Breaking News

Kapolsek Abiansemal Pimpin Pengamanan Peringatan Hari Sumpah Pemuda di Desa Taman

Minggu, 20 Oktober 2024 - 07:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Abiansemal , Surya Indonesia.net  – Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H., memimpin langsung pengamanan peringatan Hari Sumpah Pemuda yang diselenggarakan oleh Karang Taruna Udyana Kerti Yowana di Desa Taman, Kecamatan Abiansemal. Acara tersebut dihadiri oleh berbagai lapisan masyarakat, khususnya para pemuda setempat, dan berlangsung dengan penuh khidmat. Sabtu, 19 Oktober 2024, mulai Pukul 18.30 Wita.

Acara peringatan tersebut diisi dengan berbagai kegiatan, antara lain berbagai macam lomba, jalan santai, pergelaran UMKM, serta penampilan hiburan dari band-band lokal yang dikemas melalui acara konser rakyat.

Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H., menyampaikan apresiasi terhadap inisiatif Karang Taruna Udyana Kerti Yowana dalam menyelenggarakan peringatan Hari Sumpah Pemuda. Beliau menekankan pentingnya peran pemuda dalam menjaga persatuan dan kesatuan bangsa, serta berharap kegiatan seperti ini dapat terus dilaksanakan untuk memperkuat semangat kebangsaan di kalangan generasi muda.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Melalui acara peringatan Sumpah Pemuda, mari kita pupuk semangat nasionalisme dan rasa persatuan, dengan semangat sebagai titik tolak untuk terus berkontribusi dalam memajukan bangsa dan negara”. pungkas Kapolsek

Untuk memastikan keamanan dan kelancaran acara, Polsek Abiansemal yang dibantu oleh personil Polres Badung, Babinsa Desa Taman, dan Linmas Desa Taman melakukan pengamanan, termasuk pengaturan lalu lintas di sekitar lokasi acara. Kapolsek Abiansemal juga turun langsung memantau jalannya kegiatan, memastikan semuanya berjalan sesuai rencana.

Dengan adanya pengamanan yang ketat dan koordinasi yang baik antara Polsek Abiansemal dan panitia penyelenggara, acara peringatan Hari Sumpah Pemuda di Desa Taman dapat berlangsung dengan aman, lancar, dan sukses.

( Ags )

Berita Terkait

Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Personel Polsek Pupuan Laksanakan Patroli Kamtibmas di Wilayah Hukum Pupuan
Sholat Jumat di Wilayah Hukum Polsek Baturiti Berjalan Lancar dan Kondusif
Bhabinkamtibmas  Desa Beraban Melaksanakan Pengamanan Upacara Pitra Yadnya/Punguburan Alm.I Ketut Genol
Lancarkan Upacara Ngaben Pawas Polsek Marga Pimpin Pengamanan Dan Pengaturan Arus Lalu Lintas
Bhabinkamtibmas Desa Kukuh Atensi Kegiatan Upacara Ngaben di Banjar Dinas Kukuh Kelod
Antisipasi Bencana Alam, Polsek Tampaksiring Laksanakan Patroli Daerah Rawan Longsor dan Pohon Tumbang
Polsek Gianyar Intensifkan Patroli Antisipasi C3, Kapolres Tekankan Kehadiran Polri di Tengah Masyarakat
Sertu Tony Cahyono: Penanganan Pohon Tumbang di Jalan Yos Sudarso BerjalPenanganandan Sudah Teratasi

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 13:30 WIB

Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Personel Polsek Pupuan Laksanakan Patroli Kamtibmas di Wilayah Hukum Pupuan

Sabtu, 10 Januari 2026 - 13:20 WIB

Sholat Jumat di Wilayah Hukum Polsek Baturiti Berjalan Lancar dan Kondusif

Sabtu, 10 Januari 2026 - 13:18 WIB

Bhabinkamtibmas  Desa Beraban Melaksanakan Pengamanan Upacara Pitra Yadnya/Punguburan Alm.I Ketut Genol

Sabtu, 10 Januari 2026 - 13:15 WIB

Lancarkan Upacara Ngaben Pawas Polsek Marga Pimpin Pengamanan Dan Pengaturan Arus Lalu Lintas

Sabtu, 10 Januari 2026 - 13:14 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Kukuh Atensi Kegiatan Upacara Ngaben di Banjar Dinas Kukuh Kelod

Sabtu, 10 Januari 2026 - 13:03 WIB

Polsek Gianyar Intensifkan Patroli Antisipasi C3, Kapolres Tekankan Kehadiran Polri di Tengah Masyarakat

Sabtu, 10 Januari 2026 - 13:00 WIB

Sertu Tony Cahyono: Penanganan Pohon Tumbang di Jalan Yos Sudarso BerjalPenanganandan Sudah Teratasi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 12:58 WIB

Kerjasama Babinsa dan BPBD dan DLHK Atasi Pohon Tumbang di Jalan Yos Sudarso, Tidak Ada Kerugian

Berita Terbaru