Breaking News

Personil Gabungan Polsek dan Polres Bangli Laksanakan Pengamanan Sosialisasi Pilkada serentak tahun 2024

Minggu, 15 September 2024 - 15:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangli, Surya Indonesia.net – Polsek Bangli Dalam menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif, Personil gabungan Polsek dan Polres Bangli dipimpin Kabag Ops Kompol Dewa Gede Oka, S.Sos.,S.H.,M.H, didampingi Kapolsek Kompol Made Dwi Puja Rimbawa, S.H.,M.H, melaksanakan pengamanan kegiatan Sosialisasi Pilkada Serentak tahun 2024 melalui Lomba Kreasi Seni Tabuh Baleganjur yang diselenggarakan oleh KPU Kab. Bangli. di Alun-alun kota Bangli, Sabtu malam (14/9/2024).

Tampak hadir dalam kegiatan tersebut, Wakil Bupati Bangli I Wayan Diar, SST., Par., M.I.Kom., Pj. Sekda Kab. Bangli I Msde Ari Pulasari, Ketua KPU Kab. Bangli I Kadek Adiawan, S.Si.,M.Si., beserta Komisioner KPU Kab. Bangli, Dandim 1626/Bangli diwakili Danunit Inteldim Lettu Inf. I Nyoman Rinun, Kapolres Bangli diwakili Kabag SDM Kompol Made Adi Suryawan, S.H., M.M., Kajari Bangli diwakili oleh Kepala Seksi Tindak Pidana I Putu Gede Darma Putra, S.H., Komisioner Bawaslu Kab. Bangli yang diwakili oleh I Nengah Purna, S.H., M.H., Kapolsek Bangli Kompol Made Dwi Puja Rimbawa, S.H., M.H., Para pimpinan OPD Kab. Bangli., Forkopimcam se-Kab. Bangli., Perwakilan partai politik, Dewan juri, Peserta lomba sebanyak 6 grup dan Masyarakat/penonton yang seluruhnya berjumlah 400 orang.

Kegiatan Sosialisasi Pilkada Serentak tahun 2024 yang diselenggarakan oleh KPU Kabupaten Bangli bertujuan untuk mensosialisasikan rangkaian Pilkada tahun 2024 kepada masyarakat dengan metode yang berbeda dan diharapkan mampu meningkatkan partisifasi masyarakat agar ikut melaksanakan, merasakan, dan mempunyai kewajiban untuk menjaga keamanan dan ketertiban dalam kegiatan Pilkada Serentak tahun 2024 sehingga dapat mengurangi angka golput dalam pelaksanaan Pilkada serentak tahun 2024;

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan ini KPU Kabupaten Bangli yang berkolaborasi dengan Disbudpar Kabupaten Bangli menyelenggarakan Lomba Kreasi Seni Tabuh Baleganjur yang bertujuan untuk melibatkan pelaku seni agar bisa mencurahkan ide serta gagasan yang dituangkan dalam seni tabuh baleganjur, serta dapat memberikan hiburan kepada masyarakat khususnya kepada masyarakat di Kabupaten Bangli.

Pembukaan lomba pentas kreasi seni baleganjur oleh Ketua KPU I Kadek Adiawan, S.Si., M.Si., disaksikan oleh para undangan dilanjutkan photo bersama.

Kegiatan lomba Baleganjur diikuti sebanyan 6 group
antara lain, Capung Mas, Kec. Bangli, Sakura Dewata Kec. Tembuku, Pemuda Susut, Kec. Susut, Putra Jelantik Kec. Susut, Candra kirana Kec. Tembuku dan Pejenengan Agung Kec. Tembuku dan terakhir ditutup dengan Penampilan Bondres.

Selama keguatan berlangsung Pengamanan dipimpin Kabag Ops Polres Bangli Kompol DEWA Gede Oka, S.Sos., S.H., M.H. didampingi Kapolsek Bangli Kompol Made Dwi Puja Rimbawa, S.H., M.H. dengan melibatkan personil Polres dan Polsek Bangli yang terseprin situasi tetap aman dan kondusif.

Kapolsek Bangli Kompol Made Dwi Puja Rimbawa, S.H.,M.H, saat dikomfirmasi seijin Kapolres Bangli usai melaksanakan pengamanan, “mengatakan sudah menjadi kewajiban kita sebagai pelayan masyarakat untuk mengamankan segala bentuk kegiatan masyarakat yang ada di wilayah Polsek Bangli, seperti halnya kegiatan Sosialisasi Pilkada Serentak tahun 2024 melalui Lomba Kreasi Seni Tabuh Baleganjur yang diselenggarakan oleh KPU Kab. Bangli. di Alun-alun kota Bangli, sehingga diharapkan kegiatan tersebut dapat berjalan dengan aman, lancar dan kondusif.” Ujarnya.

( Ags )

Berita Terkait

Kapolsek Seltim Kenalkan SMA Kemala Taruna Bhayangkara, Berikan Motivasi Pendidikan bagi Siswa Berprestasi di SMPN 2 Seltim
Kapolsek Kerambitan mendampingi kegiatan Penyerahan Sembako dari DITBINMAS dan DITRESKRIMSUS Polda Bali Kepada SLBC Kemala Bhyangkari Tabanan
Sat Polairud Polres Tabanan Sambangi Petani di Bedugul, Perkuat Keamanan dan Dukung Ketahanan Pangan
Bhabinkamtibmas Desa Wanagiri Dampingi Musdesus Pembangunan Desa
Sat Polairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir Yeh Gangga, Ingatkan Wisatawan Waspada Gelombang Tinggi
Bhabinkamtibmas Desa Antapan Amankan Prosesi Ida Sesuwunan di Desa Adat Mayungan
Sat Pamobvit Polres Tabanan Perketat Pengamanan di Sejumlah Bank untuk Jaga Keamanan Transaksi Masyarakat
Kapolsek Marga Sambangi Kantor Desa Marga Dajan Puri Jaga Silaturahmi

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 12:51 WIB

Kapolsek Seltim Kenalkan SMA Kemala Taruna Bhayangkara, Berikan Motivasi Pendidikan bagi Siswa Berprestasi di SMPN 2 Seltim

Kamis, 27 November 2025 - 12:48 WIB

Kapolsek Kerambitan mendampingi kegiatan Penyerahan Sembako dari DITBINMAS dan DITRESKRIMSUS Polda Bali Kepada SLBC Kemala Bhyangkari Tabanan

Kamis, 27 November 2025 - 12:46 WIB

Sat Polairud Polres Tabanan Sambangi Petani di Bedugul, Perkuat Keamanan dan Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 27 November 2025 - 12:44 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Wanagiri Dampingi Musdesus Pembangunan Desa

Kamis, 27 November 2025 - 12:42 WIB

Sat Polairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir Yeh Gangga, Ingatkan Wisatawan Waspada Gelombang Tinggi

Kamis, 27 November 2025 - 12:37 WIB

Sat Pamobvit Polres Tabanan Perketat Pengamanan di Sejumlah Bank untuk Jaga Keamanan Transaksi Masyarakat

Kamis, 27 November 2025 - 12:35 WIB

Kapolsek Marga Sambangi Kantor Desa Marga Dajan Puri Jaga Silaturahmi

Kamis, 27 November 2025 - 12:32 WIB

8 Bulan Tanpa Kepastian Hukum, Pelapor di Mojokerto Kecewa Laporannya Mangkrak

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Bhabinkamtibmas Desa Wanagiri Dampingi Musdesus Pembangunan Desa

Kamis, 27 Nov 2025 - 12:44 WIB