Breaking News

Sambut Hari Jadi Humas Polri ke – 73 Polda Jatim Gelar Donor Darah*

Selasa, 29 Oktober 2024 - 19:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Surabaya , Surya Indonesia.net – Dalam rangka menyambut hari jadi Humas Polri ke 73 Tahun, Bidang Humas Polda Jatim menggelar donor darah serentak bersama seluruh jajaran Humas yang di satuan wilayah Polda Jawa Timur.

Untuk Bidang Humas Polda Jatim kegiatan donor darah ini dilaksanakan di dua tempat yang berbeda yaitu di Gedung Mahameru Polda Jatim dan Kantor PMI (Palang Merah Indonesia) Kota Surabaya.

Donor darah yang dilaksanakan di Gedung Mahameru, bekerjasama dengan Biddokkes Polda Jatim, dengan peserta anggota Polri dari masing masing satuan kerja (Satker) Polda Jawa Timur.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sedangkan lokasi Donor darah kedua dilaksanakan di Kantor PMI (Palang Merah Indonesia) Kota Surabaya, dimana peserta donor darah adalah warga masyarakat umum.

Sementara untuk donor darah Sihumas Polres jajaran di laksanakan di wilayah masing – masing.

Peringatan hari jadi Humas Polri kali ini mengusung tema “73 tahun mengabdi untuk negeri Humas Polri Presisi Menuju Indonesia Maju”.

Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Dirmanto, melalui Kaurpenum Subid Penmas Bidhumas Polda Jatim, Kompol Rizal Kaur Penum mengatakan, digelarnya donor darah ini adalah salah satu wujud kepedulian Polda Jatim bagi masyarakat yang memerlukan darah melalui PMI.

“Donor darah dalam rangka Hari Jadi Humas Polri ke – 73 ini untuk membantu PMI dalam menyediakan darah bagi masyarakat yang membutuhkan,” ujar Kompol Rizal di Gedung Mahameru, Selasa (28/10).

Dengan kegiatan ini diharapkan dapat menambah ketersediaan darah di PMI yang ada di wilayah Jawa Timur.

“Semoga setetes darah yang kami donorkan ini dapat bermanfaat bagi saudara – saudara kita yang membutuhkan,” pungkas Kompol Rizal.

( Ags)

Berita Terkait

Geuchik Pertampakan Bantah Tudingan Program Fiktif Yang Disuarakan Masyarakat
Profil Andar Amin Harahap, Kader Golkar Berpengalaman yang Menguat Menuju Ketua Golkar Sumut
Police Goes to. School, Satlantas Polres Magetan Kenalkan Rambu Lalu Lintas Sejak Dini kepada Anak PAUD/TK Milangasri
Pangdam IX/Udayana Dampingi Menteri Pertahanan RI Kunjungi Politeknik Pertahanan Unhan Ben Mboi
Silaturahmi Kapolresta Denpasar dengan Awak Media Perkuat Sinergi dalam Pemberitaan
Polres Gresik Wujudkan Pelayanan Inklusif dengan Terbitkan SIM D Ramah Disabilitas
Tim Gabungan Temukan Ibu dan Bayi Korban Arus Sungai Jemanik Tabanan
Kapolsek Kuta Laksanakan Sambang dan Silaturahmi dengan Camat Kuta, Perkuat Sinergi Kamtibmas

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:09 WIB

Geuchik Pertampakan Bantah Tudingan Program Fiktif Yang Disuarakan Masyarakat

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:07 WIB

Profil Andar Amin Harahap, Kader Golkar Berpengalaman yang Menguat Menuju Ketua Golkar Sumut

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:05 WIB

Police Goes to. School, Satlantas Polres Magetan Kenalkan Rambu Lalu Lintas Sejak Dini kepada Anak PAUD/TK Milangasri

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:03 WIB

Pangdam IX/Udayana Dampingi Menteri Pertahanan RI Kunjungi Politeknik Pertahanan Unhan Ben Mboi

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:20 WIB

Silaturahmi Kapolresta Denpasar dengan Awak Media Perkuat Sinergi dalam Pemberitaan

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:40 WIB

Tim Gabungan Temukan Ibu dan Bayi Korban Arus Sungai Jemanik Tabanan

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:37 WIB

Kapolsek Kuta Laksanakan Sambang dan Silaturahmi dengan Camat Kuta, Perkuat Sinergi Kamtibmas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:53 WIB

Kapolres Ngawi Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Padas

Berita Terbaru