Breaking News

Personil Polsek Padangbai lakukan pengaturan Lalu Lintas untuk menjaga ketertiban di jalan raya.

Kamis, 12 September 2024 - 06:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net –Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai – Rabu, 11/9/2024, Personil Polsek Padangbai rutin lakukan pengaturan lalu lintas di simpang jalan wilayah Padangbai, termasuk di titik-titik rawan kemacetan. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan ketertiban di jalan raya dan mengurangi angka kecelakaan lalu lintas.

Kegiatan pengaturan lalu lintas ini melibatkan personel Polsek Padangbai yang jaga siang dengan menempati berbagai persimpangan dan jalur utama di wilayah Padangbai seperti simpang Pura Pesamuhan dan simpang Tri Putra. Personil terlihat aktif mengatur arus kendaraan, memberikan arahan kepada pengendara.

“Kami fokus pada pengaturan lalu lintas di titik-titik rawan macet, terutama pada saat bongkaran kapal Ferry dan fastboat . Tujuan kami adalah untuk memastikan kelancaran arus kendaraan dan memberikan rasa aman bagi pengguna jalan,” ujar Kapolsek Padangbai, Kompol I Nyoman Merta Kariana, S. H., M. H.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan ini mendapat respons positif dari masyarakat. “Kehadiran polisi sangat membantu, terutama saat kondisi jalan macet. Semoga kegiatan seperti ini bisa rutin dilakukan,” kata salah satu pengendara yang sering melintasi jalan Padangbai.

Polri berharap melalui kegiatan pengaturan ini, kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas akan semakin meningkat sehingga dapat menurunkan angka kecelakaan dan pelanggaran di jalan raya,” imbuh Kapolsek “.

( Ags )

Berita Terkait

Panen Raya Padi di Telang, Wamen Viva Yoga: Kawasan Transmigrasi Berkontribusi Menjadi Lumbung Pangan
Hadirkan Ruang Kreativitas dan Family Friendly, Cafe Daily Muse Resmi Dibuka
Tak Hanya Jaga Kamtibmas, Polres Gresik Turun Tangan Donor Darah Bantu Penuhi Stok Darah PMI
Polsek Tabanan Intensifkan Patroli Dialogis Guna Jamin Kamtibmas di Akhir Pekan
Wujud Empati dan Kepedulian, Pimpinan Polres Tabanan Melayat ke Rumah Duka Keluarga Anggota
Polsek Dentim Bersama Pecalang Kawal Pecaruan Ida Ratu Pura Kawitan di Denpasar Timur
Dituding Selingkuh Lewat Facebook, Seorang Wanita Laporkan Akun Medsos
Safari Kamtibmas, Kapolsek Selemadeg sambangi Restoran Soka Indah

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:28 WIB

Panen Raya Padi di Telang, Wamen Viva Yoga: Kawasan Transmigrasi Berkontribusi Menjadi Lumbung Pangan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:45 WIB

Hadirkan Ruang Kreativitas dan Family Friendly, Cafe Daily Muse Resmi Dibuka

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:28 WIB

Polsek Tabanan Intensifkan Patroli Dialogis Guna Jamin Kamtibmas di Akhir Pekan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:26 WIB

Wujud Empati dan Kepedulian, Pimpinan Polres Tabanan Melayat ke Rumah Duka Keluarga Anggota

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:24 WIB

Polsek Dentim Bersama Pecalang Kawal Pecaruan Ida Ratu Pura Kawitan di Denpasar Timur

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:20 WIB

Dituding Selingkuh Lewat Facebook, Seorang Wanita Laporkan Akun Medsos

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:26 WIB

Safari Kamtibmas, Kapolsek Selemadeg sambangi Restoran Soka Indah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:24 WIB

Kenal Pamit Kapolsek Kediri, Kerambitan, dan Baturiti, Kapolres Tabanan Tekankan Disiplin dan Loyalitas dalam Pelaksanaan Tugas

Berita Terbaru