Breaking News

Blue Light Patrol Sat Samapta Atensi Pintu Masuk Terminal

Rabu, 18 September 2024 - 07:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mangupura , Surya Indonesia.net – Unit Patroli Satuan Samapta Polres Badung meningkatkan kegiatan patroli dengan melakukan antisipasi serta pengaturan arus lalu lintas di gerbang perbatasan Kabupaten Badung dengan Tabanan, guna mengantisipasi adanya berbagai aksi kejahatan seperti curas, curat dan curanmor serta kejahatan jalanan lainnya, hal tersebut berbagai upaya / langkah-langkah telah dilakukan Polres Badung dalam upaya menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif terutama selama berlangsungnya tahapan Pilkada Serentak 2024, Selasa malam (17/9/24).

Aiptu Subrana Putra, S.Sos. selaku pimpinan patroli bersama dengan tiga personel unit Patroli melakukan pemantauan dan pengawasan terhadap situasi arus lalu lintas dengan tujuan terciptanya situasi kamseltibcarlantas yang aman dan kondusif pada saat malam hari, selain itu mereka juga melakukan imbauan-imbauan terhadap masyarakat yang ada disekitar lokasi serta masyarakat pengguna jalan raya.

Kasat Samapta Polres Badung AKP I Gusti Made Dharma Sudhira SH, MH. menjelaskan dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban serta mengantisipasi adanya berbagai tindak kejahatan, pihaknya meningkatkan patroli ke berbagai daerah / tempat rawan seperti pasar, perbankan dan perumahan maupun melakukan atensi wilayah rawan macet, laka dan tindak kejahatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami melakukan peningkatan kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dengan melaksanakan patroli ke daerah-daerah yang sekiranya berpotensi mengundang kerawanan baik macet, laka maupun tindak kejahatan.” Ungkapnya seijin Kapolres Badung AKBP Teguh Priyo Wasono, SIK.

AKP Gusti Sudhira juga menjelaskan pelaksanaan patroli akan terus dilaksanakan siang dan malam hari, dengan harapan dapat memetakan daerah rawan sehingga bisa dilakukan upaya – upaya preventif sekaligus memastikan kegiatan masyarakat dapat berlangsung dengan aman dan kondusif.
“Prioritas kami adalah keselamatan dan keamanan masyarakat yang wajib kami jaga.” ungkapnya.

( Ags )

Berita Terkait

BARESKRIM POLRI BONGKAR 2 APLIKASI PINJOL ILEGAL, 400 KORBAN DIPERAS DAN DIANCAM
Aan Solehoddin Dinobatkan sebagai Pegawai Berprestasi Triwulan IV di Lapas Pamekasan
Balai Wilayah Sungai (BWS) Bali–Penida memastikan fakta terbaru: SPBU itu ternyata berdiri di atas saluran pembuangan (drainase), bukan sungai.
Hari Galungan Personil Polsek Kuta Utara Amankan Obyek Wisata
Ciptakan Suasana Galungan Yang Aman UKL Polsek Kuta Utara
Pengamanan Hari Raya Galungan, Personil Polsek Abiansemal Tetap Lakukan Gatur Lalin Sore Walaupun Cuaca Tidak Bersahabat
Wujudkan Rasa Aman Di Hari Suci, Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Perbankan & Jalur Rawan Kriminalitas
Patroli Biru Sambangi Terminal Mengwi, Polisi Pastikan Lalin Lancar dan Kondusif

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 22:41 WIB

BARESKRIM POLRI BONGKAR 2 APLIKASI PINJOL ILEGAL, 400 KORBAN DIPERAS DAN DIANCAM

Kamis, 20 November 2025 - 19:53 WIB

Aan Solehoddin Dinobatkan sebagai Pegawai Berprestasi Triwulan IV di Lapas Pamekasan

Kamis, 20 November 2025 - 19:16 WIB

Balai Wilayah Sungai (BWS) Bali–Penida memastikan fakta terbaru: SPBU itu ternyata berdiri di atas saluran pembuangan (drainase), bukan sungai.

Kamis, 20 November 2025 - 18:53 WIB

Ciptakan Suasana Galungan Yang Aman UKL Polsek Kuta Utara

Kamis, 20 November 2025 - 18:50 WIB

Pengamanan Hari Raya Galungan, Personil Polsek Abiansemal Tetap Lakukan Gatur Lalin Sore Walaupun Cuaca Tidak Bersahabat

Kamis, 20 November 2025 - 18:48 WIB

Wujudkan Rasa Aman Di Hari Suci, Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Perbankan & Jalur Rawan Kriminalitas

Kamis, 20 November 2025 - 18:46 WIB

Patroli Biru Sambangi Terminal Mengwi, Polisi Pastikan Lalin Lancar dan Kondusif

Kamis, 20 November 2025 - 18:43 WIB

Umanis Galungan, Polres Badung Perketat Pengamanan Obyek Wisata Pantai

Berita Terbaru

Hukum

PT. Barapala Sesalkan Aksi Damai Berujung Ricu

Kamis, 20 Nov 2025 - 23:43 WIB