Breaking News

Polwan Polres Kediri Berbagi, Program Rutin Dekatkan Diri Dengan Masyarakat*

Minggu, 13 Oktober 2024 - 17:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KEDIRI , Surya Indonesia.net – Sebagai bentuk kepedulian, jajaran Polwan Polres Kediri Polda Jatim, melaksanakan kegiatan sosial dengan membagikan nasi bungkus secara gratis kepada warga masyarakat.

Kegiatan yang berlangsung pada hari Minggu (13/10/2024) ini dilaksanakan di wilayah Kecamatan Purwoasri Kabupaten Kediri.

Kasihumas Polres Kediri AKP Sriati, S.H. menyampaikan bahwa program ini merupakan upaya Polres Kediri untuk lebih dekat dengan masyarakat, sekaligus membantu mereka yang membutuhkan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami berharap apa yang kami lakukan dapat memberikan manfaat dan meringankan beban masyarakat, khususnya di wilayah Kecamatan Purwoasri,” ujar AKP Sriati.

Pembagian nasi bungkus ini mendapat sambutan positif dari warga setempat yang merasa terbantu oleh aksi sosial yang dilakukan petugas Kepolisian.

Kegiatan berlangsung dengan lancar dan penuh kehangatan. Sesekali para srikandi Polres Kediri ini juga menyempatkan diri untuk berbincang santai dengan masyarakat.

Guna menyampaikan imbauan kamtibmas, maupun sekedar berbagi keluh kesah.

“Adanya kegiatan ini bisa semakin memperkuat hubungan dan meningkatkan rasa percaya masyarakat kepada Kepolisian,” tutur AKP Sriati menambahkan.

( Ags )

Berita Terkait

Kodim 0428/Mukomuko Gelar Latihan Bersama, Simulasi Penanggulangan Bencana Alam Tahap III
AKP Imam Mujali: Tidak Ada Pembiaran Judi Sabung Ayam, Polres Ponorogo Konsisten Lakukan Penindakan
Kepadatan Arus Lalin Terurai Ini Yang Di lakukan Personel Polsek Kuta Utara Di Simpang Batu Belig
Dukung Swasembada Pangan 2026, Polres Gresik Panen Jagung Serentak Bersama Mabes Polri
AKP Adek Agus Putrawan Duduki Jabatan Kasat Narkoba Polres Tanjung Perak
Ciptakan Lingkungan Bersih, Babinsa Bersama Masyarakat Laksanakan Karya Bhakti
Pedagang Pasar Tradisional Minta Kapolrestabes Medan Tangkap Bandar Narkoba Jermal 15
SP LEM-SPSI Kota Medan minta Kapolrestabes Berantas Narkoba

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:59 WIB

Kodim 0428/Mukomuko Gelar Latihan Bersama, Simulasi Penanggulangan Bencana Alam Tahap III

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:34 WIB

AKP Imam Mujali: Tidak Ada Pembiaran Judi Sabung Ayam, Polres Ponorogo Konsisten Lakukan Penindakan

Kamis, 8 Januari 2026 - 18:42 WIB

Kepadatan Arus Lalin Terurai Ini Yang Di lakukan Personel Polsek Kuta Utara Di Simpang Batu Belig

Kamis, 8 Januari 2026 - 17:04 WIB

Dukung Swasembada Pangan 2026, Polres Gresik Panen Jagung Serentak Bersama Mabes Polri

Kamis, 8 Januari 2026 - 16:58 WIB

AKP Adek Agus Putrawan Duduki Jabatan Kasat Narkoba Polres Tanjung Perak

Kamis, 8 Januari 2026 - 14:46 WIB

Ciptakan Lingkungan Bersih, Babinsa Bersama Masyarakat Laksanakan Karya Bhakti

Kamis, 8 Januari 2026 - 13:14 WIB

Pedagang Pasar Tradisional Minta Kapolrestabes Medan Tangkap Bandar Narkoba Jermal 15

Kamis, 8 Januari 2026 - 13:09 WIB

SP LEM-SPSI Kota Medan minta Kapolrestabes Berantas Narkoba

Berita Terbaru