Breaking News

Minggu Kasih Polsek Selat dilaksanakan di BD. Selat KelodnDesa Selat, Kec. Selat.

Minggu, 29 September 2024 - 11:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Pada Hari Minggu Tanggal 29 September 2024 pukul 08.00 WITA di BD. Selat Kelod Desa Selat Kec. Selat, Kab. Karangasem oleh Kapolsek Selat AKP I DEWA GEDE ARIANA, S.H. yang didampingi Personil Polsek Selat melaksanakan kegiatan Minggu Kasih.

Pada Kesempatan tersebut, Penerima bingkisan / sembako adalah warga yang kurang mampu dan sudah tidak produktif serta mengalami keterbatasan Fisik akibat sakit sehingga tidak lagi bisa untuk bekerja dan sangat memerlukan uluran tangan atau bantuan agar meringankan kesulitan ekonomi, penerima bingkisan tersebut mengucapkan terima kasih yang sebesar – besarnya kepada Kapolsek Selat beserta anggota atas perhatian kepada mereka sehingga bantuan / sembako dari Kapolsek Selat mampun meringankan beban perekonomian yang di alami.

Dalam kesempatan tersebut Kapolsek Selat menyampaikan pemberian bantuan tersebut adalah sebagai bentuk perhatian kepada warga yang sudah tidak produktif lagi untuk bekerja serta menjelaskan bahwa kegiatan ini adalah kegiatan Polri berbagi kasih dan merupakan kegiatan rutin Polsek Selat atau sebagai bentuk kepedulian Polsek Selat khusus nya di Kecamatan Selat untuk membantu masyarakat yang membutuhkan bantuan sehingga kegiatan seperti yang dilaksaanakan pada hari ini bisa bermanfaat bagi masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

( Ags )

Berita Terkait

Personel Kodim 1611/Badung dan Berbagai Instansi Siaga Jaga Aman Terminal Tipe A Mengwi pada Masa Nataru
Terminal Tipe A Mengwi Dapatkan Pengamanan Terpadu untuk Menyambut Natal dan Tahun Baru 2026
Babinsa Ipda Komang Subanda Pimpin Apel Pengamanan, Jaga Kelancaran Terminal Mengwi Jelang Tahun Baru
Personel Kodim 1611/Badung dan Berbagai Instansi Siaga Jaga Aman Terminal Tipe A Mengwi pada Masa Nataru
Babinsa Kelurahan Tanjung Benoa Gelar Patroli Pengamanan, Sambut Tahun 2026 dengan Kondusif
Babinsa dan Berbagai Unsur Kerjasama Jaga Keamanan Tanjung Benoa pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Patroli Malam Tahun Baru di Badung: Kawasan Tanjung Benoa Terjaga Aman dan Lancar
Babinsa Ikut Aktif dalam Patroli Malam Tahun Baru di Tanjung Benoa, Pendekatan Humanis Ditekankan

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:42 WIB

Personel Kodim 1611/Badung dan Berbagai Instansi Siaga Jaga Aman Terminal Tipe A Mengwi pada Masa Nataru

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:41 WIB

Terminal Tipe A Mengwi Dapatkan Pengamanan Terpadu untuk Menyambut Natal dan Tahun Baru 2026

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:38 WIB

Babinsa Ipda Komang Subanda Pimpin Apel Pengamanan, Jaga Kelancaran Terminal Mengwi Jelang Tahun Baru

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:36 WIB

Personel Kodim 1611/Badung dan Berbagai Instansi Siaga Jaga Aman Terminal Tipe A Mengwi pada Masa Nataru

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:35 WIB

Babinsa Kelurahan Tanjung Benoa Gelar Patroli Pengamanan, Sambut Tahun 2026 dengan Kondusif

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:30 WIB

Patroli Malam Tahun Baru di Badung: Kawasan Tanjung Benoa Terjaga Aman dan Lancar

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:28 WIB

Babinsa Ikut Aktif dalam Patroli Malam Tahun Baru di Tanjung Benoa, Pendekatan Humanis Ditekankan

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:35 WIB

Sidokkes Polres Tabanan Pastikan Kesiapan Personel Jelang Pengamanan Malam Tahun Baru 2026

Berita Terbaru