Breaking News

*Harlantas Bhayangkara ke – 69 Polres Probolinggo Gelar Baksos Salurkan Air Bersih ke Desa Branggah Lumbang*

Senin, 16 September 2024 - 13:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Probolinggo , Surya Indonesia.net – Dalam rangka menyambut Hari Lalu Lintas (Harlantas) Bhayangkara ke-69, Satlantas Polres Probolinggo menggelar bhakti sosial (baksos) pendistribusian air bersih, di Desa Branggah, Kecamatan Lumbang.

Kapolres Probolinggo AKBP Wisnu Wardana melalui Kasat Lantas AKP Antonio Effan Sulaiman menyebut bahwa kegiatan baksos air bersih ini dapat membantu masyarakat yang sedang kekurangan air bersih.

“Hari ini dalam rangka Harlantas ke-69, Satlantas Polres Probolinggo melaksanakan bakti sosial pendistribusian air bersih di desa yang saat ini kekurangan air bersih,” kata AKP Antonio.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut Kasat Lantas Polres Probolinggo menambahkan bahwa kegiatan ini merupakan wujud kepedulian Polri terhadap masyarakat.

“Semoga kegiatan ini bermanfaat bagi masyarakat Desa Branggah dan ini wujud kepedulian kami kepada masyarakat yang membutuhkan,” tutur AKP Antonio.

Pada kesempatan ini, Amin, warga Desa Branggah Lumbang mengucapkan terima kasih atas bantuan air bersih yang diberikan Satlantas Polres Probolinggo

“Terima kasih atas bantuan air bersih yang telah diselenggarakan Polres Probolinggo. Kegiatan ini sangat membantu masyarakat kami yang kekurangan air bersih,” ucap Amin.

( Ags )

Berita Terkait

Garuda Merah Putih Community Sumatera Utara mendukung Kinerja Polda Sumut dan Jajaran
Sinergitas TNI–Polri Amankan Kegiatan Perayaan Menyambut Tahun Baru 2026
Personel Pospam Penelokan Ops Lilin Agung 2025 Tingkatkan Atensi Pengamanan Sambut Tahun Baru 2026
Kapolres Gianyar Pimpin Pengamanan Perayaan Malam Tahun Baru 2026 di Alun-alun Gianyar
Pastikan Kondusivitas Malam Tahun Baru 2026, Kapolres Gianyar Pimpin Patroli Pengecekan Pos Pam
Pastikan Bali Aman, Pangdam IX/Udayana Bersama Forkopimda Tinjau Pengamanan Malam Tahun Baru
Jelang Detik-Detik Pergantian Tahun, Polsek Dentim Satukan Kekuatan Lintas Sektor
Polres Bandara Ngurah Rai Amankan Ibadah Malam Akhir Tahun di GPIB Ekklesia

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 19:44 WIB

Garuda Merah Putih Community Sumatera Utara mendukung Kinerja Polda Sumut dan Jajaran

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:42 WIB

Sinergitas TNI–Polri Amankan Kegiatan Perayaan Menyambut Tahun Baru 2026

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:40 WIB

Personel Pospam Penelokan Ops Lilin Agung 2025 Tingkatkan Atensi Pengamanan Sambut Tahun Baru 2026

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:38 WIB

Kapolres Gianyar Pimpin Pengamanan Perayaan Malam Tahun Baru 2026 di Alun-alun Gianyar

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:33 WIB

Pastikan Bali Aman, Pangdam IX/Udayana Bersama Forkopimda Tinjau Pengamanan Malam Tahun Baru

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:31 WIB

Jelang Detik-Detik Pergantian Tahun, Polsek Dentim Satukan Kekuatan Lintas Sektor

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:28 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Amankan Ibadah Malam Akhir Tahun di GPIB Ekklesia

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:25 WIB

Kapolri Turun Langsung ke HI, Cek Pengamanan Tahun Baru hingga Sapa Masyarakat

Berita Terbaru