Breaking News

Kapolres Karangasem hadiri Upacara Peringatan Tiga Momen Penting Nasional

Jumat, 29 November 2024 - 18:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Kapolres Karangasem AKBP I Nengah Sadiarta, S.I.K., S.H., M.K.P., menghadiri Upacara Bendera dalam rangka memperingati tiga momen penting nasional, yakni Hari Ulang Tahun Korpri Ke-53, HUT Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Ke-79, dan Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-60 Tahun 2024.

Upacara berlangsung khidmat di Lapangan Tanah Aron Amlapura, Jumat, 29 November 2024, dengan Bupati Karangasem I Gede Dana, S.Pd., M.Si., bertindak sebagai Inspektur Upacara.

Kegiatan diikuti oleh berbagai peleton yang menampilkan keberagaman dan semangat kebersamaan, terdiri dari satu pleton Polri bersenjata, satu pleton TNI bersenjata, tiga pleton Pegawai Negeri Sipil (PNS) mengenakan seragam Korpri, tiga pleton anggota PGRI mengenakan pakaian khas PGRI, dan satu pleton dari Dinas Kesehatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Upacara ini tidak hanya sekadar rutinitas administratif, melainkan momen untuk mengenang perjuangan dan mengukuhkan semangat pengabdian para aparatur negara, guru, dan tenaga kesehatan dalam membangun bangsa.

Melalui upacara ini, seluruh peserta turut menghormati jasa para pendahulu dan mengikrarkan komitmen untuk terus mengabdi demi kemajuan negeri.

( Ags )

Berita Terkait

Polres Bitung Dapat Kunjungan TPI Polri, Dorong Peningkatan Pelayanan yang Bersih dan Transparan
CPNS Kejari Badung Antusias Ikuti Pelatihan PBB dari Babinsa Koramil 1611-04/Mengwi
Babinsa Mengwitani Latih PBB CPNS Kejari Badung, Bentuk Karakter Disiplin
Kolaborasi TNI dan Kejari Badung: Gembleng CPNS dengan PBB untuk Tingkatkan Kedisiplinan
Sertu I Ketut Sariasa: Berikan Materi PBB Latsar CPNS Kejaksaan Negeri Badung
Dari Bandung untuk Indonesia: Rakernas GMBI Kukuhkan Semangat Solidaritas Tanpa Batas Bersama Jenderal (Purn.) Dudung Abdurachman
Terima Kunjungan Sekjen ITUC, Kapolri: Kolaborasi Beri Perlindungan-Tingkatkan Kesejahteraan Buruh!
Masarakat Mepertayakan Soal Proyek Lapangan Voli di Desa Pelempang Kecamatan Kelekar

Berita Terkait

Selasa, 11 November 2025 - 16:21 WIB

Polres Bitung Dapat Kunjungan TPI Polri, Dorong Peningkatan Pelayanan yang Bersih dan Transparan

Selasa, 11 November 2025 - 13:03 WIB

CPNS Kejari Badung Antusias Ikuti Pelatihan PBB dari Babinsa Koramil 1611-04/Mengwi

Selasa, 11 November 2025 - 13:00 WIB

Babinsa Mengwitani Latih PBB CPNS Kejari Badung, Bentuk Karakter Disiplin

Selasa, 11 November 2025 - 12:48 WIB

Sertu I Ketut Sariasa: Berikan Materi PBB Latsar CPNS Kejaksaan Negeri Badung

Selasa, 11 November 2025 - 07:32 WIB

Dari Bandung untuk Indonesia: Rakernas GMBI Kukuhkan Semangat Solidaritas Tanpa Batas Bersama Jenderal (Purn.) Dudung Abdurachman

Selasa, 11 November 2025 - 05:45 WIB

Terima Kunjungan Sekjen ITUC, Kapolri: Kolaborasi Beri Perlindungan-Tingkatkan Kesejahteraan Buruh!

Senin, 10 November 2025 - 21:55 WIB

Masarakat Mepertayakan Soal Proyek Lapangan Voli di Desa Pelempang Kecamatan Kelekar

Senin, 10 November 2025 - 19:14 WIB

Kasdim 1611/Badung: Upacara Hari Pahlawan Tumbuhkan Semangat Cinta Tanah Air

Berita Terbaru