Breaking News

Jaga Kondusifitas Tahap Kampanye Pilkada, Padal Pam Wilayah Pimpin Pengamanan Tatap Muka di Bona-Blahbatuh

Kamis, 17 Oktober 2024 - 16:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blahbatuh , Surya Indonesia.net – Kapolsek Blahbatuh, Kompol I Made Berata, S.H., M.H., memimpin pengamanan tatap muka kampanye Paslon Bupati/Wakil Bupati No Urut 1 dalam Pilkada Serentak 2024 Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini berlangsung di Desa Bona pada Kamis, 17 Oktober 2024, dan bertujuan untuk memastikan kelancaran serta keamanan dalam proses kegiatan tatap muka/kampanye.

Dalam rangka menjaga kondusifitas, Gabungan Satgas yang terlibat dalam Operasi Mantap Praja Agung Polres Gianyar dikerahkan ke lokasi. Kehadiran mereka diharapkan dapat menciptakan suasana aman dan tertib, sekaligus mengantisipasi potensi gangguan yang dapat mengganggu jalannya kegiatan.

Kompol Berata juga melakukan dialogis dengan Pecalang Desa Adat setempat. Dialog ini bertujuan untuk meningkatkan sinergitas antara pihak kepolisian dan masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah tersebut. Kolaborasi ini diharapkan dapat memperkuat jalinan kerja sama dalam menjaga Kamtibmas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek menekankan pentingnya koordinasi yang baik antara semua pihak dalam pengamanan kampanye. Ia menyatakan bahwa sinergi ini sangat penting untuk menciptakan suasana yang nyaman bagi masyarakat selama proses demokrasi.

Selain itu, pihak kepolisian juga mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk berpartisipasi aktif dalam menjaga keamanan lingkungan. Partisipasi masyarakat sangat diperlukan agar pelaksanaan kampanye berjalan dengan lancar dan kondusif.

“Dengan pengamanan yang solid dan kolaborasi, diharapkan pelaksanaan kampanye Pilkada di Blahbatuh dapat berlangsung tanpa kendala, serta menciptakan suasana yang kondusif bagi semua pihak” Tandas Kompol Berata.

( Ags )

Berita Terkait

Bau Menyengat dan Abu Hitam Hantui Warga Aceh Singkil, Aktivis Nilai Ada Dugaan Pencemaran Lingkungan dan Pelanggaran Tata Ruang
Inspirasi Umrohku Bersama Ustadz Nafi Unnas, 150 Jama’ah Padati Surabaya Suite Hotel
Polres Bangli Tingkatkan Pengamanan Kunjungan Wisatawan di Kawasan Obyek Wisata Kintamani di Hari libur
Pantau Kunjungan Wisatawan, Pawas Bersama Anggota Sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Gerak Cepat Polres Gresik dalam Hitungan Jam Tangkap Pelaku Pelemparan Batu Bus Trans Jatim
Sat Samapta Polres Bangli Intensifkan Patroli Dialogis di Pasar Kidul, Wujudkan Rasa Aman Masyarakat
Ketahanan Pangan, Kapolsek Blahbatuh Kolaborasi Dengan PPL Dan Petani, Panen Jagung Di Subak Tengieng Bona
Kompak Bhabinkamtibmas Singakerta dan Babinsa Sambangi Hotel diwilayah Desa Binaan

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 18:36 WIB

Bau Menyengat dan Abu Hitam Hantui Warga Aceh Singkil, Aktivis Nilai Ada Dugaan Pencemaran Lingkungan dan Pelanggaran Tata Ruang

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:52 WIB

Inspirasi Umrohku Bersama Ustadz Nafi Unnas, 150 Jama’ah Padati Surabaya Suite Hotel

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:42 WIB

Pantau Kunjungan Wisatawan, Pawas Bersama Anggota Sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:40 WIB

Gerak Cepat Polres Gresik dalam Hitungan Jam Tangkap Pelaku Pelemparan Batu Bus Trans Jatim

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:40 WIB

Sat Samapta Polres Bangli Intensifkan Patroli Dialogis di Pasar Kidul, Wujudkan Rasa Aman Masyarakat

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:38 WIB

Ketahanan Pangan, Kapolsek Blahbatuh Kolaborasi Dengan PPL Dan Petani, Panen Jagung Di Subak Tengieng Bona

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:35 WIB

Kompak Bhabinkamtibmas Singakerta dan Babinsa Sambangi Hotel diwilayah Desa Binaan

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:33 WIB

Polsek Gianyar Amankan Jalan Santai dan Reuni Akbar HUT ke-50 SMK Negeri 1 Gianyar

Berita Terbaru