Breaking News

Kapolsek Sidemen Serahkan Bantuan Sosial Sembako Kepada Petani.

Minggu, 24 November 2024 - 10:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Kapolsek Sidemen AKP I Ketut Suastika, S.A.P.,M.A.P melaksanakan Program kepolisian dengan tema ” Minggu Kasih ” yang dilaksanakan di persawahan Banjar Adat Kikisn, Desa Sinduwati, Kecamatan Sidemen , Kabupaten Karangasem, minggu (24/11).

Dalam kegiatan tersebut, Kapolsek Sidemen memberikan himbauan serta ajakan kepada petani yang ditemui untuk bersama-sama mewujudkan keamanan dan ketertiban di masyarakat dengan menjadikan polisi bagi diri sendiri, sehingga diharapkan dapat menjaga keamanan di lingkungan masing-masing.

Disisi lain Kapolsek Sidemen juga memberikan bantuan sosial sembako kepada petani yang ditemui, diharapkan dengan diserahkannya bantuan sosial ini dapat bermanfaat bagi warga yang membutuhkan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Petani yang diberikan bantuan An. I Nyoman Sidemen, mengucapkan banyak terimakasih atas kegiatan dengan tema Minggu Kasih ini yang dilaksanakan di wilayahnya , semoga bantuan sosial tersebut bisa bermanfaat bagi kami serta warga lain yang telah menerima bantuan sosial ini , ucapnya.

Tanggapan Kapolsek Sidemen Program minggu kasih merupakan program yang dicanangkan oleh Bapak Kapolri dengan tujuan untuk mendekatkan institusi polri kepada masyarakat baik itu kepada masyarakat kurang mampu, para lansia maupun masyarakat yang mengalami sakit permanen.

Polsek Sidemen akan selalu hadir di tengah- tengah masyarakat untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif.

( Ags )

Berita Terkait

Edukasi Kesehatan Mental Berkelanjutan, Teh Rina Bahas Insomnia Warga Binaan
Wujudkan Pelayanan dan Pembinaan Berkualitas, Lapas Tabanan Siapkan Panca Inovasi
Sinergi dengan BNNK Badung, Lapas Tabanan Mantapkan P4GN Lewat Tes Urine Massal
Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Negara (Rutan Negara) melaksanakan kegiatan tes urine terhadap seluruh jajaran pegawai
Kapolres Gresik Beri Penghargaan, Dedikasi Polisi dan Warga Jadi Teladan
Tiga Gangster Kampungan Ditangkap, Polres Gresik Beri Tindakan Tegas Terukur
Kapendam IX/Udayana Klarifikasi Isu Viral Pengantaran Pelda Chrestian Namo
Polres Bitung dan Pemkot Bersinergi Perkuat Ketahanan Pangan Lewat Panen Jagung

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:33 WIB

Edukasi Kesehatan Mental Berkelanjutan, Teh Rina Bahas Insomnia Warga Binaan

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:31 WIB

Wujudkan Pelayanan dan Pembinaan Berkualitas, Lapas Tabanan Siapkan Panca Inovasi

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:29 WIB

Sinergi dengan BNNK Badung, Lapas Tabanan Mantapkan P4GN Lewat Tes Urine Massal

Jumat, 9 Januari 2026 - 15:42 WIB

Kapolres Gresik Beri Penghargaan, Dedikasi Polisi dan Warga Jadi Teladan

Jumat, 9 Januari 2026 - 15:38 WIB

Tiga Gangster Kampungan Ditangkap, Polres Gresik Beri Tindakan Tegas Terukur

Jumat, 9 Januari 2026 - 02:01 WIB

Kapendam IX/Udayana Klarifikasi Isu Viral Pengantaran Pelda Chrestian Namo

Jumat, 9 Januari 2026 - 00:06 WIB

Polres Bitung dan Pemkot Bersinergi Perkuat Ketahanan Pangan Lewat Panen Jagung

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:59 WIB

Kodim 0428/Mukomuko Gelar Latihan Bersama, Simulasi Penanggulangan Bencana Alam Tahap III

Berita Terbaru