Breaking News

Dari Rakyat untuk Rakyat, Satgas Yonif 323 Bagikan Sembako dalam Rangka HUT TNI Ke-79

Selasa, 8 Oktober 2024 - 08:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ILAGA , Surya Indonesia.net – Dalam Rangka HUT TNI Ke-79, Satgas Yonif 323 Buaya Putih TK Kosatgas yang dipimpin oleh Pasiter Satgas Letda Chk Dani melaksanakan kegiatan bakti sosial pembagian sembako untuk masyarakat binaan bertempat di Kampung Kago, Distrik Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua Tengah, Senin (07/10/2024)

Pasiter Satgas Letda Chk Dani mengungkapkan, dalam rangka memperingati HUT Ke-79 TNI TK Kosatgas melaksanakan kegiatan berbagi sembako kepada masyarakat Kampung Kago dan Sekitarnya, setiap personel harus mengetahui kondisi masyarakat, sehingga dapat meningkatkan kepekaan sosial.

Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi dengan masyarakat sekitar, serta menunjukan bahwa TNI selalu siap membantu masyarakat sekitar yang membutuhkan bantuan

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bapak Theis Wonda selaku Pendeta Klasis GKII Ilaga dan Bapak Deni Wonda Selaku Kepala Kampung Kago mengucapkan banyak terima kasih kepada anak-anak TNI dari TK Kosatgas yang selalu membantu masyarakat sekitar, kami mengucapkan juga selamat ulang tahun untuk TNI yang Ke-79, semoga selalu dalam lindungan Tuhan.

( Ags )

Berita Terkait

Ketua PISN: Jangan Kaitkan Masalah Pembakaran Mobil Dengan Relokasi Masjid
Ketua LAKI DPC Aceh Singkil Ingatkan TPHP TA 2025: Jangan Asal Teken, Inspektorat dan BPK Diminta Perketat Pengawasan
Ketua PISN: Jangan Kaitkan Masalah Pembakaran Mobil Dengan Relokasi Masjid
Bau Menyengat dan Abu Hitam Hantui Warga Aceh Singkil, Aktivis Nilai Ada Dugaan Pencemaran Lingkungan dan Pelanggaran Tata Ruang
Inspirasi Umrohku Bersama Ustadz Nafi Unnas, 150 Jama’ah Padati Surabaya Suite Hotel
Polres Bangli Tingkatkan Pengamanan Kunjungan Wisatawan di Kawasan Obyek Wisata Kintamani di Hari libur
Pantau Kunjungan Wisatawan, Pawas Bersama Anggota Sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Gerak Cepat Polres Gresik dalam Hitungan Jam Tangkap Pelaku Pelemparan Batu Bus Trans Jatim

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:03 WIB

Ketua PISN: Jangan Kaitkan Masalah Pembakaran Mobil Dengan Relokasi Masjid

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:25 WIB

Ketua LAKI DPC Aceh Singkil Ingatkan TPHP TA 2025: Jangan Asal Teken, Inspektorat dan BPK Diminta Perketat Pengawasan

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:23 WIB

Ketua PISN: Jangan Kaitkan Masalah Pembakaran Mobil Dengan Relokasi Masjid

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:52 WIB

Inspirasi Umrohku Bersama Ustadz Nafi Unnas, 150 Jama’ah Padati Surabaya Suite Hotel

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:43 WIB

Polres Bangli Tingkatkan Pengamanan Kunjungan Wisatawan di Kawasan Obyek Wisata Kintamani di Hari libur

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:42 WIB

Pantau Kunjungan Wisatawan, Pawas Bersama Anggota Sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:40 WIB

Gerak Cepat Polres Gresik dalam Hitungan Jam Tangkap Pelaku Pelemparan Batu Bus Trans Jatim

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:40 WIB

Sat Samapta Polres Bangli Intensifkan Patroli Dialogis di Pasar Kidul, Wujudkan Rasa Aman Masyarakat

Berita Terbaru