Breaking News

Program Minggu Kasih, Warga Tani Desa Padangbai terima bantuan sembako.

Minggu, 24 November 2024 - 09:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai  Minggu, 24/11/2024, Dalam semangat berbagi dan kepedulian terhadap masyarakat, Polsek Padangbai kembali gelar kegiatan Minggu Kasih di wilayah Padangbai. Kegiatan ini melibatkan berbagai elemen masyarakat, mulai dari pemerintah Desa, hingga kelompok Tani.

Paket sembako dibagikan kepada warga kurang mampu yang terdampak kondisi ekonomi sulit. Paket sembako yang berisi Beras, minyak goreng, mie, kopi, biscuit dan lainnya, diharapkan dapat meringankan beban hidup masyarakat.

Kapolsek Padangbai Kompol I Nyoman Merta Kariana, S. H., M. H, , menyampaikan rasa terima kasih kepada para donatur dalam hal ini” Yayasan Bunga Bali ” dan elemen masyarakat yang ada diwilayah Padangbai karena telah mendukung kegiatan ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami ingin menguatkan rasa solidaritas dan gotong royong di tengah masyarakat. Semoga bantuan ini bisa bermanfaat bagi yang membutuhkan,” ujar Kapolsek “.

Salah satu penerima bantuan, Bapak Wayan (52 tahun ), mengaku sangat bersyukur mendapatkan bantuan sembako ini.

“Terima kasih banyak kepada Polsek Padangbai dan semua pihak yang peduli dengan kami. Ini sangat membantu keluarga kami,” ungkapnya.

( Ags )

Berita Terkait

Kepadatan Arus Lalin Terurai Ini Yang Di lakukan Personel Polsek Kuta Utara Di Simpang Batu Belig
Dukung Swasembada Pangan 2026, Polres Gresik Panen Jagung Serentak Bersama Mabes Polri
AKP Adek Agus Putrawan Duduki Jabatan Kasat Narkoba Polres Tanjung Perak
Ciptakan Lingkungan Bersih, Babinsa Bersama Masyarakat Laksanakan Karya Bhakti
Pedagang Pasar Tradisional Minta Kapolrestabes Medan Tangkap Bandar Narkoba Jermal 15
SP LEM-SPSI Kota Medan minta Kapolrestabes Berantas Narkoba
Saat Loyalis Kehabisan Panggung: Narasi Riza Fakhrumi Tahir Dinilai Merusuh Jelang Musda Golkar Sumut
Polsek Buduran Rutin Gelar Khotmil Qur’an, Perkuat Keimanan Personel

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 18:42 WIB

Kepadatan Arus Lalin Terurai Ini Yang Di lakukan Personel Polsek Kuta Utara Di Simpang Batu Belig

Kamis, 8 Januari 2026 - 17:04 WIB

Dukung Swasembada Pangan 2026, Polres Gresik Panen Jagung Serentak Bersama Mabes Polri

Kamis, 8 Januari 2026 - 16:58 WIB

AKP Adek Agus Putrawan Duduki Jabatan Kasat Narkoba Polres Tanjung Perak

Kamis, 8 Januari 2026 - 14:46 WIB

Ciptakan Lingkungan Bersih, Babinsa Bersama Masyarakat Laksanakan Karya Bhakti

Kamis, 8 Januari 2026 - 13:09 WIB

SP LEM-SPSI Kota Medan minta Kapolrestabes Berantas Narkoba

Kamis, 8 Januari 2026 - 13:00 WIB

Saat Loyalis Kehabisan Panggung: Narasi Riza Fakhrumi Tahir Dinilai Merusuh Jelang Musda Golkar Sumut

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:56 WIB

Polsek Buduran Rutin Gelar Khotmil Qur’an, Perkuat Keimanan Personel

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Mako Polsek Geger Berwajah Baru, Kapolres Madiun Resmikan Secara Simbolis

Berita Terbaru