Breaking News

Personil Polsek Padangbai lakukan pengaturan Lalu Lintas untuk menjaga ketertiban di jalan raya.

Kamis, 12 September 2024 - 06:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net –Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai – Rabu, 11/9/2024, Personil Polsek Padangbai rutin lakukan pengaturan lalu lintas di simpang jalan wilayah Padangbai, termasuk di titik-titik rawan kemacetan. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan ketertiban di jalan raya dan mengurangi angka kecelakaan lalu lintas.

Kegiatan pengaturan lalu lintas ini melibatkan personel Polsek Padangbai yang jaga siang dengan menempati berbagai persimpangan dan jalur utama di wilayah Padangbai seperti simpang Pura Pesamuhan dan simpang Tri Putra. Personil terlihat aktif mengatur arus kendaraan, memberikan arahan kepada pengendara.

“Kami fokus pada pengaturan lalu lintas di titik-titik rawan macet, terutama pada saat bongkaran kapal Ferry dan fastboat . Tujuan kami adalah untuk memastikan kelancaran arus kendaraan dan memberikan rasa aman bagi pengguna jalan,” ujar Kapolsek Padangbai, Kompol I Nyoman Merta Kariana, S. H., M. H.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan ini mendapat respons positif dari masyarakat. “Kehadiran polisi sangat membantu, terutama saat kondisi jalan macet. Semoga kegiatan seperti ini bisa rutin dilakukan,” kata salah satu pengendara yang sering melintasi jalan Padangbai.

Polri berharap melalui kegiatan pengaturan ini, kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas akan semakin meningkat sehingga dapat menurunkan angka kecelakaan dan pelanggaran di jalan raya,” imbuh Kapolsek “.

( Ags )

Berita Terkait

Geuchik Pertampakan Bantah Tudingan Program Fiktif Yang Disuarakan Masyarakat
Profil Andar Amin Harahap, Kader Golkar Berpengalaman yang Menguat Menuju Ketua Golkar Sumut
Police Goes to. School, Satlantas Polres Magetan Kenalkan Rambu Lalu Lintas Sejak Dini kepada Anak PAUD/TK Milangasri
Pangdam IX/Udayana Dampingi Menteri Pertahanan RI Kunjungi Politeknik Pertahanan Unhan Ben Mboi
Silaturahmi Kapolresta Denpasar dengan Awak Media Perkuat Sinergi dalam Pemberitaan
Polres Gresik Wujudkan Pelayanan Inklusif dengan Terbitkan SIM D Ramah Disabilitas
Tim Gabungan Temukan Ibu dan Bayi Korban Arus Sungai Jemanik Tabanan
Kapolsek Kuta Laksanakan Sambang dan Silaturahmi dengan Camat Kuta, Perkuat Sinergi Kamtibmas

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:09 WIB

Geuchik Pertampakan Bantah Tudingan Program Fiktif Yang Disuarakan Masyarakat

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:07 WIB

Profil Andar Amin Harahap, Kader Golkar Berpengalaman yang Menguat Menuju Ketua Golkar Sumut

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:05 WIB

Police Goes to. School, Satlantas Polres Magetan Kenalkan Rambu Lalu Lintas Sejak Dini kepada Anak PAUD/TK Milangasri

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:03 WIB

Pangdam IX/Udayana Dampingi Menteri Pertahanan RI Kunjungi Politeknik Pertahanan Unhan Ben Mboi

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:20 WIB

Silaturahmi Kapolresta Denpasar dengan Awak Media Perkuat Sinergi dalam Pemberitaan

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:40 WIB

Tim Gabungan Temukan Ibu dan Bayi Korban Arus Sungai Jemanik Tabanan

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:37 WIB

Kapolsek Kuta Laksanakan Sambang dan Silaturahmi dengan Camat Kuta, Perkuat Sinergi Kamtibmas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:53 WIB

Kapolres Ngawi Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Padas

Berita Terbaru