Breaking News

Berikan Rasa Aman Polsek Mengwi Atensi Turnamen Voli Dabin Cup

Jumat, 4 Oktober 2024 - 05:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mengwi , Surya Indonesia.net  – Guna memberikan rasa aman Polsek Mengwi melaksanakan atensi turnamen bola voli Dabin Cup II tahun 2024 yang digelar dilapangan voli Banjar Dangin Bingin, Desa Sembung, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Kamis (3/10/2024) pukul 20.00 wita

Kegiatan pengamanan ini dipimpin oleh Perwira Pengawas (Pawas) Ipda I Nyoman Darmaja dengan tujuan untuk memberikan kelancaran kegiatan pertandingan serta rasa aman dan nyaman kepada masyarakat

Untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas dan kriminalitas kita berkoordinasi dengan linmas dan bakamda untuk bersama-sama menyampaikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dengan selalu menjaga keamanan dan ketertiban diharapkan pelaksanaan pertandingan bola voli dapat berjalan lancar”, ucapnya

Penonton juga tetap di imbau untuk mengikuti pelaksanaan kegiatan dengan tertib dan selalu menjunjung sportifitas sehingga tidak menggangu keamanan dan ketertiban masyarakat

Kapolsek Mengwi Kompol I Ketut Adnyana T.J S.Sos.,S.H.,M.M., mengatakan Polsek Mengwi selalu hadir ditengah masyarakat untuk memberikan pelayanan disetiap kegiatan

“Kita berikan pelayanan keamanan sehingga pelaksanaan kegiatan dapat berjalan dengan aman dan lancar”, pungkasnya (4/10).

( Ags )

Berita Terkait

Personil Polsek Pupuan Jaga Imunitas Dengan Olahraga Bersama Untuk Mendukung Pelaksanaan Tugas Yang Prima
Uji coba Manajemen dan Rekayasa Lalu Lintas (MRLL) di kawasan Lapas Klas IIA Kerobokan, Jalan Gunung Tangkuban Perahu, dan sekitarnya memicu kemacetan yang parah
Ketua Komisi III DPRD Denpasar, I Wayan Suadi Putra soroti kemacetan di simpang Jalan Tukad Pakerisan-Jalan Tukad Barito Denpasar.
Sekolah Rakyat Dibangun Diatas Lahan Sengketa, Ahli Waris Menangis Tak Dapat Kompensasi
Babinsa Koptu Kadek Wiradi, Ikuti Musyawarah Pertanggungjawaban APBDesa 2025, di Desa Penatih Dangin Puri
Musyawarah Desa di Denpasar Timur Dorong Partisipasi Masyarakat dalam Pembangunan
Pemerintahan Transparan, Desa Penatih Dangin Puri Gelar Musyawarah Desa
Desa Penatih Dangin Puri Sosialisasikan APBDesa 2026 dan Laporkan Realisasi 2025

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 13:01 WIB

Personil Polsek Pupuan Jaga Imunitas Dengan Olahraga Bersama Untuk Mendukung Pelaksanaan Tugas Yang Prima

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:58 WIB

Uji coba Manajemen dan Rekayasa Lalu Lintas (MRLL) di kawasan Lapas Klas IIA Kerobokan, Jalan Gunung Tangkuban Perahu, dan sekitarnya memicu kemacetan yang parah

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:55 WIB

Ketua Komisi III DPRD Denpasar, I Wayan Suadi Putra soroti kemacetan di simpang Jalan Tukad Pakerisan-Jalan Tukad Barito Denpasar.

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:40 WIB

Babinsa Koptu Kadek Wiradi, Ikuti Musyawarah Pertanggungjawaban APBDesa 2025, di Desa Penatih Dangin Puri

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:38 WIB

Musyawarah Desa di Denpasar Timur Dorong Partisipasi Masyarakat dalam Pembangunan

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:36 WIB

Pemerintahan Transparan, Desa Penatih Dangin Puri Gelar Musyawarah Desa

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:34 WIB

Desa Penatih Dangin Puri Sosialisasikan APBDesa 2026 dan Laporkan Realisasi 2025

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:31 WIB

Babinsa Serka I Made Windia: Karya Bhakti (Gertak) di Desa Jagapati Tingkatkan Kebersihan dan Silaturahmi

Berita Terbaru