Breaking News

Pola Bali Laksanakan Serah Terima Jabatan Wakapolda Bali Dan PJU Polda Bali*

Rabu, 9 Oktober 2024 - 17:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bali , Surya Indonesia.net – Mutasi merupakan hal yang umum di lingkungan Polri. Mutasi ini dilakukan secara berkala untuk memastikan rotasi dan penyegaran kepemimpinan, sehingga dapat meningkatkan kinerja serta responsivitas dalam menjalankan tugas, Selain itu hal ini juga membantu dalam pengembangan karier anggota polisi.

Kapolda Irjen. Pol. Daniel Adityajaya, S.H., S.IK., M.Si. memimpin serah terima jabatan Wakapolda Bali dan beberapa pejabat utama Polda Bali. Acara ini merupakan bagian dari upaya untuk memperkuat struktur organisasi dan meningkatkan kinerja kepolisian di Bali.

Adapun beberapa Pejabat Utama Polda Bali yang di mutasikan antara lain *Brigjend Pol Dr. I Gusti Kade Budhi Harryarsana S.iK, S.H, M.Hum* Wakapolda Bali diangkat dalam jabatan baru sebagai Dosen Kepolisian Utama tk. II Akpol Lemdiklat Polri.
*Brigjend Pol I Komang Sandi Arsana S.I.K, M.H* Penata Kehumaan Polri utama tk. II Div Humas Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Wakapolda Bali.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun pejabat Polda Bali lain yang terkena muntasi antara lain Kombes Pol Ruminio Ardano, S.I.K., Dirlantas Polda Bali diangkat dalam jabatan baru sebagai Dir Lantas Polda Jawa Barat dan digantikan oleh Kombes Pol. Turmudi, S.I.K., selaku Dirlantas Polda Bali, *AKBP Ranefli Dian Candra, S.I.K., M.H., Wadir Krimsus Polda Bali diangkat dalam jabatan baru sebagai Dirresber Polda Bali*, AKBP Muhamad Ali,S.H., KA SPKT diangkat dalam jabatan baru sebagai Kasubdit 3 Dit Intelkam Polda Bali dan digantikan oleh AKBP drh.I Komang Tresna Arbawa Manik, S.H.

Dalam sambutannya, Kapolda menekankan pentingnya sinergi dan kolaborasi dalam menjalankan tugas kepolisian demi menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Perpindahan jabatan ini diharapkan dapat membawa penyegaran serta inovasi dalam pelayanan publik di wilayah Bali.

( Ags )

Berita Terkait

Proyek Lapangan Upacara SDN 9 Sukamerindu Menuai Sorotan Warga Desak Pengecekan Ulang
Satlantas Polres Gresik Sapa Driver dan Ramp Check Bus demi Keselamatan Penumpang
Personel Polsek Denpasar Utara Tanggap Tangani Pohon Ketapang Tumbang Timpa Mobil di Parkiran GOR Ngurah Rai
Polresta Denpasar Gelar Sertijab Kabagops, Kapolsek Jajaran serta Penyerahan Jabatan Kasatreskrim dan Kasatresnarkoba
Bhabinkamtibmas dan Babinsa Amankan Perayaan HUT SMK PGRI 3 Denpasar di Sumerta Kelod
Hujan Deras Picu Dua Tiang Lampu Jalan Tumbang di Denpasar Selatan, Polisi Bergerak Cepat Amankan Lalin
Kabag SDM Hadiri Penandatanganan PKS Polda Bali–FK Unud dan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor PNPP Tahun 2026
Kapolres Madiun Salurkan Bantuan Sosial, Hadirkan Kepedulian untuk Warga Lansia Desa Bolo

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:06 WIB

Proyek Lapangan Upacara SDN 9 Sukamerindu Menuai Sorotan Warga Desak Pengecekan Ulang

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:38 WIB

Satlantas Polres Gresik Sapa Driver dan Ramp Check Bus demi Keselamatan Penumpang

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:28 WIB

Personel Polsek Denpasar Utara Tanggap Tangani Pohon Ketapang Tumbang Timpa Mobil di Parkiran GOR Ngurah Rai

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:24 WIB

Bhabinkamtibmas dan Babinsa Amankan Perayaan HUT SMK PGRI 3 Denpasar di Sumerta Kelod

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:22 WIB

Hujan Deras Picu Dua Tiang Lampu Jalan Tumbang di Denpasar Selatan, Polisi Bergerak Cepat Amankan Lalin

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:19 WIB

Kabag SDM Hadiri Penandatanganan PKS Polda Bali–FK Unud dan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor PNPP Tahun 2026

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:25 WIB

Kapolres Madiun Salurkan Bantuan Sosial, Hadirkan Kepedulian untuk Warga Lansia Desa Bolo

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:53 WIB

Wakil Panglima TNI Pimpin Vidcon Evaluasi Percepatan Pembangunan KDKMP di Kodim 0808/Blitar

Berita Terbaru