Breaking News

” Kasat Binmas Dampingi Kapolres Karangasem melaksanakan Program Jumat Curhat Serta Dukung Ketahanan Pangan.”

Jumat, 22 November 2024 - 13:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Kasat Binmas Polres Karangasem AKP I WAYAN SUMERTI, S.H., dampingi Kapolres Karangasem AKBP I NENGAH SADIARTA, S.I.K., S.H., M.K.P, dalam kegiatan Jumat Curhat yang bertempatan di Banjar Dinas Saren Kangin, Desa Budakeling, Kecamatan Bebandem, Kabupaten Karangasem. Kegiatan dihadiri oleh PJU Polres Karangasem serta Kelompok Tani Mekar Sari, Jumat [22/11].

Kegiatan Jumat Curhat yang dilaksanakan oleh Kapolres Karangasem AKBP I NENGAH SADIARTA, S.I.K., S.H., M.K.P, merupakan salah satu progam kepedulian Polri terhadap masyarakat untuk menyampaikan aspirasi baik berupa keluhan maupun masukan sehingga polri dapat hadir untuk membantu masalah tersebut. Selain itu, kegiatan Jumat Curhat ini dapat membangun kemitraan yang baik antara Polri dengan masyarakat.

Kapolres Karangasem menyampaikan kepada masyarakat yang hadir untuk dapat mengelola lahan yang kurang produktif. ” Kami mengajak masyarakat dan kelompok tani untuk bersama-sama mendukung program Swasembada Pangan. Gunakan lahan-lahan yang tidak produktif agar bisa dimanfaatkan untuk ketahanan pangan,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disampaikan juga untuk tetap mengutamakan persatuan dan persaudaraan menjelang Pemilukada 2024 ini dengan tidak memprovokasi satu dengan lainnya. ” Saya berpesan kepada masyarakat yang hadir pada Jumat Curhat ini agar sama-sama menjaga keamanan dengan meningkatkan rasa persaudaraan menjelang Pemilukada 2024 sehingga terwujudnya situasi yang aman dan damai di wilayah Karangasem,” ungkap Kapolres Karangasem.

Kemudian Kegiatan dilanjutkan dengan penyerahan beberapa paket sembako oleh Kapolres Karangasem yang diterima oleh masyarakat Banjar Dinas Saren Kangin, Desa Budakeling, Kecamatan Bebandem, Kabupaten Karangasem.

( Ags )

Berita Terkait

Babinsa Serda Nyoman Wirudita: 6 Sekolah di Desa Petang Terima Paket Makan Bergizi Gratis Tahun 2026
Intensifkan Harkamtibmas, Kapolsek Pupuan Laksanakan Patroli Dialogis Menyambangi Warga
Cegah Aksi Balap Liar di Obyek Wisata Pantai Pasut Polsek Kerambitan laksnakan Patroli dan Pengamanan
Waka Polres Tabanan Pimpin Apel Jam Pimpinan, Tekankan Kewaspadaan dan Deteksi Dini Situasi Kamtibmas
Pimpin Apel Jam Pimpinan, Wakapolres Bandara Ngurah Rai Dorong Peningkatan Pelayanan Berbasis Teknologi
Pemkab Badung kini telah membangun kantin yang akan menjadi sentra UMKM di pintu selatan Puspem Badung. Kantin tersebut dibangun dengan konsep terbuka dengan 12 kios
Pastikan Situasi Aman dan kondusif Polsek Penebel Patroli Malam Hari
Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:34 WIB

Babinsa Serda Nyoman Wirudita: 6 Sekolah di Desa Petang Terima Paket Makan Bergizi Gratis Tahun 2026

Senin, 12 Januari 2026 - 09:32 WIB

Intensifkan Harkamtibmas, Kapolsek Pupuan Laksanakan Patroli Dialogis Menyambangi Warga

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Cegah Aksi Balap Liar di Obyek Wisata Pantai Pasut Polsek Kerambitan laksnakan Patroli dan Pengamanan

Senin, 12 Januari 2026 - 09:27 WIB

Waka Polres Tabanan Pimpin Apel Jam Pimpinan, Tekankan Kewaspadaan dan Deteksi Dini Situasi Kamtibmas

Senin, 12 Januari 2026 - 09:24 WIB

Pimpin Apel Jam Pimpinan, Wakapolres Bandara Ngurah Rai Dorong Peningkatan Pelayanan Berbasis Teknologi

Senin, 12 Januari 2026 - 07:57 WIB

Pastikan Situasi Aman dan kondusif Polsek Penebel Patroli Malam Hari

Senin, 12 Januari 2026 - 07:55 WIB

Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

Senin, 12 Januari 2026 - 07:53 WIB

Polsek Gianyar Intensifkan Patroli Malam Hari, Antisipasi Gangguan Kamtibmas dan Balapan Liar

Berita Terbaru