Breaking News

“Kapolres Karangasem Tegaskan Kesiapan Amankan Rangkaian Karya di Pura Pasar Agung”

Rabu, 23 Oktober 2024 - 16:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Menjelang pelaksanaan Karya Tabuh Gentuh dan Wanakertih Tahun 2024 di Pura Pasar Agung Giri Tohlangkir, Kapolres Karangasem AKBP I Nengah Sadiarta, S.I.K., S.H., M.K.P., bersama Plt. Bupati Karangasem Dr. I Wayan Artha Dipa, S.H., M.H., dan instansi terkait telah melaksanakan rapat koordinasi persiapan.

Karya yang akan berlangsung pada 16-27 November 2024 di Banjar Dinas Sogra, Desa Sebudi, Kecamatan Selat ini dipastikan akan mendapatkan pengamanan penuh dari Polres Karangasem.

“Kami Polres Karangasem memberikan dukungan penuh untuk kelancaran pelaksanaan Karya ini. Kami juga menghimbau kepada seluruh masyarakat untuk mematuhi rekayasa lalu lintas yang akan diterapkan selama kegiatan berlangsung,” tegas Kapolres Karangasem.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pengaturan lalu lintas ini diberlakukan untuk memastikan kelancaran arus kendaraan dan keamanan pemedek yang akan melakukan persembahyangan. Dengan adanya kerja sama dari masyarakat, diharapkan pelaksanaan Karya bisa berjalan lancar, aman, dan tertib.

( Ags )

Berita Terkait

DPC PDI Perjuangan Gelar Perayaan Natal, Amithya: Pesan Bung Karno, Indonesia untuk Semua
Bhabinkamtibmas Desa Batannyuh Polsek Marga Sambangi Warga Desa Binaan
Rapat Daring Evaluasi KDKMP Berjalan Lancar, Dandim Badung Dorong Semua Pihak Maksimalkan Peran
Dandim 1611/Badung Lakukan Kunjungan Lapangan, Pantau Pembangunan Koperasi Merah Putih
Wakil Panglima TNI Pimpin Rapat Daring KDKMP, Target 1 Koperasi per Kodim Hingga Januari 2026
Rapat Evaluasi KDKMP Daring Digelar di Badung, Dandim Pantau Progres Pembangunan Langsung
Babinsa Peltu Agung, Berikan Materi Penguatan Karakter di SMA N 2 Abiansemal Dorong Siswa Miliki Potensi Kepemimpinan
258 Siswa Kelas XI SMA N 2 Abiansemal Dapat Materi Kepemimpinan dari Babinsa, Bentuk Generasi Muda Berkualitas

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:22 WIB

DPC PDI Perjuangan Gelar Perayaan Natal, Amithya: Pesan Bung Karno, Indonesia untuk Semua

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:58 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Batannyuh Polsek Marga Sambangi Warga Desa Binaan

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:55 WIB

Rapat Daring Evaluasi KDKMP Berjalan Lancar, Dandim Badung Dorong Semua Pihak Maksimalkan Peran

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:53 WIB

Dandim 1611/Badung Lakukan Kunjungan Lapangan, Pantau Pembangunan Koperasi Merah Putih

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:38 WIB

Wakil Panglima TNI Pimpin Rapat Daring KDKMP, Target 1 Koperasi per Kodim Hingga Januari 2026

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:26 WIB

Babinsa Peltu Agung, Berikan Materi Penguatan Karakter di SMA N 2 Abiansemal Dorong Siswa Miliki Potensi Kepemimpinan

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:24 WIB

258 Siswa Kelas XI SMA N 2 Abiansemal Dapat Materi Kepemimpinan dari Babinsa, Bentuk Generasi Muda Berkualitas

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:22 WIB

SMA N 2 Abiansemal Gelar Bimbingan Karakter, Babinsa Ajak Siswa Siap Jadi Pemimpin Masa Depan

Berita Terbaru