Breaking News

Kapolres Bangli Hadiri Rapat Paripurna Pengucapan Sumpah/Janji Peresmian Pengangkatan Pimpinan DPRD Kab. Bangli Masa Jabatan Tahun 2024-2029

Selasa, 17 September 2024 - 18:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangli , Surya Indonesia.net – Kapolres Bangli AKBP I Gede Putra, S.H.,S.I.K.,M.H., hadiri rapat Paripurna pengucapan sumpah/janji peresmian pengangkatan pimpinan DPRD Kab. Bangli masa jabatan tahun 2024-2029 di Gedung DPRD Kabupaten Bangli, Selasa (17/9).

Rapat Paripurna Pengucapan Sumpah Janji peresmian pengangkatan pimpinan DPRD Kab. Bangli nampak dihadiri Bupati Bangli Sang Nyoman Sedana Arta, S.E., M.I.Kom, Ketua DPRD Bangli I Ketut Suastika, S.H., beserta istri, Wakil Bupati Bangli I WAYAN DIAR, S.ST.Par., M.I.Kom., Ketua Pengadilan Negeri Bangli Anak Agung Diah Indrawati, S.H., M.H, andim 1626/Bangli Letkol Kav I Ketut Artha Negara, S.H., M.I.P., dan Kepala Kejaksaan Negeri Bangli diwakili oleh Kasi Tindak Pidana Khusus Putu Gede Darma Putra, S.H

Pengucapan sumpah/janji peresmian pengangkatan pimpinan DPRD Kab. Bangli masa jabatan tahun 2024-2029 berdasarkan atas keputusan DPRD Kab. Bangli Nomor : 100.3.3.2/7/2024 tentang penetapan pimpinan definitif DPRD Kab. Bangli dan Surat Keputusan Gubernur Bali Nomor 754/01-A/HK/2024 tentang peresmian pengangkatan pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kab. Bangli masa jabatan 2024-2029.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk menjamin keamanan kegiatan pelantikan ini, pihak Kepolisian dalam hal ini Polres Bangli juga nampak melakukan pengamanan secara ketat, hal tersebut dikatakan Kasi Humas Polres Bangli AKP I Wayan Sarta.

Dirinya mengatakan dalam kegiatan ini pihak Kepolisian telah menerjunkan puluhan pesonel untuk melakukan pengamanan yang telah di bagi sesuai pos pos yang ditetapkan.

“Pengamanan dilakukan secara langsung di Gedung DPRD yang menjadi lokasi kegiatan dan kegiatan patroli untuk membackup jika terjadi gangguan kamtibmas,”tutupnya.

( Ags )

Berita Terkait

Persiapan WBBM Dimatangkan, Kalapas Tabanan Beri Arahan Pada Apel Pagi
Kapolsek Selemadeg Rangkul Forum Perbekel Jaga Kondusivitas Wilayah
Kapolsek Tabanan Pantau Langsung “Strong Point” di Simpang 4 Pos Grogak, Pastikan Arus Lalu Lintas Kondusif
Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil Untuk Laksanakan Strong Point
Bhabinkamtibmas dipimpin pawas patroli rutin atensi Obyek Vital, Perbankan dsn Pertokoan
Jaga Kenyamanan Ruang Publik, Polsek Dentim Bersama Instansi Terkait Gelar KRYD Yustisi di Lapangan Bajra Sandhi
Bhabinkamtibmas Desa Kesiman Petilan Amankan Giat Bulan Pitung Dine Rangkaian Pecaruan Nangluk Mrana di Banjar Kehen
Polsek Denpasar Selatan Laksanakan Pembinaan Kamtibmas Warga Non Permanen di Sanur Kaja

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 12:44 WIB

Persiapan WBBM Dimatangkan, Kalapas Tabanan Beri Arahan Pada Apel Pagi

Senin, 26 Januari 2026 - 11:57 WIB

Kapolsek Selemadeg Rangkul Forum Perbekel Jaga Kondusivitas Wilayah

Senin, 26 Januari 2026 - 11:55 WIB

Kapolsek Tabanan Pantau Langsung “Strong Point” di Simpang 4 Pos Grogak, Pastikan Arus Lalu Lintas Kondusif

Senin, 26 Januari 2026 - 11:53 WIB

Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil Untuk Laksanakan Strong Point

Senin, 26 Januari 2026 - 11:47 WIB

Jaga Kenyamanan Ruang Publik, Polsek Dentim Bersama Instansi Terkait Gelar KRYD Yustisi di Lapangan Bajra Sandhi

Senin, 26 Januari 2026 - 11:44 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Kesiman Petilan Amankan Giat Bulan Pitung Dine Rangkaian Pecaruan Nangluk Mrana di Banjar Kehen

Senin, 26 Januari 2026 - 11:41 WIB

Polsek Denpasar Selatan Laksanakan Pembinaan Kamtibmas Warga Non Permanen di Sanur Kaja

Senin, 26 Januari 2026 - 11:39 WIB

Satpas SIM Polresta Denpasar Sampaikan Imbauan Tertib Berlalu Lintas dan Arahan Pelayanan kepada Pemohon SIM

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Kapolsek Selemadeg Rangkul Forum Perbekel Jaga Kondusivitas Wilayah

Senin, 26 Jan 2026 - 11:57 WIB