Breaking News

Hari Jadi Humas Polri Ke-73, Kabid Humas Polda Bali Evaluasi Kinerja Anggotanya

Rabu, 30 Oktober 2024 - 11:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bali , Surya Indonesia.net – Peringatan Hari Jadi Humas Polri ke-73 di Polda Bali digelar secara sederhana di Ruang Press Room Ghoshal, Rabu (30/10/2024).

Di hari jadinya kali ini, Kabid Humas Polda Bali, Kombes Pol. Jansen Avitus Panjaitan, S.I.K., M.H. mengajak seluruh anggotanya untuk selalu bertugas dengan sungguh-sungguh dan ikhlas.

“Saya minta kepada seluruh personel Humas Polda Bali agar melaksanakan tugas dengan rasa tanggung jawab. Jangan menunda-nunda tugas yang nantinya dapat berdampak pada kinerja Polri khususnya Polda Bali,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Evaluasi yang dilakukan Kabid Humas diharapkan mampu meningkatkan kinerja anggotanya dalam memberikan informasi kepada masyarakat sehingga meningkatkan citra Polri di publik.

“Di Hari Jadi Humas Polri ke-73 ini, mari kita tingkatkan kinerja Humas Polda Bali. Laksanakan komunikasi, kolaborasi dan kerjasama antar Subbid agar semua kegiatan berjalan dengan baik dan tercapai sesuai yang diharapkan,” imbuh Kabid Humas.

Puncak acara peringatan Hari Jadi Humas Polri ke-73 di Polda Bali ditandai dengan pemotongan tumpeng.

( Ags )

Berita Terkait

Kapendam IX/Udayana Klarifikasi Isu Viral Pengantaran Pelda Chrestian Namo
Polres Bitung dan Pemkot Bersinergi Perkuat Ketahanan Pangan Lewat Panen Jagung
Kodim 0428/Mukomuko Gelar Latihan Bersama, Simulasi Penanggulangan Bencana Alam Tahap III
AKP Imam Mujali: Tidak Ada Pembiaran Judi Sabung Ayam, Polres Ponorogo Konsisten Lakukan Penindakan
Kepadatan Arus Lalin Terurai Ini Yang Di lakukan Personel Polsek Kuta Utara Di Simpang Batu Belig
Dukung Swasembada Pangan 2026, Polres Gresik Panen Jagung Serentak Bersama Mabes Polri
AKP Adek Agus Putrawan Duduki Jabatan Kasat Narkoba Polres Tanjung Perak
Ciptakan Lingkungan Bersih, Babinsa Bersama Masyarakat Laksanakan Karya Bhakti

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 02:01 WIB

Kapendam IX/Udayana Klarifikasi Isu Viral Pengantaran Pelda Chrestian Namo

Jumat, 9 Januari 2026 - 00:06 WIB

Polres Bitung dan Pemkot Bersinergi Perkuat Ketahanan Pangan Lewat Panen Jagung

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:59 WIB

Kodim 0428/Mukomuko Gelar Latihan Bersama, Simulasi Penanggulangan Bencana Alam Tahap III

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:34 WIB

AKP Imam Mujali: Tidak Ada Pembiaran Judi Sabung Ayam, Polres Ponorogo Konsisten Lakukan Penindakan

Kamis, 8 Januari 2026 - 17:04 WIB

Dukung Swasembada Pangan 2026, Polres Gresik Panen Jagung Serentak Bersama Mabes Polri

Kamis, 8 Januari 2026 - 16:58 WIB

AKP Adek Agus Putrawan Duduki Jabatan Kasat Narkoba Polres Tanjung Perak

Kamis, 8 Januari 2026 - 14:46 WIB

Ciptakan Lingkungan Bersih, Babinsa Bersama Masyarakat Laksanakan Karya Bhakti

Kamis, 8 Januari 2026 - 13:14 WIB

Pedagang Pasar Tradisional Minta Kapolrestabes Medan Tangkap Bandar Narkoba Jermal 15

Berita Terbaru