Breaking News
IconSurya Indonesia -

Hari Jadi Humas Polri Ke-73, Kabid Humas Polda Bali Evaluasi Kinerja Anggotanya

Rabu, 30 Oktober 2024 - 11:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bali , Surya Indonesia.net – Peringatan Hari Jadi Humas Polri ke-73 di Polda Bali digelar secara sederhana di Ruang Press Room Ghoshal, Rabu (30/10/2024).

Di hari jadinya kali ini, Kabid Humas Polda Bali, Kombes Pol. Jansen Avitus Panjaitan, S.I.K., M.H. mengajak seluruh anggotanya untuk selalu bertugas dengan sungguh-sungguh dan ikhlas.

“Saya minta kepada seluruh personel Humas Polda Bali agar melaksanakan tugas dengan rasa tanggung jawab. Jangan menunda-nunda tugas yang nantinya dapat berdampak pada kinerja Polri khususnya Polda Bali,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Evaluasi yang dilakukan Kabid Humas diharapkan mampu meningkatkan kinerja anggotanya dalam memberikan informasi kepada masyarakat sehingga meningkatkan citra Polri di publik.

“Di Hari Jadi Humas Polri ke-73 ini, mari kita tingkatkan kinerja Humas Polda Bali. Laksanakan komunikasi, kolaborasi dan kerjasama antar Subbid agar semua kegiatan berjalan dengan baik dan tercapai sesuai yang diharapkan,” imbuh Kabid Humas.

Puncak acara peringatan Hari Jadi Humas Polri ke-73 di Polda Bali ditandai dengan pemotongan tumpeng.

( Ags )

Berita Terkait

Disiplin Berlalu Lintas Ditingkatkan, ETLE Incar Polres Gresik Sasar Titik Rawan Selama Operasi Zebra 2025
Tol Gilimanuk–Mengwi akhirnya resmi dilanjutkan. Presiden Prabowo Subianto telah menetapkan Perpres Nomor 12 Tahun 2025.
Wujudkan Pantai Aman, Satpolairud Pasang Bendera Merah dan Himbau Wisatawan di Kuta Utara
Operasi Zebra Agung 2025, Personel Lantas Fokus Pada Titik Macet dan Pelanggaran Prioritas
Dua Menteri Tegaskan Penugasan Anggota Polri Aktif di Kementerian Sangat Membantu
Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Denpasar memperketat pengawasan terhadap sejumlah proyek perbaikan drainase dan trotoar
Karo SDM Polda Bali Pimpin Penandatanganan Pakta Integritas Calon Bintara Brimob Polri 2026

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 04:51 WIB

Disiplin Berlalu Lintas Ditingkatkan, ETLE Incar Polres Gresik Sasar Titik Rawan Selama Operasi Zebra 2025

Sabtu, 22 November 2025 - 04:47 WIB

Sabtu, 22 November 2025 - 01:36 WIB

Tol Gilimanuk–Mengwi akhirnya resmi dilanjutkan. Presiden Prabowo Subianto telah menetapkan Perpres Nomor 12 Tahun 2025.

Jumat, 21 November 2025 - 20:13 WIB

Wujudkan Pantai Aman, Satpolairud Pasang Bendera Merah dan Himbau Wisatawan di Kuta Utara

Jumat, 21 November 2025 - 20:11 WIB

Operasi Zebra Agung 2025, Personel Lantas Fokus Pada Titik Macet dan Pelanggaran Prioritas

Jumat, 21 November 2025 - 18:23 WIB

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Denpasar memperketat pengawasan terhadap sejumlah proyek perbaikan drainase dan trotoar

Jumat, 21 November 2025 - 17:47 WIB

Karo SDM Polda Bali Pimpin Penandatanganan Pakta Integritas Calon Bintara Brimob Polri 2026

Jumat, 21 November 2025 - 17:43 WIB

Ciptakan Kenyamanan dan Keamanan Masyarakat, Satgas Ops Zebra Agung 2025 Prioritaskan Keselamatan Pejalan Kaki

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Sabtu, 22 Nov 2025 - 04:47 WIB