Breaking News

Bhabinkamtibmas Singakerta Hadiri Acara Pernikahan Warga Sekaligus Melaksanakan Pengamanan Bersama Pecalang*

Jumat, 24 Januari 2025 - 13:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gianyar, Surya  Indonesia.net – Polsek Ubud Dalam rangka mempererat hubungan antara Polri dan masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Aiptu I Made Widastra sering hadir dalam berbagai kegiatan di wilayah binaannya. Salah satu bentuk kedekatan tersebut adalah kehadiran Bhabinkamtibmas dalam acara pernikahan warga di Banjar Semana, Desa Singakerta, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar. Jumat (24/01/2025)

Selain memberikan ucapan selamat, kehadiran ini juga dimaksudkan untuk memastikan keamanan dan ketertiban selama acara berlangsung. Sehingga sinergitas pengamanan dilaksanakan antara Polri dengan Pecalang berjalan dengan baik, aman dan lancar.

Sebagai bagian dari tugas pokoknya, Bhabinkamtibmas tidak hanya menjalankan fungsi pembinaan tetapi juga pengamanan di masyarakat. Kehadirannya dalam acara pernikahan menjadi simbol bahwa polisi selalu hadir di tengah-tengah masyarakat, menciptakan rasa aman dan nyaman bagi warga yang sedang merayakan momen penting.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Melakukan Pemantauan untuk Memastikan situasi tetap kondusif dengan memantau area sekitar tempat acara.
Berkoordinasi dengan Panitia, saling Bekerja sama dengan tuan rumah dan panitia untuk mengatur jalannya acara agar tertib dan aman.
Mencegah Gangguan Keamanan guna Mengantisipasi potensi gangguan seperti pencurian, parkir liar, dan melaksanakan penyebrangan.
Memberikan Imbauan Kamtibmas: Mengingatkan masyarakat untuk tetap waspada, menjaga barang berharga.

Kehadiran Bhabinkamtibmas dalam acara seperti ini juga merupakan bentuk komunikasi sosial yang efektif. Dengan berinteraksi langsung, masyarakat lebih mudah menyampaikan keluhan dan aspirasi terkait keamanan di lingkungan mereka.

Kehadiran Bhabinkamtibmas dalam acara pernikahan warga menunjukkan komitmen Polri dalam mendekatkan diri kepada masyarakat. Selain memberikan rasa aman, kehadiran ini juga memperkuat hubungan antara polisi dan warga, menciptakan lingkungan yang harmonis dan kondusif.

( Ags )

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Binluh KDRT Kepada Ibu – ibu Rumah Tangga
Bhabinkamtibmas Bersama Perbekel Sumerta Kaja Lakukan Mediasi Keluhan Warga Terkait Bau Peternakan Bebek
Doa Bersama Hari Suci Siwaratri, Polres Tabanan Perkuat Spiritualitas dan Integritas Personel
Patroli Dini Hari Polsek Gianyar Antisipasi C3 dan Balapan Liar, Situasi Kamtibmas Kondusif.
Polsek Gianyar Gelar Patroli Dini Hari, Antisipasi C3 dan Balapan Liar
Unit Pam Wisata Polresta Denpasar Bersama Ditpamobvit Polda Bali Gelar Patroli di Kawasan Wisata Kuta
Berikan rasa aman bagi Masyarakat di pagi hari, Personel Polsek Selemadeg barat gelar Strong Point pagi
Bhabinkamtibmas Desa Tibubiu Hadiri Undangan Musdesus Koperasi Merah Putih Desa Tibubiu

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:28 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Binluh KDRT Kepada Ibu – ibu Rumah Tangga

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:26 WIB

Bhabinkamtibmas Bersama Perbekel Sumerta Kaja Lakukan Mediasi Keluhan Warga Terkait Bau Peternakan Bebek

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:15 WIB

Doa Bersama Hari Suci Siwaratri, Polres Tabanan Perkuat Spiritualitas dan Integritas Personel

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:13 WIB

Patroli Dini Hari Polsek Gianyar Antisipasi C3 dan Balapan Liar, Situasi Kamtibmas Kondusif.

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:12 WIB

Polsek Gianyar Gelar Patroli Dini Hari, Antisipasi C3 dan Balapan Liar

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:08 WIB

Berikan rasa aman bagi Masyarakat di pagi hari, Personel Polsek Selemadeg barat gelar Strong Point pagi

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:06 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Tibubiu Hadiri Undangan Musdesus Koperasi Merah Putih Desa Tibubiu

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:04 WIB

Kapolsek Kerambitan bersama Anggota gelar Persembahyangan Bersama di Pura Giri Jaya Natha Polsek Kerambitan

Berita Terbaru