Breaking News

Polres Gianyar Gelar Apel Pasukan Operasi Zebra Agung 2024, Libatkan 116 Personel

Senin, 14 Oktober 2024 - 18:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gianyar , Surya Indonesia.net – Satuan Lalu Lintas Polres Gianyar menggelar Operasi Zebra Agung 2024 yang diselenggarakan selama 14 hari, operasi ini dilaksanakan mulai 14 sampai dengan 27 Oktober 2024. Dalam operasi ini, sebanyak 116 personel kepolisian dilibatkan. Kapolres Gianyar, AKBP Umar, SIK, MH langsung memimpin apel gelar pasukan Operasi Zebra Agung yang dilaksanakan di Lapangan Apel Endra Dharma Laksana Mapolres Gianyar, Senin (14/10/2024).

Dalam sambutannya, Kapolres Gianyar AKBP Umar, SIK, MH mengatakan bahwa Operasi Zebra Agung 2024 ini digelar karena tingginya permasalahan lalu lintas yang sering terjadi. Di Bali, khususnya di Kabupaten Gianyar aktivitas pariwisata cukup padat. Untuk itu, dibutuhkan penertiban dan pengawasan yang dilakukan kepolisian untuk mencegah pelanggaran.

“Permasalahan lalu lintas yang melibatkan WNA harus ditanggapi dengan serius, agar nama Bali tidak tercoreng. Diperlukan tindakan dari kita semua, sebagai upaya meningkatkan kesadaran masyarakat untuk tertib dalam berlalu lintas,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Operasi Zebra Agung 2024 di Provinsi Bali melibatkan sebanyak 1.025 personel. Untuk di Kabupaten Gianyar melibatkan sebanyak 116 personel kepolisian. “Kita tetap mengendepankan langkah humanis dalam penindakan, sembari mengedukasi masyarakat pengguna jalan raya,” ujarnya.

( Ags )

Berita Terkait

Piket Fungsi Polsek Kediri Dipimpin Pawas Laksanakan Blue Light Patrol (BLP)
Polsek Kerambitan intensifkan Patroli dalam rangka Imbangan Ops Cipkon Agung 2025 dan Antisipasi 3C
Polsek Kerambitan yang melaksanakan Gaturlalin antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas
Personel Pos Pam Ulundanu Laksanakan Pengamanan dan Pelayanan Ibadah di Pura Ulun Danu
BHABINKAMTIBMAS ATENSI LUNGE IDA RATU GEDE SAKTI SEGARA MENUH LUWUS
Mengawali Tugas di Awal Tahun 2026, Kapolsek Pupuan Mengajak Personel Untuk Melaksanakan Persembahyang Bersama
Pengamanan Ibadah Sholat Jumat di Wilayah Baturiti Berlangsung Aman dan Kondusif
Kapolsek Kerambitan bersama Anggota Atensi Kegiatan Sholat Jumat di Mushola Harjo Quba Pondok Pesantren Bali Bina Insani La-Royba

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:39 WIB

Piket Fungsi Polsek Kediri Dipimpin Pawas Laksanakan Blue Light Patrol (BLP)

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:37 WIB

Polsek Kerambitan intensifkan Patroli dalam rangka Imbangan Ops Cipkon Agung 2025 dan Antisipasi 3C

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:36 WIB

Polsek Kerambitan yang melaksanakan Gaturlalin antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:34 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Laksanakan Pengamanan dan Pelayanan Ibadah di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:32 WIB

BHABINKAMTIBMAS ATENSI LUNGE IDA RATU GEDE SAKTI SEGARA MENUH LUWUS

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:28 WIB

Pengamanan Ibadah Sholat Jumat di Wilayah Baturiti Berlangsung Aman dan Kondusif

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:27 WIB

Kapolsek Kerambitan bersama Anggota Atensi Kegiatan Sholat Jumat di Mushola Harjo Quba Pondok Pesantren Bali Bina Insani La-Royba

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:24 WIB

Berikan Rasa Aman Polsek Marga Patroli Kawasan Obyek Wisata Alas Kedaton

Berita Terbaru