Breaking News

Polsek Padangbai lakukan kegiatan Purna Tugas Waka Polsek Padangbai, Kompol I Komang Putra Sujana.

Selasa, 1 Oktober 2024 - 06:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai – Senin, 30/9/2024, bertempat di Comend Center Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai berlangsung kegiatan Pelepasan Waka Polsek Padangbai, Kompol l Komang Putra Sujana yang akan memasuki masa Purna Bhakti.

Kegiatan tersebut dipimpin langsung Kapolsek Kawasan Pelabuhan Padangbai, Kompol l Nyoman Merta Kariana, SH., M.H.yang diikuti oleh seluruh Personil Polsek Padangbai dan Ketua Bhayangkari Ranting Padangbai bersama pengurus Bhayangkari.

Dalam sambutannya Kapolsek Padangbai, intinya menyampaikan
Puji syukur Kepada Tuhan Yang Maha Esa kita dapat berkumpul diruangan ini untuk melaksanakan kegiatan Pelepasan rekan kita Kompol l Komang Putra Sujana yang akan memasuki masa Purna Bhakti terhitung mulai tanggal 1 Oktober 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” kami Mengucapkan selamat kepada Waka Polsek padangbai  Kompol l Komang Putra Sujana yang telah memasuki masa purna bhakti tanpa ada masalah dalam pelaksanaan tugas, Ucapan terimaksih kepada waka polsek padangbai yang telah melaksanakan tugas dengan baik, kami mendoakan semoga Pak Waka Polsek bisa meneruskan pengabdian di masyarakat dan jangan lupa bergabung dengan Organisasi PB Polri Karangasem.

Pesan dan kesan dari Waka Polsek Padangbai Kompol l Komang Putra Sujana, yang memasuki Purna Tugas, menyampaikan ucapan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa dan terimakasih atas acara pelepasan masa purna bakti yang telah dilaksanakan saat ini.

” Harapan saya  semoga kedepan personil Polsek Padangbai tetap solid dan melaksanakan tugas dengan Baik dan meniti karir tertinggi diKepolisan.  Dalam kesempatan ini saya menyampaikan permohonan maaf selama pergaulan di Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai, dan Harapanya silaturahmi tetap terjaga kedepanya.

Selanjutnya dilakukan Penyerahan Cendramata dari Kapolsek Padangbai kepada Kompol l Komang Putra Sujana dan foto bersama di depan Mako Polsek Padangbai.

( Ags )

Berita Terkait

Sidokkes Polres Tabanan Pastikan Kesiapan Personel Jelang Pengamanan Malam Tahun Baru 2026
Polres Tabanan Bersama Kodim 1619 Intensifkan Patroli Gabungan Jelang Pergantian Tahun 2026
Polda Bali Gelar Doa Bersama Lintas Agama, Momentum Pergantian Tahun untuk Mendoakan Korban Bencana Alam di Sumatera
Polres Mukomuko Tegaskan Komitmen Jaga Stabilitas Keamanan Dengan Press Release Pada Akhir Tahun 2025
Polwan Polres Tabanan Hadir Humanis Amankan Perayaan Malam Tahun Baru 2026 di Taman Bung Karno
Polres Tabanan Pastikan Ibadah Tutup Tahun Berjalan Aman dan Khidmat
Polres Bangli Siap Kawal Ibadah dan Perayaan Malam Tahun Baru 2026, Wujudkan Bangli Aman dan Kondusif
Tunjukan Kesiapan Personel, Polda Bali Laksanakan Pengamanan di Berbagai Titik

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:35 WIB

Sidokkes Polres Tabanan Pastikan Kesiapan Personel Jelang Pengamanan Malam Tahun Baru 2026

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:33 WIB

Polres Tabanan Bersama Kodim 1619 Intensifkan Patroli Gabungan Jelang Pergantian Tahun 2026

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:30 WIB

Polda Bali Gelar Doa Bersama Lintas Agama, Momentum Pergantian Tahun untuk Mendoakan Korban Bencana Alam di Sumatera

Rabu, 31 Desember 2025 - 20:48 WIB

Polres Mukomuko Tegaskan Komitmen Jaga Stabilitas Keamanan Dengan Press Release Pada Akhir Tahun 2025

Rabu, 31 Desember 2025 - 20:45 WIB

Polwan Polres Tabanan Hadir Humanis Amankan Perayaan Malam Tahun Baru 2026 di Taman Bung Karno

Rabu, 31 Desember 2025 - 20:40 WIB

Polres Bangli Siap Kawal Ibadah dan Perayaan Malam Tahun Baru 2026, Wujudkan Bangli Aman dan Kondusif

Rabu, 31 Desember 2025 - 20:37 WIB

Tunjukan Kesiapan Personel, Polda Bali Laksanakan Pengamanan di Berbagai Titik

Rabu, 31 Desember 2025 - 20:35 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Sembahyang Bersama Tutup Tahun 2025

Berita Terbaru