Breaking News

Unit Samapta Polsek Kuta Patroli Susuri Jalan Batu Bolong.

Senin, 28 Oktober 2024 - 05:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara , Surya Indonesia.net – Unit Samapta Polsek Kuta Utara melaksanakan kegiatan patroli dengan menyasar jalur Pariwisata dan tempat tempat hiburan malam di jalan Batu Bolong Canggu untuk memberi rasa aman dan tidak was was saat pengunjung beraktifitas sekaligus menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif. Minggu (27/10/24) malam pukul 21.30 Wita

Kegiatan ini di Pimpin Ps.Panit 2 Aiptu Nyoman Surata dengan anggota Aiptu Komang Jaya Negara langsung bertolak dari Mako Polsek Kuta Utara melakukan patroli menuju keselatan jalan batu bolong yang merupakan kawasan wisata menyasar lokasi bar, resto dan tempat hiburan lainnya.

Kapolsek Kuta Utara AKP Yusuf Dwi Admodjo S.I.K., M H melalui Kanit Samapta Iptu Gede Wirata menjelaskan Patroli di gelar Unit Samapta dengan tujuan untuk mencegah terjadinya tindak kriminal terutama saat pengunjung menikmati hiburan malam sekaligus melakukan pengawasan untuk mencegah adanya aksi curat, curas dan pencurian kendaraan bermotor di parkiran pada kawasan wisata.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami himbau pengunjung agar berhati hati membawa barang – barang berharga termasuk mengingatkan juru parkir dan Security agar meningkatkan pengawasan di areal parkir agar kendaraan pengunjung tidak hilang,” Ucap Iptu Wirata.

” Tak jarang saat patroli Kami lakukan pengaturan di jalur rawan kemacetan terutama saat bubaran pengunjung dari tempat tempat hiburan malam. Kegiatan semacam ini akan terus kami lakukan sebagai upaya mencegah terjadinya aksi kejahatan. dan harapan kami Semoga dengan kehadiran personel Polri dilapangan dapat memberikan rasa aman dan nyaman masyarakat.” Tutup Iptu Wirata.

( Ags )

Berita Terkait

ITB Beri Pelatihan Serat Nanas: Dari Sampah Terabaikan menjadi Peluang Ekonomi Kreatif di Kabupaten Ketapang
Edukasi Anti-Perundungan, Bhabinkamtibmas Selemadeg Sasar Siswa SDN 2 Selemadeg
Kapolsek Baturiti Besuk Personel Pasca Operasi, Wujud Kepedulian dan Solidaritas Keluarga Besar Polri
Bhabinkamtibmas Angseri Hadiri Musdes Pertanggungjawaban APBDes 2025, Wujudkan Transparansi dan Situasi Kondusif
Polres Tabanan Ikuti Launching Quick Wins Transformasi Polri TW I 2026, Dorong Pelayanan Presisi untuk Masyarakat
Jalin Komunikasi dan Silaturahmi melalui Safari Kamtibmas Kapolsek Kerambitan dengan Perbekel Desa Batuaji
Kawal Transparansi Anggaran, Bhabinkamtibmas Pupuan Sawah Hadiri Musdes LPJ APBDes 2025
Babinsa Serma Budi Turut Dampingi Kegiatan Donor Darah Perayaan HUT Ke-80 Persit KCK PD IX/Udayana

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 12:03 WIB

ITB Beri Pelatihan Serat Nanas: Dari Sampah Terabaikan menjadi Peluang Ekonomi Kreatif di Kabupaten Ketapang

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:53 WIB

Edukasi Anti-Perundungan, Bhabinkamtibmas Selemadeg Sasar Siswa SDN 2 Selemadeg

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:51 WIB

Kapolsek Baturiti Besuk Personel Pasca Operasi, Wujud Kepedulian dan Solidaritas Keluarga Besar Polri

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:49 WIB

Bhabinkamtibmas Angseri Hadiri Musdes Pertanggungjawaban APBDes 2025, Wujudkan Transparansi dan Situasi Kondusif

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:47 WIB

Polres Tabanan Ikuti Launching Quick Wins Transformasi Polri TW I 2026, Dorong Pelayanan Presisi untuk Masyarakat

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:43 WIB

Kawal Transparansi Anggaran, Bhabinkamtibmas Pupuan Sawah Hadiri Musdes LPJ APBDes 2025

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:40 WIB

Babinsa Serma Budi Turut Dampingi Kegiatan Donor Darah Perayaan HUT Ke-80 Persit KCK PD IX/Udayana

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:38 WIB

Babinsa Serka Ikram, Turut Serta dalam Operasi Penertiban Parkir Liar di Jalan Danau Tamblingan

Berita Terbaru