Breaking News

Pengamanan Gudang Logistik Kota Denpasar oleh Polresta Denpasar Jelang Pilkada 2024

Kamis, 24 Oktober 2024 - 10:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Denpasar, Surya Indonesia.net – Kamis, 24 Oktober 2024, Polresta Denpasar melalui Satgas Preventif Sub Satgas Pam Obyek Penting mengintensifkan pengamanan di Gudang Logistik Kota Denpasar sebagai bagian dari upaya menjaga kelancaran tahapan kampanye OMP Agung 2024 dan Pilkada serentak yang akan datang.

Dipimpin oleh AKP I MD Aryana Astawa, S.H., M.H. sebagai Kasubsatgas dan IPTU I MD Buda Arjana sebagai perwira pengendali (Padal), personil jaga melakukan pengecekan menyeluruh di area gudang yang berlokasi di Jl. Trengguli I Penatih, Denpasar Timur. Hingga saat ini, situasi di gudang logistik terpantau dalam keadaan aman dan kondusif.

Selain pemeriksaan di sekitar gudang, personel Polwan juga dilibatkan untuk melakukan pemeriksaan terhadap para petugas yang bertugas melipat dan menyortir surat suara. Adapun logistik pemilu yang tersimpan meliputi 2.092 kotak suara, 262 bilik suara, sampul surat suara, tinta pemilu, serta segel plastik dan kertas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Kasi Humas Polresta Denpasar, AKP I Ketut Sukadi, pengamanan ini dilakukan untuk memastikan bahwa proses Pilkada 2024 berjalan dengan aman dan lancar, serta untuk mencegah potensi gangguan yang dapat menghambat tahapan penting pemilu di wilayah Kota Denpasar.

( Ags)

Berita Terkait

Polres Gianyar Hadir Sejak Pagi, Pastikan Arus Lalu Lintas Aman dan Lancar
Sat Pamobvit Polres Gianyar Intensifkan Pengamanan di Objek Wisata Tirta Empul
Sinergi Andre Medical Centre dan YKAB Rayakan HUT ke-6 dengan Layanan Kesehatan Gratis Bagi Masyarakat
Aksi Humanis Polres Pidie Jaya Tuai Apresiasi Warga, Debu Pascabanjir Berhasil Dikendalikan
Polisi Siaga di Jalur Bandara, Arus Lalu Lintas Terpantau Lancar dan Kondusif
Ciptakan Rasa Aman, Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Patroli Gabungan di Terminal Internasional
Pascabencana, Brimob Polda Sumut Penuhi Kebutuhan Air Bersih Warga di Desa Sibuluan Nauli
Kapolri Resmikan 19 Jembatan Merah Putih Presisi, Komitmen Tindaklanjuti Arahan Presiden Prabowo

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:09 WIB

Polres Gianyar Hadir Sejak Pagi, Pastikan Arus Lalu Lintas Aman dan Lancar

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:07 WIB

Sat Pamobvit Polres Gianyar Intensifkan Pengamanan di Objek Wisata Tirta Empul

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:05 WIB

Sinergi Andre Medical Centre dan YKAB Rayakan HUT ke-6 dengan Layanan Kesehatan Gratis Bagi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:01 WIB

Aksi Humanis Polres Pidie Jaya Tuai Apresiasi Warga, Debu Pascabanjir Berhasil Dikendalikan

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:00 WIB

Polisi Siaga di Jalur Bandara, Arus Lalu Lintas Terpantau Lancar dan Kondusif

Kamis, 15 Januari 2026 - 15:54 WIB

Pascabencana, Brimob Polda Sumut Penuhi Kebutuhan Air Bersih Warga di Desa Sibuluan Nauli

Kamis, 15 Januari 2026 - 15:39 WIB

Kapolri Resmikan 19 Jembatan Merah Putih Presisi, Komitmen Tindaklanjuti Arahan Presiden Prabowo

Kamis, 15 Januari 2026 - 15:18 WIB

Blue Light Patrol Dini Hari, Polres Tabanan Persempit Ruang Gerak Pelaku Kejahatan 3C

Berita Terbaru