Breaking News

Sambangi Pasar Tradisional Kapolsek Mengwi Cek Kestabilan Harga Bapokting

Rabu, 9 Oktober 2024 - 09:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mengwi , Surya Indonesia.net  – Kepala Kepolisian Sektor Mengwi Kompol I Ketut Adnyana T.J. S.Sos.,S.H.,M.M., bersama anggota melaksanakan kegiatan pengecekan kestabilan harga Bahan Pokok Penting (Bapokting) dipasar tradisional Desa Adat Mengwi, Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Bali. Rabu (9/10/2024) pukul 07.40 wita

Dalam kegiatan tersebut terpantau tidak ada kenaikan harga dan ketersediaan bahan pokok penting masih tercukupi

“Mari bersama-sama melakukan pengawasan bahan pokok penting dilingkungan masing-masing untuk mengantisipasi terjadinya kelangkaan yang sengaja ditimbun oleh orang yang tidak bertanggung jawab untuk kepentingan tertentu”, ucapnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan terus dilakukan pengecekan dan pengawasan dipasar tradisional dan pasar moder Kapolsek berharap tidak ada kelangkaan Bapokting diwilayah Kecamatan Mengwi yang dapat mempengaruhi situasi kamtibmas.

( Ags )

Berita Terkait

Menko Pangan Tinjau Sekolah hingga Kampung Bandeng di Gresik, Kapolres Pastikan Kenyamanan dan Keamanan
Ketua SAPURA Dukung Polri Di Bawah Komando Presiden
Melalui Isra Mikraj, Pangdam IX/Udayana Ajak Prajurit Perkuat Iman dan Pengabdian
Cuaca ekstrem yang melanda Kabupaten Tabanan pada pertengahan Januari 2026
Kapolsek Marga Sambangi Kantor Desa Selanbawak Jalin Silahturahmi
Bhabinkamtibmas Sambang dengan Pecalang Ds. Gadung Sari
Polsek Kerambitan gelar Acara Pisah Sambut Kapolsek Kerambitan
Apel Jam Pimpinan Polsek Kerambitan dipimpin Kapolsek Kerambitan

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:36 WIB

Menko Pangan Tinjau Sekolah hingga Kampung Bandeng di Gresik, Kapolres Pastikan Kenyamanan dan Keamanan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:34 WIB

Ketua SAPURA Dukung Polri Di Bawah Komando Presiden

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:31 WIB

Melalui Isra Mikraj, Pangdam IX/Udayana Ajak Prajurit Perkuat Iman dan Pengabdian

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:12 WIB

Kapolsek Marga Sambangi Kantor Desa Selanbawak Jalin Silahturahmi

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:10 WIB

Bhabinkamtibmas Sambang dengan Pecalang Ds. Gadung Sari

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:08 WIB

Polsek Kerambitan gelar Acara Pisah Sambut Kapolsek Kerambitan

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:07 WIB

Apel Jam Pimpinan Polsek Kerambitan dipimpin Kapolsek Kerambitan

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:05 WIB

Coffee Morning Kapolsek Kerambitan bersama Anggota Polsek Kerambitan dan Anggota Koramil 1619-05 Kerambitan Perkokoh Solditas dan Sinergitas

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Ketua SAPURA Dukung Polri Di Bawah Komando Presiden

Rabu, 28 Jan 2026 - 18:34 WIB