Breaking News

Kapolres Bangli Hadir di IKN dalam rangka arahan Presiden Republik Indonesia.

Jumat, 13 September 2024 - 11:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangli , Surya Indonesia.net – Kapolres Bangli, Akbp I Gede Putra, Sh., S.I.K., Mh menghadiri pengarahan Presiden Republik Indonesia Ir. Joko Widodo kepada pejabat TNI dan Polri di Ibu Kota Nusantara (IKN) Kalimantan, pada Kamis (12/9).

Pengarahan ini dihadiri oleh 1.094 peserta, termasuk para Menteri Kabinet Indonesia Maju, Panglima TNI, Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia, serta para pejabat tinggi TNI dan Polri.

Acara dibuka dengan sambutan Panglima TNI yang menyampaikan ucapan terima kasih kepada Presiden Jokowi atas kesediaannya memberikan pengarahan dan kesempatan untuk melihat langsung perkembangan IKN. Panglima TNI juga menyampaikan apresiasi Presiden yang telah membuat TNI dan Polri menjadi lebih maju, modern, dan profesional.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Presiden Jokowi menjelaskan pemilihan IKN sebagai lokasi pengarahan, karena ingin memperlihatkan progres kota masa depan dan semangat transformasi. Harapannya, semangat transformasi ini bisa dibawa pulang untuk dikembangkan di wilayah masing-masing,” ujar Presiden.

Presiden Jokowi juga menekankan pentingnya peran institusi TNI dan Polri dalam menjaga stabilitas nasional di tengah gejolak global. Beliau menegaskan bahwa fokus pada stabilitas nasional adalah kunci untuk menghadapi tantangan global dan memastikan pembangunan berkelanjutan di Indonesia.

Kapolres Bangli Akbp I Gede Putra, Sh., S.I.K., Mh menyatakan, “Sangat Senang sempat melihat Pembangunan yang menjadi sejarah Bangsa Indonesia. Pengarahan Presiden memberikan motifasi baru menuju Indonesia emas, pembangunan IKN dan pentingnya menjaga stabilitas nasional. TNI -POLRI siap menjaga harkamtibmas NKRI.

( Ags )

Berita Terkait

Viral Dugaan Unprosedural Penggeledahan Terhadap Advokat Di Medan, Laskar Prabowo 08 DPD Sumut: Kapolda Harus Segera Tindak Hingga Pihak Yang Lalai Dalam Pertanggungjawaban Tugasnya.
Sekretaris Laskar Prabowo 08 DPD Sumut Minta Kapolda Sumut Tindak Anggota Subdit III Polda Sumut Yang Diduga Lakukan Uprosedural Penggeledahan Terhadap Advokat Di Medan
Panen Raya Padi di Telang, Wamen Viva Yoga: Kawasan Transmigrasi Berkontribusi Menjadi Lumbung Pangan
Hadirkan Ruang Kreativitas dan Family Friendly, Cafe Daily Muse Resmi Dibuka
Tak Hanya Jaga Kamtibmas, Polres Gresik Turun Tangan Donor Darah Bantu Penuhi Stok Darah PMI
Polsek Tabanan Intensifkan Patroli Dialogis Guna Jamin Kamtibmas di Akhir Pekan
Wujud Empati dan Kepedulian, Pimpinan Polres Tabanan Melayat ke Rumah Duka Keluarga Anggota
Polsek Dentim Bersama Pecalang Kawal Pecaruan Ida Ratu Pura Kawitan di Denpasar Timur

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:51 WIB

Viral Dugaan Unprosedural Penggeledahan Terhadap Advokat Di Medan, Laskar Prabowo 08 DPD Sumut: Kapolda Harus Segera Tindak Hingga Pihak Yang Lalai Dalam Pertanggungjawaban Tugasnya.

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:49 WIB

Sekretaris Laskar Prabowo 08 DPD Sumut Minta Kapolda Sumut Tindak Anggota Subdit III Polda Sumut Yang Diduga Lakukan Uprosedural Penggeledahan Terhadap Advokat Di Medan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:28 WIB

Panen Raya Padi di Telang, Wamen Viva Yoga: Kawasan Transmigrasi Berkontribusi Menjadi Lumbung Pangan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:31 WIB

Tak Hanya Jaga Kamtibmas, Polres Gresik Turun Tangan Donor Darah Bantu Penuhi Stok Darah PMI

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:28 WIB

Polsek Tabanan Intensifkan Patroli Dialogis Guna Jamin Kamtibmas di Akhir Pekan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:26 WIB

Wujud Empati dan Kepedulian, Pimpinan Polres Tabanan Melayat ke Rumah Duka Keluarga Anggota

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:24 WIB

Polsek Dentim Bersama Pecalang Kawal Pecaruan Ida Ratu Pura Kawitan di Denpasar Timur

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:20 WIB

Dituding Selingkuh Lewat Facebook, Seorang Wanita Laporkan Akun Medsos

Berita Terbaru