Breaking News

Sambangi Pasar Kidul Unit Intelkam Polsek Bangli Monitoring Ketersediaan Stock dan Harga Sembako*

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 18:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangli, Surya Indonesia.net – Polsek Bangli Dalam upaya monitoring kenaikan harga dan ketersediaan stock sembako di Pasar Kidul, Unit Intelkam Polsek Bangli Aiptu I Made Lastra bersama Anggota melaksanakan pemantauan guna monitoring kenaikan harga dan ketersediaan stock di Pasar Kidul Bangli, Sabtu pagi (12/10/2024).

”Dari hasil pantauan tersebut kami mendapatkan informasi tentang persediaan sembako cukup dan harga sembako sampai saat ini masih stabil, ada beberapa komoditi hasil Pertanian yang mengalami kenaikan dan Penurunan tapi itu masih dianggap diambang kewajaran” ujar Aiptu I Made Lastra.

Ditempat terpisah Kapolsek Bangli Kompol I Dewa Made Suryatmaja, S.H.,M.H, Seijin Kapolres Bangli “mengatakan menindak lanjuti perintah Pimpinan Polri untuk melaksanakan pengecekan memastikan stock sembako yang cukup dan tetap aman serta melaksanakan kroscek barang dagangan yang sudah kadaluarsa yang tetap dijual dengan sasaran toko sembako yang berada di daerah hukum Polsek Bangli,” Ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami akan terus melakukan pemantauan untuk memastikan agar tidak ada penimbunan bahan pokok (sembako) serta penjual yang nakal dengan menaikkan harga yang tidak wajar serta tidak ada yang menjual barang barang yang sudah kedaluwarsa kepada masyarakat, disaat masyarakat memenuhi kebutuhan pokok dan dapat tercukupi dan terjangkau oleh masyarakat,” imbuh Kapolsek.

*Salam Presisi*

( Ags )

Berita Terkait

Kapolres Gianyar Laksanakan Program Polri Untuk Masyarakat Jumat Curhat/Orti Krama Bali di Gereja GKPB Margi Kahuripan
Personel Polsek Denpasar Selatan Raih Penghargaan Kapolri Usai Sumbang Medali Perak SEA Games 2025
Terjadi Kebakaran di Villa Shugo Tenshi Desa Munggu, Babinsa Dengan Cepat Tanggapi
Kerjasama Babinsa dan Pemadam Kebakaran Atasi Kebakaran Villa di Mengwi Badung
Babinsa Bantu Koordinasi Pemadaman Api di Villa Shugo Tenshi yang Terbakar Pukul 23:30 Wita
Kamis Malam di Badung: Villa Shugo Tenshi Desa Munggu Terbakar, Babinsa Sigap Tanggapi
Dihadiri Babinsa, Kegiatan Peringatan Isro’ Wal Mi’roj di Dauh Puri Kaja Berjalan Aman dan Lancar
Peran Aktif Babinsa Dauh Puri Kaja Turut Hadir Dalam Peringatan Isro’ Wal Mi’roj, di Mushola Al-Hidayah yang Berlangsung Khidmat

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:04 WIB

Kapolres Gianyar Laksanakan Program Polri Untuk Masyarakat Jumat Curhat/Orti Krama Bali di Gereja GKPB Margi Kahuripan

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:01 WIB

Personel Polsek Denpasar Selatan Raih Penghargaan Kapolri Usai Sumbang Medali Perak SEA Games 2025

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:58 WIB

Terjadi Kebakaran di Villa Shugo Tenshi Desa Munggu, Babinsa Dengan Cepat Tanggapi

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:56 WIB

Kerjasama Babinsa dan Pemadam Kebakaran Atasi Kebakaran Villa di Mengwi Badung

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:54 WIB

Babinsa Bantu Koordinasi Pemadaman Api di Villa Shugo Tenshi yang Terbakar Pukul 23:30 Wita

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:50 WIB

Dihadiri Babinsa, Kegiatan Peringatan Isro’ Wal Mi’roj di Dauh Puri Kaja Berjalan Aman dan Lancar

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:48 WIB

Peran Aktif Babinsa Dauh Puri Kaja Turut Hadir Dalam Peringatan Isro’ Wal Mi’roj, di Mushola Al-Hidayah yang Berlangsung Khidmat

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:46 WIB

Babinsa Atensi dan Amankan Kegiatan Peringatan Isro’ Wal Mi’roj di Mushola Al-Hidayah Denpasar Utara

Berita Terbaru