Breaking News

Kapolres Karangasem Hadiri Rakor Pengamanan Kunjungan Pribadi Ibu Negara ke Bali

Selasa, 17 September 2024 - 18:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Kapolres Karangasem, AKBP I Nengah Sadiarta, S.I.K., S.H., M.K.P., menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Pengamanan VVIP terkait kunjungan pribadi Ibu Hj. Iriana Joko Widodo beserta rombongan ke Provinsi Bali. Rakor ini diselenggarakan di Ruang Rapat Tanah Aron Korem 163/Wirasatya Denpasar pada Selasa (17/9).

Rakor ini membahas persiapan pengamanan yang salah satunya untuk kunjungan Ibu Negara direncanakan akan menghadiri undangan pernikahan di Desa Rendang, Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem pada Kamis (19/9).

AKBP I Nengah Sadiarta mengatakan, “Kehadiran kami dalam rapat koordinasi ini menunjukkan komitmen Polres Karangasem untuk memastikan kelancaran dan keamanan kunjungan Ibu Negara. Kami akan berkoordinasi erat dengan semua pihak terkait untuk menyiapkan pengamanan yang optimal.”

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam rakor tersebut, dibahas berbagai aspek pengamanan, termasuk pengaturan lalu lintas, pengamanan lokasi, dan koordinasi antar instansi terkait. Pihak kepolisian akan bekerja sama dengan TNI dan instansi pemerintah lainnya untuk memastikan kenyamanan dan keamanan selama kunjungan Ibu Negara.

“Meskipun ini adalah kunjungan pribadi, kami tetap memberikan perhatian penuh pada aspek keamanan. Kami juga mengimbau masyarakat Karangasem untuk ikut berpartisipasi dalam menjaga ketertiban dan keamanan selama kunjungan Ibu Negara,” tambah AKBP I Nengah Sadiarta.

Kunjungan Ibu Hj. Iriana Joko Widodo ke Karangasem diharapkan dapat berjalan lancar dan memberikan kesan positif bagi masyarakat setempat. Pihak kepolisian dan instansi terkait akan terus melakukan pemantauan dan persiapan hingga hari H kunjungan.

( Ags )

Berita Terkait

Pengaturan Lalin Akhir Pekan, Personel Polsek Abiansemal Pastikan Arus Kendaraan Tetap Lancar
Jaga Kondusivitas Wilayah, Patroli Harkamtibmas Samapta Polsek Abiansemal Ditingkatkan
Hadir di Tengah Masyarakat, Patroli Biru Polres Badung Jaga Keamanan Dini Hari
Antisipasi C3, Unit Raimas Polres Badung Patroli Malam di Kawasan Dalung
SIM Keliling Polres Badung, Solusi Praktis Perpanjang SIM
Minggu Malam Sidak Pendataan di Banjar Pande Dorong Pendatang Sadar Hak dan Kewajiban
Kolaborasi Babinsa Serka I Made Suana dengan Berbagai Pihak dalam Pembenahan Administrasi Kependudukan
Babinsa Desa Sumerta Kaja Aktif Dalam Sidak Pendataan Penduduk Pendatang di Banjar Pande

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 12:24 WIB

Pengaturan Lalin Akhir Pekan, Personel Polsek Abiansemal Pastikan Arus Kendaraan Tetap Lancar

Senin, 5 Januari 2026 - 12:22 WIB

Jaga Kondusivitas Wilayah, Patroli Harkamtibmas Samapta Polsek Abiansemal Ditingkatkan

Senin, 5 Januari 2026 - 12:20 WIB

Hadir di Tengah Masyarakat, Patroli Biru Polres Badung Jaga Keamanan Dini Hari

Senin, 5 Januari 2026 - 12:18 WIB

Antisipasi C3, Unit Raimas Polres Badung Patroli Malam di Kawasan Dalung

Senin, 5 Januari 2026 - 12:16 WIB

SIM Keliling Polres Badung, Solusi Praktis Perpanjang SIM

Senin, 5 Januari 2026 - 12:11 WIB

Kolaborasi Babinsa Serka I Made Suana dengan Berbagai Pihak dalam Pembenahan Administrasi Kependudukan

Senin, 5 Januari 2026 - 12:07 WIB

Babinsa Desa Sumerta Kaja Aktif Dalam Sidak Pendataan Penduduk Pendatang di Banjar Pande

Senin, 5 Januari 2026 - 12:03 WIB

3 Personel Kodim 1611/Badung Resmi Pensiun, Terima Piagam Penghargaan dari Dandim

Berita Terbaru

Serba-Serbi

SIM Keliling Polres Badung, Solusi Praktis Perpanjang SIM

Senin, 5 Jan 2026 - 12:16 WIB