Breaking News

Jaga Situasi Tetap Kondusif, Personil Polsek Bangli Laksanakan Pengamanan Kegiatan Mepeed Rangkaian Karya Ngusaba Nini di Pura Kehen*

Sabtu, 23 November 2024 - 10:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangli , Surya Indonesia.net – Demi Keamanan dan kelancaran kegiatan masyarakat, Kapolsek Bangli senantiasa memerintahkan anggota untuk mengatensi setiap  kegiatan yang ada di masyarakat, terutama menyangkut Serangkaian kegiatan Upacara Karya Ngusaba Nini di Pura Kehen Bangli.

Seperti terlihat pada hari ini Jumat, 22/11/2024, pukul 14.00 Wita sampai dengan selesai, Personil Polsek Bangli di Pimpin Kanit Lantas AKP I Wayan Tilem Ardana dan berkalaborasi dengan pecalang Desa Adat, melaksanakan Pengamanan dan Pengaturan Arus Lalulintas untuk mengatensi kegiatan Masyarakat Bebanuan Pura Kehen Mepeed menuju Pura Kehen Bangli.

Dalam kesempatan Kanit Lantas bersama anggota didampingi Bhabinkamtibmas berkalaborasi dengan pecalang desa adat setempat melaksanakan pengamanan dan pengaturan di Simpang tiga Gunaksa, Simpang tiga Patung Dwijati dan depan Pura Kehen, sehingga kegiatan masyarakat tersebut dapat berjalan dengan aman, lancar dan kondusif,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan tersebut AKP I Wayan Tilem Ardana bersama anggota juga tidak lupa memberikan himbauan kepada warga dan pecalang, “untuk sama -sama menjaga keamanan dan ketertiban, sehingga kegiatan ini dapat berjalan dengan aman dan lancar.” Ujarnya.

Kapolsek Bangli Kompol I Dewa Made Suryatmaja, S.H.,M.H, mengatakan untuk mencegah hal2 yang tidak kita inginkan terjadi, “saya senantiasa memerintahkan anggota untuk mengatensi segala kegiatan yang ada diwilayah Polsek, seperti halnya hari ini, masyarakat bebanuan Pura Kehen melaksanakan kegiatan mepeed menuju Pura Kehen Bangli, serangkaian Karya Ngusaba Nini di Pura Kehen tersebut, sehingga kegiatan tersebut dapat berjalan dengan aman, lancar dan kondusif” Ujarnya.

( Ags )

Berita Terkait

Tilang Turun Selama Ops Zebra 2025, Kasat Lantas Beri Apresiasi
Tiga Polisi Bitung Persembahkan Emas di Porprov Sulut 2025
Proyek konservasi pantai di wilayah Kecamatan Kuta, meliputi Kuta-Legian-Seminyak terus berlanjut. Balai Wilayah Sungai (BWS) Bali-Penida memastikan pengerjaan pengisian pasir
Perkuat Layanan Tahanan, Lapas Tabanan Terima Kunjungan Kepala Kejari Tabanan
Operasi Zebra 2025 Disorot: Warga Ngaglik Keluhkan Minimnya Penindakan, Satlantas Polrestabes Surabaya Diduga Tak Jalankan SOP Korlantas Polri
Gelora Penolakan Masyarakat Siantar Membara: Tumpas Habis Jaringan Begal Berkedok Debt Collector
Polsek Porong Beri Teguran Humanis Pengendara Tanpa Helm untuk Keselamatan Bersama
Sat Lantas Polres Gresik Masif Patroli, Fokus Cegah Kecelakaan di Jalur Duduk Sampeyan

Berita Terkait

Senin, 24 November 2025 - 20:10 WIB

Tilang Turun Selama Ops Zebra 2025, Kasat Lantas Beri Apresiasi

Senin, 24 November 2025 - 19:52 WIB

Tiga Polisi Bitung Persembahkan Emas di Porprov Sulut 2025

Senin, 24 November 2025 - 19:40 WIB

Proyek konservasi pantai di wilayah Kecamatan Kuta, meliputi Kuta-Legian-Seminyak terus berlanjut. Balai Wilayah Sungai (BWS) Bali-Penida memastikan pengerjaan pengisian pasir

Senin, 24 November 2025 - 19:38 WIB

Perkuat Layanan Tahanan, Lapas Tabanan Terima Kunjungan Kepala Kejari Tabanan

Senin, 24 November 2025 - 18:21 WIB

Gelora Penolakan Masyarakat Siantar Membara: Tumpas Habis Jaringan Begal Berkedok Debt Collector

Senin, 24 November 2025 - 18:19 WIB

Polsek Porong Beri Teguran Humanis Pengendara Tanpa Helm untuk Keselamatan Bersama

Senin, 24 November 2025 - 18:17 WIB

Sat Lantas Polres Gresik Masif Patroli, Fokus Cegah Kecelakaan di Jalur Duduk Sampeyan

Senin, 24 November 2025 - 18:13 WIB

Babinsa Amankan Festival Penjor Kerobokan, Wujud Sinergi Jaga Tradisi Bali

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Tilang Turun Selama Ops Zebra 2025, Kasat Lantas Beri Apresiasi

Senin, 24 Nov 2025 - 20:10 WIB

Serba-Serbi

Tiga Polisi Bitung Persembahkan Emas di Porprov Sulut 2025

Senin, 24 Nov 2025 - 19:52 WIB