhum dan memberikan semangat untuk bersabar dan ikhlas atas meninggalnya salah satu keluarganya.

Kegiatan melayat yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas ini dirumah duka salah satu warga yang meninggal dunia merupakan wujud empati dan kepedulian antara Bhabinkamtibmas dengan warga.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Gianyar Kompol I Nyoman Sukadana, S.E. mengatakan bahwa kegiatan melayat yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas adalah wujud empati terhadap warga binaannya.

” Yang dilakukan Bhabinkamtibmas merupakan salah satu wujud empati dan kepedulian terhadap warga sehingga diharapkan dengan adanya kegiatan ini maka hubungan antara masyarakat dan polri semakin meningkat yang pada akhirnya kamtibmas akan tetap aman dan kondusif.” ungkapnya.

( Ags )

Berita Terkait

Apel Jam Pimpinan Polsek Kerambitan dipimpin Kapolsek Kerambitan
Coffee Morning Kapolsek Kerambitan bersama Anggota Polsek Kerambitan dan Anggota Koramil 1619-05 Kerambitan Perkokoh Solditas dan Sinergitas
Respon Cepat Polsek Kerambitan Tindak Lanjuti Laporan Masyarakat melalui Hotline 110
Safari Kamtibmas Kapolsek Selemadeg Perkuat Sinergi Harkamtibmas di Banjar Singin
Polres Tabanan Laksanakan Program GESIT, Dorong Personel Lebih Sehat dan Produktif
Kasat Binmas Polres Tabanan Sambangi Pedagang di Jalan Gajah Mada, Sampaikan Imbauan Kamtibmas dan Kewaspadaan Cuaca
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin langsung Pengamanan Upacara Melasti Desa Adat Suraberata
Direktur Pembinaan Masyarakat Polda Bali Menghadiri kegiatan Pelantikan Pengurus Periode 2026-2031

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:07 WIB

Apel Jam Pimpinan Polsek Kerambitan dipimpin Kapolsek Kerambitan

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:05 WIB

Coffee Morning Kapolsek Kerambitan bersama Anggota Polsek Kerambitan dan Anggota Koramil 1619-05 Kerambitan Perkokoh Solditas dan Sinergitas

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:03 WIB

Respon Cepat Polsek Kerambitan Tindak Lanjuti Laporan Masyarakat melalui Hotline 110

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:01 WIB

Safari Kamtibmas Kapolsek Selemadeg Perkuat Sinergi Harkamtibmas di Banjar Singin

Rabu, 28 Januari 2026 - 16:59 WIB

Polres Tabanan Laksanakan Program GESIT, Dorong Personel Lebih Sehat dan Produktif

Rabu, 28 Januari 2026 - 16:55 WIB

Kapolsek Selemadeg barat Pimpin langsung Pengamanan Upacara Melasti Desa Adat Suraberata

Rabu, 28 Januari 2026 - 16:50 WIB

Direktur Pembinaan Masyarakat Polda Bali Menghadiri kegiatan Pelantikan Pengurus Periode 2026-2031

Rabu, 28 Januari 2026 - 16:48 WIB

Kapolda Bali Terima Audiensi BPK RI Perwakilan Bali, Perkuat Sinergi Pengelolaan Keuangan Negara

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Apel Jam Pimpinan Polsek Kerambitan dipimpin Kapolsek Kerambitan

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB