Breaking News

Cek Kesiapan Personil, Kasatgas Perkantoran OMP Polres Gianyar Kunjungi Kantor Bawaslu

Senin, 16 September 2024 - 10:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gianyar , Surya Indonesia.net – Kasatgas Perkantoran Operasi Mantap Praja Agung Polres Gianyar AKP Anak Agung Alit Sudarma.,SH.,MH melakukan kunjungan ke Kantor Bawaslu Kabupaten Gianyar di jalan Sahadewa No. 2, Blahbatuh, Gianyar. , Senin (16/9/2024),

Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan personel Polri yang bertugas menjaga keamanan di kantor Bawaslu.

Dalam kunjungannya, AKP Anak Agung Alit Sudarma menegaskan pentingnya menjaga netralitas dan soliditas dalam melaksanakan tugas pengamanan. Ia juga mendorong petugas untuk menjaga kebersamaan dan hubungan kerja yang baik dengan penyelenggara pemilu guna mensukseskan Pemilukada yang damai dan lancar di Wilayah Kabupaten Gianyar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

AKP Anak Agung Alit Sudarma menambahkan, semangat dan tanggung jawab dalam melaksanakan tugas pengamanan pemilu lima tahunan ini sangat diperlukan untuk menjaga suasana kondusif.

Ia juga memberikan motivasi kepada personel untuk menjaga kebersihan lingkungan kerja serta selalu berdoa agar setiap tugas berjalan lancar dan terhindar dari masalah serta musibah.

( Ags )

Berita Terkait

Wujud Kepedulian Sosial, Majelis Al Hikam Girian Gelar Jumat Berkah
Advokat Rikhardus Ikun Apresiasi Putusan PN Denpasar dalam Perkara Migas
Koramil 1611-07/Denbar Terima Kunjungan Kapolsek, Siap Hadapi Cuaca Ekstrim dengan Sinergitas Terpadu
Sinergitas TNI-Polri Denpasar Barat Diperkuat, Koramil 1611- 07/Denbar Terima Kunjungan Kapolsek Hadapi Cuaca Ekstrim
Kunjungan Kapolsek Denpasar Barat ke Koramil 1611-07/Denbar, Sinergitas Diperkuat Hadapi Cuaca Ekstrim dan Kamtibmas
Upaya FPRD Provinsi Bali Dorong Masyarakat Waspada Banjir: Gandeng Babinsa Gelar Sosialisasi di Pemecutan
Babinsa Peltu Gd Ribek: FPRD Bali Edukasi Masyarakat di Pasar Kumbasari Tentang Alat Peringatan Dini Banjir Tukad Badung
FPRD Bali Gelar Sosialisasi Sistem Peringatan Dini Banjir Tukad Badung di Pasar Kumbasari

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 12:33 WIB

Wujud Kepedulian Sosial, Majelis Al Hikam Girian Gelar Jumat Berkah

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:21 WIB

Advokat Rikhardus Ikun Apresiasi Putusan PN Denpasar dalam Perkara Migas

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:19 WIB

Koramil 1611-07/Denbar Terima Kunjungan Kapolsek, Siap Hadapi Cuaca Ekstrim dengan Sinergitas Terpadu

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:18 WIB

Sinergitas TNI-Polri Denpasar Barat Diperkuat, Koramil 1611- 07/Denbar Terima Kunjungan Kapolsek Hadapi Cuaca Ekstrim

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:11 WIB

Upaya FPRD Provinsi Bali Dorong Masyarakat Waspada Banjir: Gandeng Babinsa Gelar Sosialisasi di Pemecutan

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:08 WIB

Babinsa Peltu Gd Ribek: FPRD Bali Edukasi Masyarakat di Pasar Kumbasari Tentang Alat Peringatan Dini Banjir Tukad Badung

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:05 WIB

FPRD Bali Gelar Sosialisasi Sistem Peringatan Dini Banjir Tukad Badung di Pasar Kumbasari

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:04 WIB

FPRD Gelar Sosialisasi Peringatan Dini Banjir Tukad Badung di Pasar Kumbasari, Babinsa Siap Dukung Penyebaran Informasi

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Wujud Kepedulian Sosial, Majelis Al Hikam Girian Gelar Jumat Berkah

Jumat, 23 Jan 2026 - 12:33 WIB