Breaking News

Polres Kediri Ringkus Pengedar Sabu-Sabu Asal Kandangan*

Kamis, 12 September 2024 - 18:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kediri , Surya Indonesia.net – S alias Susilo, (31) ditangkap tim Buser Satresnarkoba Polres Kediri. Pria asal Desa Karangtengah Kecamatan Kandangan Kabupaten Kediri, diduga mengedarkan Narkotika jenis sabu-sabu.

Kapolres Kediri AKBP Bimo Ariyanto S.H., S.I.K, melalui Kasi Humas Polres Kediri AKP Sriati, mengatakan operasi Tumpas Narkoba Semeru 2024, mengamankan terduga pelaku pengedar Narkotika.

“Terduga pelaku diamankan dirumahnya. Saat diamankan tidak melakukan perlawanan,”kata AKP Sriati, Kamis (12/9/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disampaikan AKP Sriati, pada saat dilakukan penggeledahan dirumah terduga pelaku ditemukan barang bukti yaitu narkotika jenis sabu-sabu dalam 5 plastik klip dengan berat keseluruhan berikut plastiknya 82,22 gram.

Selanjutnya, 1 timbangan digital, 1 bong atau alat hisap sabu, 1 pipet kaca, 1 korek api gas, 1 ponsel, 1 dompet dan 1 sepeda motor.

“Barang bukti juga ditemukan dari terduga pelaku,”ucap AKP Sriati.

Kasi Humas Polres Kediri mengungkapkan, terduga pelaku saat ini menjalani pemeriksaan guna pengembangan lebih lanjut.

“Masih dimintai keterangan untuk guna dikembangkan. Diduga masih ada jaringan lainnya,”ungkap AKP Sriati.

( Ags )

Berita Terkait

Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh anggota Kepolisian Republik Indonesia (Polri) di tingkat internasional.
TIBA DI KEPRI, KEPALA BNN RI SAMBANGI POLDA BAHAS PENGUATAN SINERGI HADAPI ANCAMAN NARKOTIKA LINTAS NEGARA
Motor Pengunjung Rusak Usai Parkir di Bajra Sandhi Renon, Petugas Parkir Mengaku Tidak Tahu
Bhabinkamtibmas Desa Padang Sambian Kaja Gelar Sambang di Pertokoan Mitra 10 Gatsu Barat
Ustadz Nafi Unnas Ajak Umat Jadi Pesyiar Baitullah Melalui Niaga, Ibadah, dan Dakwah
Hadiri dan Amankan Ibadah Minggu, Sat Samapta Polres Bangli Jamin Kenyamanan Umat Kristiani di Gereja Marga Rahayu
Kasat Lantas Polres Bangli Atensi Pengamanan Touring “Vikachu Goes To Pinggan”, Situasi Aman dan Kondusif
Polres Bangli Tingkatkan Pengamanan Kunjungan Wisatawan di Kawasan Obyek Wisata Kintamani di Hari Minggu

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 18:36 WIB

Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh anggota Kepolisian Republik Indonesia (Polri) di tingkat internasional.

Minggu, 18 Januari 2026 - 18:33 WIB

TIBA DI KEPRI, KEPALA BNN RI SAMBANGI POLDA BAHAS PENGUATAN SINERGI HADAPI ANCAMAN NARKOTIKA LINTAS NEGARA

Minggu, 18 Januari 2026 - 18:24 WIB

Motor Pengunjung Rusak Usai Parkir di Bajra Sandhi Renon, Petugas Parkir Mengaku Tidak Tahu

Minggu, 18 Januari 2026 - 17:35 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Padang Sambian Kaja Gelar Sambang di Pertokoan Mitra 10 Gatsu Barat

Minggu, 18 Januari 2026 - 17:03 WIB

Ustadz Nafi Unnas Ajak Umat Jadi Pesyiar Baitullah Melalui Niaga, Ibadah, dan Dakwah

Minggu, 18 Januari 2026 - 17:02 WIB

Hadiri dan Amankan Ibadah Minggu, Sat Samapta Polres Bangli Jamin Kenyamanan Umat Kristiani di Gereja Marga Rahayu

Minggu, 18 Januari 2026 - 17:00 WIB

Kasat Lantas Polres Bangli Atensi Pengamanan Touring “Vikachu Goes To Pinggan”, Situasi Aman dan Kondusif

Minggu, 18 Januari 2026 - 16:58 WIB

Polres Bangli Tingkatkan Pengamanan Kunjungan Wisatawan di Kawasan Obyek Wisata Kintamani di Hari Minggu

Berita Terbaru