Breaking News

Personil Satpolairud Polresta Denpasar Pos Sanur Atensi Perparkiran dan Pengunjung Pantai Matahari Terbit

Senin, 16 September 2024 - 09:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Denpasar, Surya Indonesia.net – pada 16 September 2024  Dalam rangka menjaga situasi keamanan yang kondusif menjelang Pilkada Serentak 2024, personil Satpolairud Polresta Denpasar Pos Sanur melakukan pengawasan ketat terhadap aktivitas di sekitar Pantai Matahari Terbit. Personil yang bertugas, Aipda I Made Putra Jaya dan Aipda I Gusti Ngurah Ananta Kesuma, bersama dengan tim ATV Ditpolairud Polda Bali, memberikan atensi khusus pada area perparkiran dan pengunjung pantai.

Kegiatan yang dimulai sejak pagi ini bertujuan untuk memastikan suasana aman dan nyaman bagi masyarakat yang beraktivitas di pesisir pantai. Selain melakukan patroli rutin, para personil juga melakukan dialogis serta memberikan himbauan langsung kepada pengunjung agar selalu waspada dan menjaga ketertiban. Upaya ini diambil guna memastikan situasi tetap kondusif selama masa kampanye dan pelaksanaan Pilkada Serentak.

“Kehadiran personil di lapangan sangat penting untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, terutama dalam menghadapi momen penting seperti Pilkada. Kami berharap kegiatan ini bisa terus menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Pantai Matahari Terbit,” ujar Kasi Humas Polresta Denpasar, AKP I Ketut Sukadi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan pengawasan dan patroli di lokasi-lokasi strategis akan terus dilakukan sebagai bagian dari upaya Polresta Denpasar dalam menjaga stabilitas keamanan selama Pilkada Serentak 2024.

( Ags )

Berita Terkait

Ahli Hukum: UU PDP Tegaskan Tanggung Jawab Mutlak Pengendali Data
Longsor Galian Tanah Renggut Nyawa Warga Maospati
Wujud Sinergitas dan Pelayanan Humanis, Polsek Krian Laksanakan Pengamanan Pemakaman Anggota TNI
Advokat Soroti Lemahnya Penegakan Hukum terhadap WNA di Bali
Syarat Sah Perjanjian dalam KUH Perdata
Tampil Percaya Diri, Narapidana Lapas Pamekasan Lewat Nato Band dan Musik Daul Hibur 5.000 Warga Pamekasan
Personel Brimob Ops Damai Cartenz Gelar Patroli dan Sambang Humanis di Kampung Aikai
Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan PH Pagi demi Kelancaran Akses Bandara

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 19:35 WIB

Ahli Hukum: UU PDP Tegaskan Tanggung Jawab Mutlak Pengendali Data

Minggu, 25 Januari 2026 - 19:30 WIB

Longsor Galian Tanah Renggut Nyawa Warga Maospati

Minggu, 25 Januari 2026 - 19:15 WIB

Wujud Sinergitas dan Pelayanan Humanis, Polsek Krian Laksanakan Pengamanan Pemakaman Anggota TNI

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:24 WIB

Advokat Soroti Lemahnya Penegakan Hukum terhadap WNA di Bali

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:19 WIB

Syarat Sah Perjanjian dalam KUH Perdata

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:07 WIB

Personel Brimob Ops Damai Cartenz Gelar Patroli dan Sambang Humanis di Kampung Aikai

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:05 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan PH Pagi demi Kelancaran Akses Bandara

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:02 WIB

Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYD Antisipasi Gangguan Kamtibmas Malam Minggu

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Ahli Hukum: UU PDP Tegaskan Tanggung Jawab Mutlak Pengendali Data

Minggu, 25 Jan 2026 - 19:35 WIB

Serba-Serbi

Longsor Galian Tanah Renggut Nyawa Warga Maospati

Minggu, 25 Jan 2026 - 19:30 WIB

Serba-Serbi

Advokat Soroti Lemahnya Penegakan Hukum terhadap WNA di Bali

Minggu, 25 Jan 2026 - 18:24 WIB

Serba-Serbi

Syarat Sah Perjanjian dalam KUH Perdata

Minggu, 25 Jan 2026 - 18:19 WIB