Breaking News

Pelayanan Kesehatan Pada Poli Gigi Klinik Pratama Polres Karangasem

Jumat, 1 November 2024 - 14:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Klinik Pratama Polres Karangasem memberikan pelayanan Poli Gigi pada masyarakat yang faskes BPJS berada di Klinik Pratama Polres Karangasem yang memiliki keluhan pada giginya, jumat (1/11/24)

Pelayanan Poli gigi yang diberikan meliputi pemeriksaan gigi, perawatan saluran akar gigi, penambalan gigi, pencabutan gigi permanan dan gigi susu, perawatan gusi.

Pasien yang melaksanakan pemeriksaan kesehatan berasal dari semua golongan, dari anak-anak sampai dewasa. Dimana pemeriksaan yang diberikan sepenuhnya ditanggung oleh BPJS Kesehatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sehari pasien yang melakukan pemeriksaan kesehatan sebanyak 3 orang dengan keluhan pasien pada saat melakukan pemeriksaan adalah sakit gigi, bengkak pada gusi, cabut gigi dan juga perawatan saluran akar gigi.

Sebagai dokter gigi Klinik Pratama Polres Karangasem drg. I Made Ariwirawan, S.Kg menyampaikan “pemeriksaan gigi baiknya dilakukan setiap 6 bulan untuk menjaga kesehatan gigi, akan tetapi jika sudah memiliki permasalahan pada gigi baiknya segera diperiksa”, ujarnya.

( Ags )

Berita Terkait

Pastikan Kelancaran Arus Kendaraan, Sat Lantas Polres Bandara Ngurah Rai Laksanakan Pengaturan di Keberangkatan Domestik
Brimob Polda Sumut Gotong Royong Bersihkan Rumah Warga Terdampak Banjir dan Longsor di Tapanuli Tengah
Kapolda Bali Resmikan Bangunan Parkir Kendaraan Roda Dua di Polda Bali
Pematangan Lahan, Kapolda Aceh Komitmen Dorong Percepatan Huntap Korban Bencana
Polri dan Warga bergandengan Tangan, Polindes Meunasah Mancang Bangkit dari Lumpur Banjir
Patroli Malam Ditingkatkan, Polres Bandara Ngurah Rai Hadirkan Rasa Aman di Area Bandara
Kepala Desa Cibinong Dukung Pembangunan SMA Kemala Taruna Bhayangkara
Polri Bangun Puluhan Sumur Bor, Warga Padang Pariaman Mulai Nikmati Air Bersih Pascabencana

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 11:10 WIB

Pastikan Kelancaran Arus Kendaraan, Sat Lantas Polres Bandara Ngurah Rai Laksanakan Pengaturan di Keberangkatan Domestik

Rabu, 14 Januari 2026 - 11:06 WIB

Brimob Polda Sumut Gotong Royong Bersihkan Rumah Warga Terdampak Banjir dan Longsor di Tapanuli Tengah

Rabu, 14 Januari 2026 - 11:04 WIB

Kapolda Bali Resmikan Bangunan Parkir Kendaraan Roda Dua di Polda Bali

Rabu, 14 Januari 2026 - 11:01 WIB

Pematangan Lahan, Kapolda Aceh Komitmen Dorong Percepatan Huntap Korban Bencana

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:56 WIB

Patroli Malam Ditingkatkan, Polres Bandara Ngurah Rai Hadirkan Rasa Aman di Area Bandara

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:54 WIB

Kepala Desa Cibinong Dukung Pembangunan SMA Kemala Taruna Bhayangkara

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:52 WIB

Polri Bangun Puluhan Sumur Bor, Warga Padang Pariaman Mulai Nikmati Air Bersih Pascabencana

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:50 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Pastikan Terminal Internasional Tetap Aman dan Kondusif

Berita Terbaru