Breaking News

Sambangi Obvit Bank BRI, Samapta Polsek Abiansemal Giatkan Blue Light Patrol

Jumat, 10 Januari 2025 - 07:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Abiansemal , Surya Indonesia.net  – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif Unit Patroli Samapta Polsek Abiansemal terus meningkatkan kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan dengan melakukan patroli dengan menyambangi obyek – obyek Vital dengan tujuan antisipasi terjadinya aksi tindak kejahatan seperti curas, curat dan curanmor serta kejahatan lainnya di sekitar daerah hukum Polsek Abiansemal. Jumat (10/01) pukul 01.00 Wita.

Kegiatan patroli dengan menggunakan kendaraan kijang Patroli 920 tersebut dipimpin oleh Pawas IPTU I Wayan Budayasa bersama dengan tiga personel menyusuri jalan raya Blahkiuh dengan mengunjungi obvit Bank BRI unit Blahkiuh kecamatan Abiansemal kabupaten Badung serta melakukan pengecekan terhadap kantor dan mesin-mesin ATM yang ada.

“Kegiatan patroli ini merupakan bagian dari upaya preventif kami untuk memastikan keamanan nasabah serta kelancaran aktivitas Perbankan di daerah hukum Polsek Abiansemal,” ujar Pawas IPTU I Ketut Sukarata seijin Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Polsek Abiansemal berkomitmen untuk terus mengintensifkan patroli di titik-titik rawan serta lokasi-lokasi strategis lainnya guna menjaga situasi kamtibmas yang kondusif di wilayah kecamatan Abiansemal.

( Ags )

Berita Terkait

Donor Darah HUT PPDI ke-47 Digelar, Danramil 1611-07/Denbar Turut Berpartisipasi
Sampah Laut Menumpuk Akibat Cuaca Ekstrim: Puluhan Personel Kodim 1611/Badung Karya Bhakti Bersih Pantai
Kodim 1611/Badung Kolaborasi dengan DLHK Jaga Keasrian Pantai Lewat Karya Bhakti Terpadu
Hadapi Sampah Laut, Kodim 1611/Badung dan DLHK Gelar Pembersihan Terpadu di Pantai Kuta-Jimbaran
Guna Jaga Keasrian Pantai: Danramil 1611-07/Kuta, Pimpin Karya Bhakti Pembersihan di Pantai Kuta dan Kedonganan
Danramil Denbar Ikuti Donor Darah di HUT PPDI Padang Sambian Raya, Sebagai Wujud Nyata Kepedulian Sosial
Apel Gabungan KRYD Digelar Polres Bitung, Kapolres Tekankan Tugas Humanis
Viral Dugaan Unprosedural Penggeledahan Terhadap Advokat Di Medan, Laskar Prabowo 08 DPD Sumut: Kapolda Harus Segera Tindak Hingga Pihak Yang Lalai Dalam Pertanggungjawaban Tugasnya.

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 12:17 WIB

Donor Darah HUT PPDI ke-47 Digelar, Danramil 1611-07/Denbar Turut Berpartisipasi

Minggu, 25 Januari 2026 - 12:14 WIB

Sampah Laut Menumpuk Akibat Cuaca Ekstrim: Puluhan Personel Kodim 1611/Badung Karya Bhakti Bersih Pantai

Minggu, 25 Januari 2026 - 12:10 WIB

Kodim 1611/Badung Kolaborasi dengan DLHK Jaga Keasrian Pantai Lewat Karya Bhakti Terpadu

Minggu, 25 Januari 2026 - 12:08 WIB

Hadapi Sampah Laut, Kodim 1611/Badung dan DLHK Gelar Pembersihan Terpadu di Pantai Kuta-Jimbaran

Minggu, 25 Januari 2026 - 11:57 WIB

Guna Jaga Keasrian Pantai: Danramil 1611-07/Kuta, Pimpin Karya Bhakti Pembersihan di Pantai Kuta dan Kedonganan

Minggu, 25 Januari 2026 - 10:36 WIB

Apel Gabungan KRYD Digelar Polres Bitung, Kapolres Tekankan Tugas Humanis

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:51 WIB

Viral Dugaan Unprosedural Penggeledahan Terhadap Advokat Di Medan, Laskar Prabowo 08 DPD Sumut: Kapolda Harus Segera Tindak Hingga Pihak Yang Lalai Dalam Pertanggungjawaban Tugasnya.

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:49 WIB

Sekretaris Laskar Prabowo 08 DPD Sumut Minta Kapolda Sumut Tindak Anggota Subdit III Polda Sumut Yang Diduga Lakukan Uprosedural Penggeledahan Terhadap Advokat Di Medan

Berita Terbaru