Breaking News

Sat Resenarkoba Polres Karangasem Serahkan Tersangka Kasus Narkoba ke Kejaksaan

Sabtu, 11 Januari 2025 - 08:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Kanit 2 Sat Reskrim Narkoba Polres Karangasem, IPDA I Wayan Udiana, S.H., bersama anggotanya melaksanakan penyerahan tersangka dan barang bukti kepada Jaksa Penuntut Umum di Kejaksaan Negeri Karangasem. Tersangka yang diserahkan berinisial WE alias E, Sabtu (11/01)

Penyerahan ini merupakan tahap lanjutan dalam proses hukum kasus narkoba yang ditangani oleh Polres Karangasem. Dengan diserahkannya tersangka dan barang bukti ke pihak Kejaksaan, maka proses hukum akan berlanjut ke tahap penuntutan.

IPDA I Wayan Udiana mengatakan, “Penyerahan tersangka dan barang bukti ini merupakan bagian dari komitmen kami dalam penegakan hukum, khususnya dalam memberantas peredaran narkoba di wilayah Karangasem.”

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pihak Kejaksaan Negeri Karangasem menyatakan akan segera memproses berkas perkara tersebut untuk dilanjutkan ke tahap persidangan. Langkah ini diharapkan dapat memberikan efek jera kepada para pelaku tindak pidana narkoba dan menekan peredaran narkoba di wilayah Karangasem.

Masyarakat diimbau untuk terus waspada dan berperan aktif dalam upaya pencegahan penyalahgunaan narkoba dengan melaporkan setiap kegiatan mencurigakan terkait narkoba kepada pihak berwajib.”

( Ags )

Berita Terkait

Langkah Bersama Menuju Kinerja Berkualitas, Lapas Tabanan Gelar Deklarasi Kinerja
Polres Bandara Ngurah Rai Melayat ke Rumah Duka Ayahanda Aiptu Made Suta
Kapolres Ngawi Resmikan Gedung CEPAT Satreskrim, Tingkatkan Pelayanan Hukum Cerdas dan Transparan
Pasbrimob 1 BKO Polres Tapteng Laksanakan Aksi Kemanusiaan Pascabencana
Kapolres Bandara Ngurah Rai Pimpin Sertijab Dua Pejabat Utama Polres Bandara
Jaga Kelancaran Akses Bandara, Polres Ngurah Rai Intensifkan PH Pagi
Perkuat Sinergi Berantas Narkoba, Kapolda Bali Terima Audiensi Kepala BNNP Bali
Polda Bali Sukses Amankan Nataru, Ops Lilin Agung 2025 Berjalan Aman dan Kondusif

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:19 WIB

Langkah Bersama Menuju Kinerja Berkualitas, Lapas Tabanan Gelar Deklarasi Kinerja

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:15 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Melayat ke Rumah Duka Ayahanda Aiptu Made Suta

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:08 WIB

Kapolres Ngawi Resmikan Gedung CEPAT Satreskrim, Tingkatkan Pelayanan Hukum Cerdas dan Transparan

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:51 WIB

Pasbrimob 1 BKO Polres Tapteng Laksanakan Aksi Kemanusiaan Pascabencana

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:47 WIB

Jaga Kelancaran Akses Bandara, Polres Ngurah Rai Intensifkan PH Pagi

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:43 WIB

Perkuat Sinergi Berantas Narkoba, Kapolda Bali Terima Audiensi Kepala BNNP Bali

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:08 WIB

Polda Bali Sukses Amankan Nataru, Ops Lilin Agung 2025 Berjalan Aman dan Kondusif

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:01 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Kesiut laksanakan Pengamanan Upacara Ngaben di Banjar Dinas Kesiut Kangin

Berita Terbaru